Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mobil James Bond Aston Martin 1989 Masih Bisa Ngebut 273 Km/Jam

Reporter

Aston Martin Vantage Volante X-Pack yang pernah dipakai dalam film James Bond. Sumber: thesun.co.uk
Aston Martin Vantage Volante X-Pack yang pernah dipakai dalam film James Bond. Sumber: thesun.co.uk
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mobil Aston Martin Vantage Volante X-Pack merupakan salah satu mobil yang dipakai James Bond dalam film The Living Daylights. Mobil keluaran 1989 ini akan dijual di rumah lelang dengan harga £ 320 ribu atau sekitar Rp 5,3 miliar. Mobil ini hanya dibuat terbatas 30 unit.

Baca: Sensasi Baru Mobil Sport Aston Martin Bertenaga 503 HP

Saat pertama kali dirilis, Aston Martin Vantage Volante bisa melaju dari 0-60 mph hanya dalam 5,3 detik, sepersepuluh detik lebih cepat dari supercar pesaingnya, Ferrari Daytona. Meski sudah berusia hampir 30 tahun, Aston Martin masih mampu melaju hingga top speed 170 mph atau 273 kilometer per jam. Jarak tempuh pada spedometernya tercatat hanya 40.600 mil.

Aston Martin Vantage Volante X-Pack yang pernah dipakai dalam film James Bond. Sumber: thesun.co.uk

Mobil ini sudah berpindah tangan beberapa kali, dari pemilik di Inggris sampai Spanyol. Namun sejak 1996 sudah tak lagi berpindah tangan dan kini baru dijual kembali. Meski tua, mobil tersebut dalam kondisi yang sangat baik, dengan bodi Chichester asli dengan trim krom yang dipoles dengan baik serta lipatan sunroof.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Grill Aston Martin di bagian moncong depan dan dua pipa knalpot masih terawat dengan warna krom yang mengkilat. Interiornya, yang dibalut kulit warna krem, terpelihara dengan sempurna, termasuk setir dan dasbor dari kulit warna biru.

Baca: Debut di Indonesia, Aston Martin Tawarkan Klausul Buyback

Matt Priddy, seorang spesialis pengamat mobil tua sebuah rumah pelelangan, mengatakan, "Ini adalah mobil yang fantastis dan sangat terawat."

THE SUN

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Formula 1 GP Spanyol: Fernando Alonso Targetkan Finis Lima Besar

2 hari lalu

Fernando Alonso di F1 Miami 2023. (Foto: Aston Martin Aramco Cognizant)
Formula 1 GP Spanyol: Fernando Alonso Targetkan Finis Lima Besar

Fernando Alonso akan memulai balapan dari posisi sembilan pada Formula 1 GP Spanyol. Alonso menilai podium terlalu jauh untuk dikejar.


Jadwal Formula 1 Spanyol: Bisakah Fernando Alonso Juara di Balapan Kandang?

4 hari lalu

Fernando Alonso naik podium di F1 Miami 2023. (Foto: Aston Martin)
Jadwal Formula 1 Spanyol: Bisakah Fernando Alonso Juara di Balapan Kandang?

Fernando Alonso akan menjalani Formula 1 Spanyol pada akhir pekan ini. Simak jadwal Formula 1 Spanyol lengkapnya di sini:


Formula 1 GP Monako: Charles Leclerc Incar Kemenangan di Balapan Kandang

12 hari lalu

Charles Leclerc akhirnya dapat podium perdana F1 2023 di sirkuti Baku. 30 April 2023. (Foto: Ferrari)
Formula 1 GP Monako: Charles Leclerc Incar Kemenangan di Balapan Kandang

Charles Leclerc belum pernah merasakan kemenangan selama tampil di balap Formula 1 Grand Prix Monako.


Formula 1: Honda Tak Keberatan Jika Alonso Tetap Bersama Aston Martin di 2026

12 hari lalu

Fernando Alonso Aston Martin Aramco. (Foto: Aston Martin)
Formula 1: Honda Tak Keberatan Jika Alonso Tetap Bersama Aston Martin di 2026

Fernando Alonso pernah melontarkan kritikan pedas terhadap mesin Honda yang dia setara mesin GP2, sekelas di bawah balap Formula 1, pada musim 2015.


Saat Pakai Mesin Honda, Aston Martin Diharapkan Rekrut Yuki Tsunoda

12 hari lalu

Pembalap AlphaTauri, Yuki Tsunoda. REUTERS
Saat Pakai Mesin Honda, Aston Martin Diharapkan Rekrut Yuki Tsunoda

Aston Martin akan menggunakan mesin Honda pada Grand Prix Formula 1 2026, dan diharapkan bisa merekrut Yuki Tsunoda.


Aston Martin Bakal Pakai Mesin Honda pada Formula 1 2026

13 hari lalu

Pembalap dari tim Aston Martin, Fernando Alonso dalam latihan bebas Formula 1 GP Australia di Melbourne Grand Prix Circuit, Melbourne, Australia, 1 April 2023. REUTERS/Darrian Traynor
Aston Martin Bakal Pakai Mesin Honda pada Formula 1 2026

Honda Motor Co. akan memasok mesin ke tim pabrikan Aston Martin pada Formula 1 2026. Simak informasi lengkapnya di sini!


Fernando Alonso Percaya Diri Berjaya di Formula 1 GP Monako

14 hari lalu

Fernando Alonso di F1 Miami 2023. (Foto: Aston Martin Aramco Cognizant)
Fernando Alonso Percaya Diri Berjaya di Formula 1 GP Monako

Fernando Alonso menaruh kepercayaan diri yang tinggi bersama Aston Martin untuk meraih kemenangan lagi setelah 10 tahun.


Usai Pensiun di Formula 1, Fernando Alonso Ingin Berkarier di Reli Dakar

15 hari lalu

Fernando Alonso Aston Martin Aramco. (Foto: Aston Martin)
Usai Pensiun di Formula 1, Fernando Alonso Ingin Berkarier di Reli Dakar

Fernando Alonso mengatakan bahwa dirinya menyimpan minat untuk berkarier di balap Reli Dakar setelah pensiun dari Formula 1.


70 Tahun Pierce Brosnan, Pemeran 4 Film James Bond

20 hari lalu

Pierce Brosnan. AP/Darla Khazei
70 Tahun Pierce Brosnan, Pemeran 4 Film James Bond

Pierce Brosnan, pemeran 4 film James Bond telah berusia 70 tahun, tapi kharismanya tak hilang di usia senja. Ini profil sang flamboyan.


Genap 70 Tahun Novel Casino Royale: Ini Alur Kisah di Meja Judi Awal Agen 007 James Bond

53 hari lalu

Sebuah meja poker dan properti judi dari One and Only Ocean Club dan digunakan di film James Bond 'Casino Royale' dipamerkan dalam lelang amal memorabilia film James Bond di rumah lelang Christie's, London, Inggris, Jumat (28/9). AP/Alastair Grant
Genap 70 Tahun Novel Casino Royale: Ini Alur Kisah di Meja Judi Awal Agen 007 James Bond

Novel James Bond seri Casino Royale telah berusia 70 tahun. Seperti apa alur ceritanya?