Ada Rekayasa Lalu Lintas di Ancol Saat Malam Tahun Baru, Simak Detailnya

Minggu, 31 Desember 2023 16:33 WIB

Ribuan pengunjung memadati Kawasan pantai Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta, 31 Desember 2017. Taman Impian Jaya Ancol menyuguhkan Fireworks Musical pada pergantian malam tahun baru 2018. Tempo/Ilham Fikri

TEMPO.CO, Jakarta - Kepolisian akan menerapkan skema rekayasa lalu lintas di sekitar kawasan Ancol, Jakarta Utara pada malam tahun baru, hari ini, Minggu, 31 Desember 2023. Langkah ini dilakukan untuk mengantisipasi penumpukan kendaraan di sekitar Ancol.

Rekayasa lalu lintas ini diterapkan bertepatan dengan digelarnya perayaan malam pergantian tahun bertajuk Jakarta Biggest Musical Firework. Acara tersebut akan menampilkan pesta kembang api di Pantai Lagoon.

Berikut rekayasa lalu lintas di Ancol saat malam tahun baru, dikutip dari akun Instagram, @ntmc_polri.

1. Dilakukan pengalihan arus di setiap pintu masuk Ancol, perempatan Parangtritis, Jembatan Hailay, TL Bintang Mas, TL Mangga Dua, TL Pasir Putih, Jembatan Goyang, dan jembatan PLTU arah ke pintu karnaval.

2. Dari arah Penjaringan dialihkan di perempatan Parangtritis belok ke kanan kembali ke Penjaringan atau Kampung Bandan arah Taman Sari.

Advertising
Advertising

3. Dari arah Gunung Sahari dialihkan ke kiri ke Jalan Mangga Dua Raya, Jakarta Pusat.

4. Dari arah Kemayoran putar balik di Bundaran Kemayoran atau masuk ke Tol Kemayoran atau ke Kampung Pademangan Timur.

5. Dari arah Tanjung Priok dialihkan via RE Martadinata-Gunung Sahari.

6. Dari arah tol keluar Ancol Barat ditutup dan keluar Ancol Timur ditutup.

Pilihan Editor: Catat Lokasi Kantong Parkir Perayaan Malam Tahun Baru di Ancol

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Berita terkait

Cara Mengetahui Jalan Macet di Google Maps dengan Mudah

1 hari lalu

Cara Mengetahui Jalan Macet di Google Maps dengan Mudah

Cara mengetahui jalan macet di Google Maps dapat dilakukan dengan cara mudah, yaitu dengan melihat warna yang tertera pada maps. Ini caranya.

Baca Selengkapnya

Jasa Marga: Ada Perbaikan Jalan di Tol JORR Non S Mulai Hari Ini, Sebagian Lajur Tak Dapat Dilintasi

1 hari lalu

Jasa Marga: Ada Perbaikan Jalan di Tol JORR Non S Mulai Hari Ini, Sebagian Lajur Tak Dapat Dilintasi

Jasa Marga menyebutkan ada pekerjaan perkerasan jalan di Tol JORR Non S dijadwalkan berlangsung hingga Minggu, 26 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Akhir Pekan, Sebanyak 414.538 Kendaraan Lintasi Jalan Tol Trans Sumatera

7 hari lalu

Libur Panjang Akhir Pekan, Sebanyak 414.538 Kendaraan Lintasi Jalan Tol Trans Sumatera

Libur panjang akhir pekan baru saja berlalu. Selama periode tersebut terjadi peningkatan signifikan penggunaan Jalan Tol Trans Sumatera atau JTTS.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Volume Lalu Lintas Tol Trans Jawa Meningkat

10 hari lalu

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, Volume Lalu Lintas Tol Trans Jawa Meningkat

Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus 2024, PT Jasamarga Transjawa Tol mencatat peningkatan volume kendaraan di sejumlah Gerbang Tol Trans Jawa.

Baca Selengkapnya

Libur Panjang, 111 Ribu Pengunjung Padati Ancol

10 hari lalu

Libur Panjang, 111 Ribu Pengunjung Padati Ancol

Lebih dari 100 ribu orang memadati Ancol Taman Impian di masa libur panjang pekan ini.

Baca Selengkapnya

Korlantas Polri Kirim 1.530 Personel Amankan World Water Forum di Bali

12 hari lalu

Korlantas Polri Kirim 1.530 Personel Amankan World Water Forum di Bali

Kepala Korlantas Polri menggelar apel pelepasan petugas pengamanan dan pengawalan rute lalu lintas dan parkir untuk acara World Water Forum.

Baca Selengkapnya

KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, PT KAI: Pengguna Jalan Harus Dahulukan Kereta

13 hari lalu

KA Pandalungan Tabrak Mobil di Pasuruan, PT KAI: Pengguna Jalan Harus Dahulukan Kereta

Kereta Api (KA) Pandalungan relasi Gambir-Jember terlibat kecelakaan lalu lintas dengan mobil di Pasuruan, Jawa Timur, Selasa, 7 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Jasa Marga Tutup Sementara Off Ramp Grogol Besok Malam, Simak Rekayasa Lalu Lintasnya

18 hari lalu

Jasa Marga Tutup Sementara Off Ramp Grogol Besok Malam, Simak Rekayasa Lalu Lintasnya

Pekerjaan rekonstruksi perkerasan di area Off Ramp Grogol KM 13+800 Ruas Tol Dalam Kota ini akan dilaksanakan pada Sabtu malam.

Baca Selengkapnya

Aksi Hari Buruh di Patung Kuda: Jalan Medan Merdeka Barat, Jalan Perwira, TL Harmoni Ditutup

20 hari lalu

Aksi Hari Buruh di Patung Kuda: Jalan Medan Merdeka Barat, Jalan Perwira, TL Harmoni Ditutup

Polres Jakarta Pusat mengimbau warga yang ingin ke arah Monas mencari jalan alternatif karena ada aksi peringatan Hari Buruh di Patung Kuda

Baca Selengkapnya

Jasamarga Transjawa Perbaiki KM 38 Tol Jakarta-Cikampek Mulai Hari Ini

20 hari lalu

Jasamarga Transjawa Perbaiki KM 38 Tol Jakarta-Cikampek Mulai Hari Ini

PT Jasamarga Transjawa Tol memperbaiki jalan di titik Kilometer atau KM 38 pada Ruas Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya