8 Komponen Mobil yang Harus Dicek Setelah Musim Mudik Lebaran

Reporter

Tempo.co

Editor

Dwi Arjanto

Minggu, 8 Mei 2022 08:00 WIB

Ilustrasi AC Mobil. (Antara)

"Kalau pulang mudik AC tidak dingin, artinya ada kebocoran. Itu perlu diperiksa karena mengemudi jadi tidak nyaman kalau kepanasan," ujar Ronny.

  • Aki dan kelistrikan

Pemeriksaan yang biasa dilakukan adalah mengecek tegangan listrik aki serta kekencangan pada kabel utama yang terhubung ke terminal positif atau negatif pada aki.

"Periksa juga lampu-lampu utama, lampu rem, dan lampu sign yang terus digunakan selama mudik," kata Darto.

  • Ban

Cek ulang tekanan angin ban sesuai rekomendasi pabrikan. Cek juga kondisi fisik ban, mulai dari telapak ban hingga dinding ban mobil. Ukur ketebalan telapak ban dan pastikan tidak ada cacat fisik di dinding ban. Perhatikan pula kondisi pelek dan jangan lupa untuk mengecek kondisi ban serep.

Ilustrasi memeriksa ban mobil di bengkel Suzuki. (Suzuki)

  • Cairan Mobil

Lakukan pengecekan air radiator, air aki basah, minyak rem, minyak kopling manual, freon AC, oli transmisi otomatis, hingga air wiper. Tambah sesuai takaran dan periksa apakah ada kebocoran atau kerusakan lainnya. Jangan abaikan jika ada sesuatu yang mencurigakan.

Demikian 8 pengecekan mobil setiba di rumah usai ikut arus musim mudik Lebaran. Kenali jika ada hal-hal yang mencurigakan atau keausan.

NAUFAL RIDHWAN ALY
Baca : 3 Tes Kesehatan Mungkin Perlu Dijalani Pasca Musim Mudik Lebaran

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.


Berita terkait

Memasuki Musim Kemarau, 8 Tips Membeli AC untuk Mendinginkan Ruangan

3 hari lalu

Memasuki Musim Kemarau, 8 Tips Membeli AC untuk Mendinginkan Ruangan

Saat ini, negara iklim tropis sudah mulai memasuki musim kemarau sehingga tidak sedikit orang membutuh air conditioner atau AC. Simak tipsnya.

Baca Selengkapnya

Besaran PK yang Terdapat di AC untuk Mengetahui Satuan Daya Selama Beroperasi

3 hari lalu

Besaran PK yang Terdapat di AC untuk Mengetahui Satuan Daya Selama Beroperasi

Saat membeli dan menggunakan AC atau penyejuk udara, istilah PK kerap ditanyakan, seperti 1 PK, 2 PK, atau setengah PK. Lantas, apa itu PK dalam AC?

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Penemuan Air Conditioner atau AC Pertama Kali oleh Seorang Dokter

4 hari lalu

Kilas Balik Penemuan Air Conditioner atau AC Pertama Kali oleh Seorang Dokter

Memasuki musim kemarau, AC banyak digunakan orang untuk mendinginkan ruangan dari hawa panas. Namun, sudah tahukah bagaimana penemuan AC?

Baca Selengkapnya

Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

4 hari lalu

Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

Menteri Perhubungan Budi Karya mengatakan 242 juta masyarakat melakukan perjalanan mudik lebaran tahun ini.

Baca Selengkapnya

Mitsubishi Motors Hadirkan Diskon Perawatan dan Perbaikan Kendaraan Usai Mudik Lebaran

7 hari lalu

Mitsubishi Motors Hadirkan Diskon Perawatan dan Perbaikan Kendaraan Usai Mudik Lebaran

PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (PT MMKSI) menghadirkan program spesial, yaitu "Kilau Lebaran Campaign". 1 April hingga 31 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Sempat Meroket Tajam, Harga Bawang Merah Berangsur Turun di Sejumlah Daerah, Ini Fakta-faktanya

10 hari lalu

Sempat Meroket Tajam, Harga Bawang Merah Berangsur Turun di Sejumlah Daerah, Ini Fakta-faktanya

Harga bawang merah mulai mengalami penurunan di sejumlah daerah.

Baca Selengkapnya

Musim Panas Tiba: Berikut Tips Merawat AC Mobil

15 hari lalu

Musim Panas Tiba: Berikut Tips Merawat AC Mobil

Debu dan kotoran yang menempel dapat mengganggu kinerja AC mobil, mengakibatkan udara yang dihasilkan tidak cukup dingin.

Baca Selengkapnya

Beraksi Saat Musim Mudik Lebaran, Pencuri Ditangkap Berdasarkan Sinyal Telepon

17 hari lalu

Beraksi Saat Musim Mudik Lebaran, Pencuri Ditangkap Berdasarkan Sinyal Telepon

Tersangka mengincar rumah kosong yang ditinggal mudik Lebaran oleh pemiknya. Terakhir, tersangka mencuri di Perumahan Pagira Bangun, Teluknaga.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

21 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

Seri Antisipasi Kecelakaan Maut: Tips untuk Menghindari Pecah Ban Mobil

22 hari lalu

Seri Antisipasi Kecelakaan Maut: Tips untuk Menghindari Pecah Ban Mobil

Kecelakaan yang disebabkan oleh pecah ban mobil, seringkali terjadi karena pengemudi kesulitan mengendalikan laju kendaraan.

Baca Selengkapnya