Pesanan Honda City Hatchback RS Tembus 1.000 Unit per Bulan

Reporter

Tempo.co

Selasa, 6 Juli 2021 14:59 WIB

Honda City Hatchback RS. (Honda)

TEMPO.CO, Jakarta - Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor, Yusak Billy, mengatakan bahwa Honda City Hatchback RS diterima dengan baik oleh konsumen di Indonesia.

Billy bahkan mengklaim bahwa pemesanan City Hatchback RS di masa pandemi Covid-19 seperti sekarang ini jauh lebih baik dibanding dengan pemesanan Honda Jazz. “Pemesanan City Hatchback sesuai dengan harapan kami. Bagus. Bisa sekitar 1.000 unit per bulan,” kata Billy kepada Tempo, Rabu, 6 Juli 2021.

City Hatchback merupakan model baru HPM yang diluncurkan pada 3 Maret 2021. Model ini menjadi suksesor Jazz di kelas hatchback dan bersaing dengan sejumlah rival seperti Toyota Yaris, Suzuki Baleno, Mazda2, dan VW Polo.

Honda City Hatchback RS dibekali mesin 1.5L DOHC 4 silinder segaris, 16 katup i-VTEC + DBW dengan daya 121 PS pada 6.600 rpm dan torsi maksimum 145 Nm pada 4.300 rpm.

Large Project Leader Honda City Hatchback dari Honda Motor Co Satoru Azumi mengatakan bahwa dapurpacu ini merupakan mesin baru yang telah dikembangkan Honda dengan lebih bertenaga dan hemat bahan bakar.

"Dibanding mesin Jazz yang SOHC, torsi bisa diraih di rpm yang lebih rendah (4.300 rpm). Di Honda Jazz di angka 4.600 rpm," kata Azumi saat peluncuran 3 Maret lalu.

Honda City Hatchback RS merupakan salah satu model yang mendapatkan relaksasi Pajak Penjualan Atas Barang Mewah (PPnBM) 100 persen. Dengan diskon PPnBM 100 persen, model ini dipasarkan dengan harga Rp 289 juta (City Hatchback RS M/T) dan Rp 299 juta (City Hatchback RS CVT).

Baca juga: Honda City Hatchback RS Dikirim ke Konsumen Mulai April

Berita terkait

All-New Yaris Cross, Mobil Hybrid Berjiwa Muda

9 hari lalu

All-New Yaris Cross, Mobil Hybrid Berjiwa Muda

All-New Yaris Cross menghadirkan perpaduan kenyamanan, fungsionalitas, dan keandalan. Cocok untuk orang berjiwa muda dan petualang.

Baca Selengkapnya

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

17 hari lalu

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

Polres Metro Bekasi Kota menyatakan, total ada 2 mobil dan 11 sepeda motor yang menjadi korban tabrak lari akibat pengemudi panik diteriaki warga.

Baca Selengkapnya

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

5 Maret 2024

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.

Baca Selengkapnya

Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

1 Maret 2024

Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

Honda Motor menggelar kompetisi instruktur Safety Riding yang menghadirkan 3 kelas yakni yakni 150 cc, 300 cc dan 500 cc.

Baca Selengkapnya

Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

1 Maret 2024

Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

Indonesia mengirim empat perwakilan instruktur untuk mengikuti kompetisi Honda Safety Riding di Thailand, 29 Februari - 1 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

1 Maret 2024

Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

Asian Honda Motor menggelar kompetisi Safety Riding yang mempertemukan antar negara Asia-Oceania di Bangkok, Thailand pada 29 Februari - 1 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Promo Motor Honda di IIMS 2024, PCX 160 Didiskon Rp 400 Ribu

24 Februari 2024

Promo Motor Honda di IIMS 2024, PCX 160 Didiskon Rp 400 Ribu

PT Astra Honda Motor memberikan promo berupa potongan harga alias diskon selama IIMS 2024. Simak daftar lengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Wahana Buka 2 Cabang Baru di Jakarta dan Jawa Barat

24 Februari 2024

Wahana Buka 2 Cabang Baru di Jakarta dan Jawa Barat

PT WahanaArtha Ritelindo (WARI) membuka dua cabang baru yang kini mencakup Jakarta hingga Jawa Barat. Simak lokasinya di artikel ini:

Baca Selengkapnya

AHM Buka Pendaftaran Mudik dan Balik Bareng 2024

24 Februari 2024

AHM Buka Pendaftaran Mudik dan Balik Bareng 2024

PT Astra Honda Motor (AHM) membuka kesempatan kepada konsumen untuk mendaftar program Mudik dan Balik Bareng Honda (MBBH) tahun 2024.

Baca Selengkapnya

Honda Buka Dealer Pertama di Lubuklinggau, Catat Lokasinya

23 Februari 2024

Honda Buka Dealer Pertama di Lubuklinggau, Catat Lokasinya

Honda Union Linggau beralamat di Jalan HM. Soeharto Lubuk Kupang, Kecamatan Lubuklinggau Selatan, Kota Lubuklinggau, Sumatra Selatan.

Baca Selengkapnya