Cerita Danlanud Drifting di Pangkalan AU Roesmin Nurjadin

Reporter

Antara

Minggu, 30 Oktober 2022 18:41 WIB

Danlanud atau Komandan Landasan Udara Lanud Roesmin Nurjadin, Marsma TNI Ian Fuady, menjajal drifting di Pangkalan AU Roesmin Nurjadin, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau. FOTO: ANTAR

TEMPO.CO, Jakarta - Danlanud atau Komandan Landasan Udara Lanud Roesmin Nurjadin, Marsma TNI Ian Fuady, menjajal drifting laiknya pembalap di Pangkalan AU Roesmin Nurjadin.

"Ini luar biasa tidak boleh dilakukan disembarang tempat dan harus orang-orang terlatih. Pokoknya keren, deh," ujar Ian Fuady seusai menikmati drifting di Shelter Charlie Lanud Roesmin Nurjadin, Kota Pekanbaru, pada Sabtu lalu, 29 Oktober 2022.

Ian Fuady aksi melayang alias drifting tidak sendirian. Dia duduk di samping drifter Rizal, tapi tetap bisa merasakan sensasi drifting dalam acara Open Base Lanud Roesmin Nurjadin dan Pesta Rakyat tersebut.

Open Base Lanud Roesmin Nurjadin dan Pesta Rakyat dirangkai dengan berbagai kegiatan aktraktif, edukatif, dan perlombaan untuk masyarakat umum dalam rangka memeriahkan HUT ke-77 TNI.

Rizal, pegiat otomotif Rumah Drift Pekanbaru, bungah bisa drifting bersama Ian Fuady. Namun, menurut dia, olahraga drifting di Kota Pekanbaru mulai berkembang meski event olahraga itu masih sangat minim di Bumi Lancang Kuning tersebut.

Kondisi tersebut yang membuat kemajuan drifting di Provinsi Riau jauh tertinggal dari Jawa. "Harapan saya, kegiatan seperti ini perlu dukungan lebih dari pemerintah daerah dan swasta," ucap Rizal.

Danlanud Roesmin Nurjadin Marsma TNI Ian Fuady menjelaskan berbagai stand menarik ditampilkan dalam Open Base Lanud Roesmin Nurjadin dan Pesta Rakyat, seperti static show, dynamic show, berbagai perlombaan, termasuk olahraga otomotif drifting mobil.

"Dengan demikian masyarakat akan dekat kepada TNI Angkatan Udara," kata Ian Fuady.

Baca: Cara Pelumas Total Mempopulerkan Balap Drifting

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Tiket Konser Sheila on 7 di Pekanbaru Habis Terjual, 17 Ribu Sheila Gank Ikut Tiket War

18 hari lalu

Tiket Konser Sheila on 7 di Pekanbaru Habis Terjual, 17 Ribu Sheila Gank Ikut Tiket War

Penjualan tiket konser Sheila on 7 di Pekanbaru itu begitu cepat diserbu Sheila Gank, nama penggemar band asal Yogyakarta itu.

Baca Selengkapnya

15 Ribu Orang Serbu Tiket Sheila on 7 di Pekanbaru, Habis Dipesan dalam 7 Menit

18 hari lalu

15 Ribu Orang Serbu Tiket Sheila on 7 di Pekanbaru, Habis Dipesan dalam 7 Menit

Dalam tujuh menit war tiket nonton konser Sheila on 7 dibuka, sudah belasan ribu orang memesannya.

Baca Selengkapnya

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

20 hari lalu

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

Konser Sheila on 7 diadakan di Lanud Roesmin Nurjadin yang merupakan salah satu pangkalan TNI AU yang paling berpengaruh di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Pria di Riau Edit Suara Hakim MK Soal Putusan Sengketa Pilpres, Tambah Narasi Selamat Pendukung 02

30 hari lalu

Pria di Riau Edit Suara Hakim MK Soal Putusan Sengketa Pilpres, Tambah Narasi Selamat Pendukung 02

Polda Riau menciduk seorang pria di Rokan Hilir Riau karena mengedit suara hakim MK soal putusan sengketa pilpres. Ada narasi jogetin aja.

Baca Selengkapnya

Libur Lebaran 2024: 5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Pekanbaru dan Sekitarnya

32 hari lalu

Libur Lebaran 2024: 5 Rekomendasi Destinasi Wisata di Pekanbaru dan Sekitarnya

Pekanbaru dan sekitarnya menawarkan pengalamanbaru bagi para wisatawan libur Lebaran 2024. Antara lain Istana Siak dan Asia Farm Pekanbaru.

Baca Selengkapnya

Satu Anak Gajah Sumatera Lahir di Pusat Konservasi Gajah Riau

39 hari lalu

Satu Anak Gajah Sumatera Lahir di Pusat Konservasi Gajah Riau

Satu anak Gajah Sumatera lahir di Pusat Konservasi Gajah Provinsi Riau, Sabtu 6 April 2024.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Mahasiswa Pelaku Persetubuhan Anak di Bawah Umur di Riau

53 hari lalu

Polisi Tangkap Mahasiswa Pelaku Persetubuhan Anak di Bawah Umur di Riau

Mahasiswa yang menyetubuhi anak di bawah umur diciduk polisi Riau. Terungkap setelah korban cerita ke orang tua.

Baca Selengkapnya

BMKG Deteksi 139 Titik Panas di Pulau Sumatra, Riau dan Sumbar Terbanyak

58 hari lalu

BMKG Deteksi 139 Titik Panas di Pulau Sumatra, Riau dan Sumbar Terbanyak

Provinsi Riau menjadi lokasi terbanyak, yakni 40 titik panas, diikuti Sumatra Barat 32 titik.

Baca Selengkapnya

BMKG Deteksi 119 Titik Panas di Sumatera, Terbanyak di Riau

18 Maret 2024

BMKG Deteksi 119 Titik Panas di Sumatera, Terbanyak di Riau

BMKG mendeteksi 119 titik panas di Sumatera. Provinsi Riau menjadi lokasi terbanyak, yakni 51 titik panas.

Baca Selengkapnya

5 Kasus Kematian Gajah, Mayoritas Diracun

18 Maret 2024

5 Kasus Kematian Gajah, Mayoritas Diracun

Kasus gajah yang mati akibat diracun telah lama terjadi di Indonesia. Beberapa terjadi karena ingin mengambil gadingnya

Baca Selengkapnya