Daftar Mobil Bekas Paling Dicari Sepanjang 2023, Ada Innova hingga Honda Jazz

Reporter

Erwan Hartawan

Senin, 11 Desember 2023 19:00 WIB

Mobil bekas Toyota yang dijual di dealer di Moskow, Rusia, 8 Juli 2016. REUTERS/Sergei Karpukhin

TEMPO.CO, Jakarta - Pasar mobil bekas selalu menarik dan terus berkembang sejalan dengan kebutuhan konsumen. Melihat itu, platform iklan baris digital OLX, yang kini menjadi bagian dari Grup Astra, berupaya memberikan pelayanan yang aman, nyaman, dan mudah

Direktur OLX Agung Iskandar mengatakan pasar mobil bekas masih menjadi pilihan masyarakat hingga saat ini, karena harganya yang lebih terjangkau dibanding dengan mobil baru. Ia juga memastikan mobil bekas yang ada di OLX sudah terverifikasi.

"Kami sebagai platform iklan baris digital OLX berupaya untuk memenuhi ekspektasi konsumen dengan menyediakan berbagai pilihan mobil bekas yang sudah terverifikasi dan juga pelayanan yang membuat konsumen merasa aman dan nyaman dalam bertransaksi di platform OLX," kata dia.

Agung menambahkan, berdasarkan data internal yang diolah dari listing OLX (Otobarometer) ada sejumlah tipe mobil bekas yang paling banyak dicari oleh konsumen sepanjang tahun ini. Per Oktober 2023, dari lebih 200.000 pilihan mobil bekas yang diiklankan OLX, tiga segmen yang paling banyak dicari konsumen adalah MPV, SUV dan Hatchback.

Lalu untuk 5 mobil teratas yang paling banyak diminati sepanjang tahun ini masih didominasi oleh model-model populer, yakni Toyota Kijang Innova, Toyota Avanza, Honda Brio, Honda Jazz, dan Toyota Fortuner.

Advertising
Advertising

Sementara itu, untuk warna mobil bekas yang paling banyak diminati tidak ada perubahan dibandingkan dengan tahun sebelumnya, yakni hitam, putih, dan silver.

“Untuk tren mobil bekas masih tidak jauh berbeda dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya, yang mana harga dengan range Rp 100 juta sampai dengan Rp200 juta-an paling banyak dicari,” Agung menamba.

Pencarian mobil di iklan baris digital OLX diklaim masih sangat ramai. Sebagian besar pencari mobil bekas di platform tersebut berlokasi di Jabodetabek, diikuti oleh Surabaya, Bandung, Semarang, Yogyakarta, dan Solo.

Pilihan Editor: Stasiun Pengisian Hidrogen Hadir Tahun Depan, Estimasi Harga Rp 93 Ribu per Kg

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Berita terkait

YLKI Kirim Surat ke Satgas Pasti, Minta Pemberantasan Pinjol Sampai ke Akarnya

11 hari lalu

YLKI Kirim Surat ke Satgas Pasti, Minta Pemberantasan Pinjol Sampai ke Akarnya

Kabid Pengaduan YLKI Rio Priambodo mengungkapkan, lembaganya telah mengirim surat kepada Satgas Pasti terkait aduan konsumen Pinjol ilegal.

Baca Selengkapnya

Zulhas Sebut Pembatasan Barang Impor untuk Melindungi Konsumen

14 hari lalu

Zulhas Sebut Pembatasan Barang Impor untuk Melindungi Konsumen

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas mengungkap latar belakang aturan pembatasan barang impor.

Baca Selengkapnya

Hari Konsumen Nasional, Menteri Zulhas: Pengusaha Jangan Curang

14 hari lalu

Hari Konsumen Nasional, Menteri Zulhas: Pengusaha Jangan Curang

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan atau Zulhas meminta para pengusaha tidak curang.

Baca Selengkapnya

Ketahui Hak-hak Konsumen Plus Perlindungan dan Kewajiban Konsumen

16 hari lalu

Ketahui Hak-hak Konsumen Plus Perlindungan dan Kewajiban Konsumen

Level pengetahuan kebanyakan konsumen Indonesia soal perlindungan dan hak-hak konsumen masih di level tiga, dari level tertinggi 5.

Baca Selengkapnya

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

17 hari lalu

Pakta Konsumen Nasional Minta Pemerintah Penuhi Hak Konsumen Tembakau

Pakta Konsumen Nasional meminta pemerintah untuk memenuhi hak konsumen tembakau di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kemendag Gelar Festival Hari Konsumen Nasional

17 hari lalu

Kemendag Gelar Festival Hari Konsumen Nasional

Kementerian Perdagangan atau Kemendag menggelar festival untuk memperingati Hari Konsumen Nasional (Harkonas).

Baca Selengkapnya

Kementerian Perdagangan Sebut Sektor Penjualan Online Terbanyak Mendapat Keluhan dari Konsumen

19 hari lalu

Kementerian Perdagangan Sebut Sektor Penjualan Online Terbanyak Mendapat Keluhan dari Konsumen

Kementerian Perdagangan menyebut sektor penjualan online paling banyak dilaporkan keluhan konsumen lantaran banyak penipuan. Selain itu, Kemendag telah menutup setidaknya 223 akun yang diindikasi sebagai penipu.

Baca Selengkapnya

Bapanas Naikkan Harga Acuan Gula Jadi Rp 17.500 per Kilogram

20 hari lalu

Bapanas Naikkan Harga Acuan Gula Jadi Rp 17.500 per Kilogram

Badan Pangan Nasional (Bapanas) merespons kenaikan harga gula di tingkat konsumen. Saat ini harga gula sudah jauh melampaui Harga Acuan Pemerintah (HAP) Rp 15.500 per kilogram. Karena itu, Bapanas menaikan HAP gula mulai 5 April 2024 menjadi Rp 17.500 per kilogram.

Baca Selengkapnya

Cara Menghentikan Pesan Promosi di Aplikasi Whatsapp Business

28 hari lalu

Cara Menghentikan Pesan Promosi di Aplikasi Whatsapp Business

Lini bisnis di Indonesia cukup banyak menggunakan aplikasi whatsapp business untuk berkomunikasi dengan pihak pelanggan ataupun calon pembeli.

Baca Selengkapnya

Pertamina Patra Niaga soal Kecurangan SPBU KM 42: Sudah Ditera dan Punya Sertifikat

40 hari lalu

Pertamina Patra Niaga soal Kecurangan SPBU KM 42: Sudah Ditera dan Punya Sertifikat

Direktur Utama PT Pertamina Patra Niaga Riva Siahaan buka suara soal kecurangan SPBU di rest area KM 42 B Karawang, Jawa Barat.

Baca Selengkapnya