Beli Lamborghini Urus Pakai Dana Covid-19, Pria Ini Dipenjara 9 Tahun

Rabu, 1 Desember 2021 18:36 WIB

Mobil SUV Lamborghini Urus Graphite Capsule dipamerkan di Beijing Auto Show atau Auto China 2020. FOTO: Bisnis | Lamborghini

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang pria di Texas, AS, Lee Price III, dihukum 9 tahun penjara setelah membeli mobil mewah SUV Lamborghini Urus.

Dia mengaku bersalah dalam perkara penipuan dan pencucian dana bantuan pandemi Covid-19.

Seperti dikutip dari Autoblog hari ini, Rabu, 1 Desember 2021, Associated Press melaporkan bahwa Lee Price III meminjam bantuan berbunga rendah lebih dari USD 1,6 juta. Dia menghabiskan uang dari program fasilitas pandemi Covid-19 itu untuk melunasi hipotek dan membeli beberapa mobil, yakni Ford F-350 (USD 85.000) dan SUV Lamborghini Urus.

Menurut Houston Chronicle, skema Price melibatkan penyaluran yang sedikit di bawah US 1 juta melalui dua perusahaannya, yakni Price Enterprises Holdings dan 713 Construction.

Price mengklaim butuh dana besar untuk gaji sehingga perlu ditutup menggunakan dana darurat dari Program Perlindungan Paycheck (PPP) dari pemerintah.

Meski disebut sebagai pinjaman atau kredit, tapi peminjam bisa lolos dari tanggung jawab jika dana didistribusikan dalam waktu 10 hari kalender dan peminjam mengajukan permohonan pengampunan dalam waktu 10 bulan setelah mengambil pinjaman.

Dalam kasus Price, dana itu disebut untuk menutupi beban penggajian karyawan perusahaan, yang ternyata fiktif. Dia hanya ingin membeli mobil mewah, seperti Lamborghini Urus, secara gratis.

Sebelumnya, seorang pria di California menambahkan sebuah Lamborghini ke garasinya bersama mobil mewah Ferrari dan Bentley yang diduga menggunakan uang harap. Doa dituduh menipu lebih dari USD 5 juta dari PPP.

Seorang pria di Florida, AS, tahun lalu juga menipu program dana bantuan Covid-19 yang sama. Dia terjerat kasus tabrak lari menggunakan Lamborghini Huracán Evo biru yang baru saja dibeli dengan dana itu.

JOBPIE | AUTOBLOG

Baca: Begini Jadinya Mobil Pikap Diubah Berdesain Ala Lamborghini

Advertising
Advertising

Berita terkait

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

2 jam lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

9 jam lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

11 jam lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

22 jam lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

6 hari lalu

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

Berikut sederet mobil Harvey Moeis yang telah disita Kejaksaan Agung.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

6 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

7 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

7 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Pernah Menolak Denda 9 Mobil Mewah dari Bea Cukai

8 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Pernah Menolak Denda 9 Mobil Mewah dari Bea Cukai

Pengusaha muda kelahiran 24 April 1987, Rudy Salim pernah menolak denda untuk 9 mobil mewah dari Bea Cukai.

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

9 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

Pengusaha muda Rudy Salim hari ini berusia 37 tahun. Ia pernah drop ot (DO) dari dua fakultas kedokteran, untuk mendalami bisnis otomotif.

Baca Selengkapnya