CEO Volvo Cars Baru Jim Rowan, Siapa Dia?

Rabu, 5 Januari 2022 09:47 WIB

CEO Volvo Cars, Jim Rowan. REUTERS/Damir Sagolj

TEMPO.CO, Jakarta - Volvo Car Group baru saja menunjuk Jim Rowan sebagai Kepala Eksekutif baru untuk menggantikan CEO lama, Hakan Samuelsson.

"Volvo Cars sedang mengalami transformasi digitalisasi yang cepat, itulah sebabnya kami ingin membawa seseorang dengan pengalaman CEO global dari luar industri otomotif," kata Ketua Volvo Eric Li dalam pernyataannya di Stockholm yang dikutip dari Autoblog hari ini, Rabu, 5 Januari 2022.

Menurut Volvo Car Group, pergantian akan dilakukan pada Maret mendatang.

Jim Rowan, saat ini menjabat CEO Ember Technologies, perusahaan di AS yang diambilalih Volvo tahun lalu.

Rowan akan menghadapi tugas mengarahkan produsen mobil Swedia itu menjual mobil listrik murni sebanyak 50 persen pada pertengahan dekade ini. Kemudian menjual 100 persen mobil listrik mulai 2030.

Hakan Samuelsson bergabung dalam Dewan Direksi Volvo Cars pada 2010, dan menjadi CEO selama hampir 10 tahun. Kontraknya pun akan berakhir tahun ini. Sedangkan Jim Rowan sebelum bergabung dengan Ember pada 2021 pernah menjadi CEO Dyson.

Volvo Cars, yang mayoritas sahamnya dimiliki Geely Holding China, mengatakan Samuelsson akan tetap menjabat CEO sampai Jim Rowan mulai menjabat pada Maret nanti.

Samuelsson juga akan meninggalkan Dewan Direksi, tapi melanjutkan tigasnya sebagai Ketua Polestar, produsen mobil listrik.

Sebanyak 49 persen saham Polestar dimiliki Volvo Cars, yang akan go public melalui merger dengan perusahaan akuisisi Gores Guggenheim. Kesepakatan ini diharapkan selesai pada paruh pertama 2022.

JOBPIE | AUTOBLOG

Baca: Volvo Pamerkan Kendaraan Pertama Terbuat dari Baja Bebas Fosi

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

6 jam lalu

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

Selain Indonesia, ada negara-negara lain yang membujuk Tesla untuk berinvestasi.

Baca Selengkapnya

Israel Keluarkan Travel Warning ke Swedia Jelang Perhelatan Eurovision

2 hari lalu

Israel Keluarkan Travel Warning ke Swedia Jelang Perhelatan Eurovision

Israel mengeluarkan travel warning bagi warganya untuk tidak menghadiri kontes lagu Eurovision yang digelar di Malmo, Swedia, pekan depan

Baca Selengkapnya

Antisipasi Protes Anti-Israel, Penyelenggara Eurovision Larang Pengibaran Bendera Palestina

2 hari lalu

Antisipasi Protes Anti-Israel, Penyelenggara Eurovision Larang Pengibaran Bendera Palestina

Keputusan penyelenggara Eurovision diambil meskipun ketegangan meningkat seputar partisipasi Israel

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

3 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

12 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

14 hari lalu

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

Kenaikan transaksi di SPKLU tersebut tercatat hingga H+7 Lebaran.

Baca Selengkapnya

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

18 hari lalu

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

Tesla akan terus mengembangkan robotaksis self-driving, yang dikembangkan dari platform kecil, yang akan digunakan untuk mobil listrik murah Tesla.

Baca Selengkapnya

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

18 hari lalu

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

PLN menjamin ketersediaan SPKLU di Banten untuk mendukung pemudik yang menggunakan mobil listrik.

Baca Selengkapnya

Menkominfo Sebut CEO Microsoft Satya Nadella Bertemu Jokowi pada 30 April

19 hari lalu

Menkominfo Sebut CEO Microsoft Satya Nadella Bertemu Jokowi pada 30 April

Chief Executive Officer (CEO) Microsoft Satya Nadella bakal bertemu dengan Presiden Joko Widodo atau Jokowi pada 30 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

19 hari lalu

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

PLN UP3 Surakarta telah menyiagakan sejumlah stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKLU) dalam tol dan luar tol di wilayah kerjanya untuk momentum Lebaran 2024. Persiapan itu mendapat animo positif para pemilik kendaraan listrik dengan penggunaan SPKLU yang tercatat hingga 216 pengguna selama periode Siaga Lebaran mulai 1 hingga 16 April 2024.

Baca Selengkapnya