Pendaftaran Beli BBM Bersubsidi Pertalite dan Solar Diperluas Jadi 50 Wilayah

Selasa, 19 Juli 2022 14:29 WIB

Pengendara sepeda motor antre mengisi BBM Pertalite di SPBU Pertamina Jalan RE Martadinata, Bandung, Jawa Barat, 29 Juni 2022. Pertamina akan melakukan uji coba pembelian BBM Pertalite dan Solar melalui aplikasi MyPertamina mulai 1 Juli 2022 di 11 kota dan kabupaten. TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta - Pertamina memperluas wilayah prioritas pendaftaran MyPertamina untuk pembelian BBM bersubsidi Pertalite dan Solar. Pada tahap awal, pendaftaran tersebut baru diberlakukan di 13 kota/kabupaten.

Dilansir dari situs resmi MyPertamina hari ini, Selasa, 19 Juli 2022, kini wilayah pendaftaran sistem MyPertamina sudah diperluas menjadi 50 kota/kabupaten. Pendaftaran ini diprioritaskan pada pengguna yang berdomisili atau berencana bepergian ke wilayah tersebut.

Pendaftaran ini dibuka hingga 30 Juli 2022 khusus untuk mobil. Selama masa pendaftaran, masyarakat masih bisa membeli BBM bersubsidi Pertalite dan Solar di SPBU seperti biasa.

Berikut adalah 50 wilayah pendaftaran sistem MyPertamina untuk pembelian BBM bersubsidi Pertalite dan Solar:

Aceh

- Kota Banda Aceh

Bali

- Kabupaten Badung

Advertising
Advertising

- Kota Denpasar

Daerah Istimewa Yogyakarta

- Kabupaten Sleman
- Kabupaten Kulon Progo
- Kabupaten Bantul
- Kabupaten Gunung Kidul
- Kota Yogyakarta

DKI Jakarta

- Kota Jakarta Timur

Gorontalo

- Kota Gorontalo

Bengkulu

- Kota Bengkulu

Jambi

- Kabupaten Muara Jambi

Jawa Barat

- Kabupaten Bandung Barat
- Kota Cirebon
- Kota Bogor
- Kabupaten Bekasi
- Kabupaten Cianjur
- Kota Bandung
- Kabupaten Ciamis
- Kota Tasikmalaya
- Kota Sukabumi

Jawa Tengah

- Kota Semarang
- Kabupaten Cilacap
- Kota Surakarta

Jawa Timur

- Kota Madiun
- Kota Malang
- Kota Mojokerto

Kalimantan Barat

- Kota Pontianak

Kalimantan Selatan

- Kota Banjarbaru
- Kota Banjarmasin

Kalimantan Utara

- Kota Tarakan

Kepulauan Riau

- Kabupaten Karimun

Maluku

- Kota Ambon

Nusa Tenggara Barat

- Kota Mataram

Nusa Tenggara Timur

- Kabupaten Timor Tengah Utara

Papua

- Kabupaten Mimika

Papua Barat

- Kabupaten Sorong

Riau

- Kota Pekanbaru

Sulawesi Selatan

- Kota Makassar

Sulawesi Tengah

- Kota Palu

Sulawesi Utara

- Kota Manado

Sumatera Barat

- Kota Pariaman
- Kabupaten Agam
- Kota Bukit Tinggi
- Kota Padang Panjang
- Kabupaten Tanah Datar

Sumatera Selatan

- Kota Palembang

Sumatera Utara

- Kota Pematang Siantar
- Kota Sibolga.

Baca: Pertamina: Harga Pertalite Dipastikan Tidak Akan Naik

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.


Berita terkait

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

1 hari lalu

Pertamina Hulu Energi: Produksi Migas 1,04 Juta Barel per Hari Triwulan I-2024

Hingga Maret 2024, Pertamina Hulu Energi juga mencatatkan kinerja penyelesaian pengeboran tiga sumur eksplorasi.

Baca Selengkapnya

Daftar 7 Lowongan Kerja BUMN dan Swasta pada Mei 2024

2 hari lalu

Daftar 7 Lowongan Kerja BUMN dan Swasta pada Mei 2024

Sejumlah perusahaan Badan Usaha Milik Negara atau BUMN membuka lowongan kerja pada bulan Mei 2024 ini

Baca Selengkapnya

Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

4 hari lalu

Pertamina Indonesian GM Tournament 2024: Pecatur Aditya Bagus Arfan dan Novendra Priasmoro Juara

IM Aditya Bagus Arfan dan GM Novendra Priasmoro juara di pertandingan catur Pertamina Indonesian GM Tournament 2024.

Baca Selengkapnya

Pemkot Batam Wajibkan Penggunaan Fuel Card 5.0 untuk Pembelian Pertalite, Apa Itu?

6 hari lalu

Pemkot Batam Wajibkan Penggunaan Fuel Card 5.0 untuk Pembelian Pertalite, Apa Itu?

Pemerintah Kota Batam, Kepulauan Riau, memperkenalkan sistem pengendali pembelian bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi tersebut dengan Fuel Card 5.0

Baca Selengkapnya

Pertamina Bantah Hapus Pertalite, Tapi Beberapa SPBU Sudah Tak Dapat BBM Subsidi

6 hari lalu

Pertamina Bantah Hapus Pertalite, Tapi Beberapa SPBU Sudah Tak Dapat BBM Subsidi

Pertamina Patra Niaga menampik adanya penghapusan Pertalite menjadi Pertamax Green 95 di seluruh SPBU.

Baca Selengkapnya

Gempa Garut, Pertamina Pastikan Operasional tetap Berjalan

7 hari lalu

Gempa Garut, Pertamina Pastikan Operasional tetap Berjalan

PT Pertamina Patra Niaga memastikan operasionalnya masih berjalan aman pascagempa di Garut, Jawa Barat pada Sabtu, 27 April 2024 lalu.

Baca Selengkapnya

Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

8 hari lalu

Pertamina International Shipping Catat Penurunan Emisi Karbon 25.445 Ton

PT Pertamina International Shipping mencatat data dekarbonisasi PIS turun signifikan setiap tahun.

Baca Selengkapnya

PGN Optimalkan Produk Gas Alam Cair

9 hari lalu

PGN Optimalkan Produk Gas Alam Cair

PGN mulai optimalkan produk gas alam cair di tengah menurunnya produksi gas bumi.

Baca Selengkapnya

Cara Mendaftar Sebagai Penerima LPG 3 Kg Bersubsidi

10 hari lalu

Cara Mendaftar Sebagai Penerima LPG 3 Kg Bersubsidi

Bagi masyarakat yang belum terdaftar sebagai pembeli LPG 3 kg harus menunjukkan KTP dan Kartu Keluarga (KK) di pangkalan atau penyalur resmi.

Baca Selengkapnya

Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Bicara Pemerataan Energi Indonesia

12 hari lalu

Di Hannover Messe 2024, Pertamina Patra Niaga Bicara Pemerataan Energi Indonesia

PT Pertamina (Persero) dan PT Pertamina Patra Niaga, Sub Holding Commercial & Trading berpartisipasi dalam pameran industri terkemuka internasional

Baca Selengkapnya