Honda Hadirkan Kompetisi Modifikasi Mobil Virtual, Berapa Hadiahnya?

Reporter

Antara

Kamis, 19 Mei 2022 09:05 WIB

Logo Honda. (Honda)

TEMPO.CO, Jakarta - PT Honda Prospect Motor (HPM) dilaporkan kembali menggelar kompetisi modifikasi mobil secara virtual pada tahun ini. Nantinya ajang itu bertajuk Honda Brio Virtual Modification (V-Mod).

Honda dikabarkan juga telah menyiapkan hadiah total sebesar Rp 60 juta dalam kompetisi mofidikasi mobil keempat tersebut. Pemenang pertamanya diketahui bakal diberikan uang sebesar Rp 15 juta, runner-up Rp 10 juta dan urutan ketiga Rp 7 juta.

Informasi tersebut dibenarkan langsung oleh Business Innovation and Sales & Marketing Director PT HPM Yusak Billy. Dirinya juga menjelaskan bahwa V-Mod telah konsisten menjadi wadah bagi para modifikator Indonesia.

"Kami percaya ini menjadi ajang yang sangat ditunggu-tunggu bagi pecinta modifikasi dan format digital ini menjadikannya dapat lebih mudah dinikmati banyak orang," kata Yusak saat konferensi pers virtual, dikutip dari Antara.

Para modifikator diketahui memiliki tenggang waktu satu bulan lebih untuk mengirimkan karyanya secara digital. Ajang modifikasi mobil virtual ini dibuka sejak 18 Mei 2022 hingga 24 Juli 2022.

Advertising
Advertising

Honda nantinya bakal memilih 20 karya yang berkesempatan untuk bersaing memperebutkan tiga besar dan sejumlah kategori. Bagi peserta yang memenangkan Best Decal akan mendapatkan Rp 3 juta, kategori Favorite Winner by Social Media sebesar Rp 3 juta, dan kontestan yang masuk top 20 masing-masing akan mendapatkan Rp 1 juta.

V-Mod dikabarkan menjalin kerja sama dengan National Modificator & Aftermarket Association (NMAA) dan mengusung tema ‘Street Race’. NMAA sendiri dikabarkan bakal menjadi juri pada ajang ini.

"Ajang ini sebelumnya diikuti lebih dari 700 peserta dan kami harap tahun ini akan lebih banyak lagi pesertanya dengan desain yang semakin beragam dan berkualitas," tambah Yusak.

Baca juga: Ganti Pelat Nomor Putih Kendaraan, Korlantas Pastikan Tidak Ada Biaya Tambahan

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

3 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

5 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

16 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

17 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

Dilema Virtual AI di TikTok untuk Berjualan, Tak Mampu Gantikan Daya Tarik Influencer Manusia

20 hari lalu

Dilema Virtual AI di TikTok untuk Berjualan, Tak Mampu Gantikan Daya Tarik Influencer Manusia

Virtual AI untuk jualan di TikTok tidak semenarik pengiklan sebenarnya.

Baca Selengkapnya

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

21 hari lalu

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.

Baca Selengkapnya

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

22 hari lalu

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

Memanjakan kendaraan setelah mudik bisa memperpanjang usia pakai dan mencegah kerusakan mesin.

Baca Selengkapnya

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

27 hari lalu

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

Kecelakaan terjadi di KM 58 + 600 arah Jakarta Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi, 8 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

30 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

30 hari lalu

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

Seorang pria pengendara minibus berwarna putih kepergok mencuri pakaian dalam atau bra milik warga. Aksi tersebut dilakukan di Perumahan Discovery Bintaro.

Baca Selengkapnya