Tim Kawasaki Yakin Ninja 250 Punya Peluang Juara di ARRC

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 13 Januari 2018 06:46 WIB

Dua pembalap Kawasaki, AM Fadly dan Jonathan Rea usai menjajal Kawasaki Ninja 250 terbaru di Sirkuit Sentul, Jumat, 12 Januari 2018. TEMPO/Eko Ari Wibowo

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap Kawasaki Manual Tech AM Fadly optimistis All New Kawasaki Ninja 250 akan bersaing dalam balap Asia Road Racing Championship 2018 dengan Honda CBR250RR dan Yamaha YZF-R25. Hal ini, kata dia, dengan adanya perombakan mulai dari desain, sasis dan mesin. "Saya yakin ninja bakal lebih bagus dibanding sebelumnya akan bisa jadi motor terbaik di klasemen (ARRC)," kata AM Fadly di Sirkuit Sentul, Jumat 12 Januari 2018.

Baca: Kata Pembalap Soal Perbedaan Kawasaki Ninja 250 Baru dan Lama

Fadly mengatakan ada sejumlah perbedaan besar antara Kawasaki Ninja 250 baru dengan versi lama. "Motor baru ini lebih ringan, handling dan enginenya responsif," kata Fadly seusai menjajal Kawasaki Ninja 250.

Ia mengungkapkan perbedaan antara versi lama dengan versi baru hingga 85 persen. Menurutnya, responsif mesin sangat berbeda dengan versi lama. Top speed yang mampu diraih di Sirkuit Sentul, kata dia, menyentuh hingga 169 kilometer per jam pada 14.000 rpm namun gas belum habis. "Kalau yang lama loading nya agak lama, kalau versi baru power langsung keluar," ucapnya.

Performa Kawasaki Ninja 250, menurut Fadly, akan mudah dikerek dengan pengantian ECU. Tak berhenti di situ, kata dia, pengantian part juga akan mendongkrak tenaga motor Ninja generasi ketiga tersebut. Ia menyebutkan Kawasaki Manual Tech segera meriset Kawasaki Ninja 250 untuk balap. "Mulai bulan depan," ucapnya.

Baca: Kawasaki Ninja 250 Mulai Dikirim ke Konsumen Pertengahan Januari

Advertising
Advertising

Sambil menunggu penyiapan motor balap Kawasaki Ninja 250, Fadly memfokuskan pada penyiapan fisik. "Setiap hari saya menyiapkan diri dengan olahraga dan berlatih supermoto."

Berita terkait

Kawasaki Indonesia Targetkan Penjualan 100 Unit Motor Listrik per Tahun

17 November 2023

Kawasaki Indonesia Targetkan Penjualan 100 Unit Motor Listrik per Tahun

Motor listrik Kawasaki Ninja e-1 dan Ninja Z e-1 diperkenalkan di Indonesia. Kedua motor ini ditawarkan dengan harga Rp 149,9 juta dan Rp 146,9 juta.

Baca Selengkapnya

Spesifikasi dan Fitur Motor Listrik Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1

17 November 2023

Spesifikasi dan Fitur Motor Listrik Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1

Motor listrik Kawasaki Ninja e-1 dan Ninja Z e-1 ditawarkan dengan harga Rp 149,9 juta dan Rp 146,9 juta.

Baca Selengkapnya

Kawasaki Indonesia Merilis Motor Listrik Ninja e-1 dan Z e-1, Harga Mulai Rp 146 Juta

17 November 2023

Kawasaki Indonesia Merilis Motor Listrik Ninja e-1 dan Z e-1, Harga Mulai Rp 146 Juta

Kawasaki Ninja listrik ini setara dengan motor ICE (Internal Combustion Engine) kelas 125 cc. Pengiriman dimulai Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Isi Garasi Rudi Setiawan yang Dilantik Jadi Deputi Penindakan KPK

8 November 2023

Isi Garasi Rudi Setiawan yang Dilantik Jadi Deputi Penindakan KPK

Intip isi garaasi Irjen Rudi Setiawan yang baru saja dilantik diangkat KPK menjabat sebagai Deputi Penindakan dan Eksekusi.

Baca Selengkapnya

New Kawasaki ZX-6R Rilis di Indonesia, Harganya Rp 359,9 Juta

28 Juli 2023

New Kawasaki ZX-6R Rilis di Indonesia, Harganya Rp 359,9 Juta

PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) meluncurkan motor baru, New Kawasaki ZX-6R 24 Model Year di Tanah Air.

Baca Selengkapnya

Kawasaki Ninja ZX-6R Terbaru Meluncur, Apa Saja Pembaruannya?

7 Juni 2023

Kawasaki Ninja ZX-6R Terbaru Meluncur, Apa Saja Pembaruannya?

Kawasaki menghadirkan banyak perubahan pada Ninja ZX-6R, baik tampilannya hingga bagian jeroannya.

Baca Selengkapnya

New Kawasaki Ninja ZX-4RR Hadir di Indonesia, Harganya Rp 239,9 Juta

27 Maret 2023

New Kawasaki Ninja ZX-4RR Hadir di Indonesia, Harganya Rp 239,9 Juta

PT Kawasaki Motor Indonesia secara resmi meluncurkan New Kawasaki Ninja ZX-4RR pada hari ini, Senin, 27 Maret 2023. Simak spesifikasinya di sini!

Baca Selengkapnya

Kawasaki Ninja ZX-4RR Bakal Debut Perdana di Thailand Maret 2023

13 Maret 2023

Kawasaki Ninja ZX-4RR Bakal Debut Perdana di Thailand Maret 2023

Kawasaki Ninja ZX-4RR dikabarkan bakal melantai di pameran Bangkok International Motors Show 2023 pada 22 Maret hingga 2 April mendatang.

Baca Selengkapnya

Harga Motor Sport Kawasaki Ninja ZX-25R 2023 dan Spesifikasi

8 Maret 2023

Harga Motor Sport Kawasaki Ninja ZX-25R 2023 dan Spesifikasi

Motor sport Kawasaki Ninja ZX-25R cocok bermanuver di jalan kota maupun sirkuit balap dengan karakter handling supersport-nya yang sangat baik.

Baca Selengkapnya

Kawasaki Z650RS Punya Warna Baru Khusus di Jepang

7 November 2022

Kawasaki Z650RS Punya Warna Baru Khusus di Jepang

Motor Kawasaki model ini sudah diluncurkan secara global, seperti di India. Bahkan merek aftermarket telah mendorong banyak aksesoris.

Baca Selengkapnya