Penjualan Kendaraan Elektrifikasi di Cina Mei 2022 Naik Tajam

Reporter

Tempo.co

Senin, 13 Juni 2022 13:27 WIB

Mobil listrik NIO ES8 dipamerkan di Shanghai auto show, Shanghai, Cina 17 April 2019. REUTERS/Aly Song

TEMPO.CO, Jakarta - Penjualan kendaraan elektrifikasi atau kendaraan energi baru (New Energy Vehicle/NEV) Cina mencatat peningkatan tajam pada Mei 2022 di tengah upaya negara itu untuk melanjutkan produksi mobil dan menstabilkan rantai pasokan, demikian Kantor Berita Xinhua mengutip dari data dari asosiasi industri, Minggu, 12 Juni 2022.

Kendaraan energi baru merupakan kategorisasi kendaraan yang dinilai ramah lingkungan termasuk kendaraan listrik, hybrid, plug-in hybrid, dan hidrogen.

Menurut Asosiasi Mobil Penumpang Cina, penjualan mobil penumpang NEV di Cina pada Mei lalu mencapai 360 ribu unit, melonjak 91,2 persen YoY.

Secara bulanan, volume penjualan mencatatkan peningkatan sebesar 26,9 persen.

Dalam lima bulan pertama tahun ini, penjualan NEV di Cina meroket 119,5 persen dari tahun lalu menjadi 1,71 juta unit.

Secara keseluruhan, penjualan kendaraan penumpang Cina rebound pada Mei dari April, dengan total 1,35 juta kendaraan penumpang terjual. Angka ini naik 29,7 persen bulan ke bulan

Advertising
Advertising

Asosiasi berharap kapasitas produksi mobil di Cina kembali normal pada Juni ini setelah kasus infeksi Covid-19 menurun dan masalah logistik teratasi. Asosiasi memperkirakan pertumbuhan lebih dari 10 persen YoY dalam produksi mobil dan penjualan pada Juni ini.

Baca juga: Pandemi, Penjualan Mobil Energi Baru di Cina 2020 Capai 1,37 Juta Unit

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Faisal Basri Kritik Pameran Kendaraan Listrik, Sebut Ada Kepentingan Bisnis Elit

8 jam lalu

Faisal Basri Kritik Pameran Kendaraan Listrik, Sebut Ada Kepentingan Bisnis Elit

Faisal Basri mengkritisi promosi kendaraan listrik yang selama ini tak mengungkap adanya dampak negatif lantaran masih mengandalkan batu bara

Baca Selengkapnya

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

1 hari lalu

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

Pada 2021 lalu European Medicines Agency (EMA) telah mengungkap efek samping dari vaksinasi AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

1 hari lalu

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

Diskusi film itu ditujukan untuk merespons program pemerintah yang masif mendorong kendaraan listrik (EV) beserta sisi gelap hilirisasi nikel.

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

2 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

2 hari lalu

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

Presiden Jokowi menyebut Indonesia memiliki peluang pasar yang besar untuk mengembangkan ekosistem kendaraan motor listrik. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

2 hari lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Antusiasme Masyarakat Meningkat di Hari Ketiga Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024

3 hari lalu

Antusiasme Masyarakat Meningkat di Hari Ketiga Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024

Tahun ini, Periklindo Electric Vehicle Show 2024 menyediakan booth khusus bagi pelaku akademisi.

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

3 hari lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

3 hari lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

3 hari lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya