Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jokowi Tinjau Persiapan MotoGP Mandalika Naik Motor Kustom, Ini Spesifikasinya

image-gnews
Presiden Joko Widodo mengendarai sepeda motor custom Kawasaki W175 bergaya chopper bobber di Jalan Bypass BIL-Mandalika, Desa Kuta, Kecamatan Pujut, Praya, Lombok Tengah, NTB, Kamis 13 Januari 2022. Kunjungan kerja tersebut untuk mengecek kesiapan jelang event MotoGP yang akan diselenggarakan di Mandalika, Lombok. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Presiden Joko Widodo mengendarai sepeda motor custom Kawasaki W175 bergaya chopper bobber di Jalan Bypass BIL-Mandalika, Desa Kuta, Kecamatan Pujut, Praya, Lombok Tengah, NTB, Kamis 13 Januari 2022. Kunjungan kerja tersebut untuk mengecek kesiapan jelang event MotoGP yang akan diselenggarakan di Mandalika, Lombok. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meninjau persiapan MotoGP Mandalika 2022 pada Kamis, 13 Januari 2022. Menariknya, setelah meninjau Bandara Internasional Zainuddin Abdul Madjid, Jokowi langsung bertolak menuju Sirkuit Mandalika menunggangi motor custom barunya.

Jokowi melintasi Jalan Bypass BIL-Mandalika menggunakan motor custom bergaya bobber itu. Motor custom yang berbasis pada Kawasaki W175 ini merupakan garapan bengkel modifikasi Tanah Air, Katros Garage.

“Bersiap menjajal Jaln Bypass BIL-Mandalika dengan sepeda motor custom hijau ini, seusai meninjau fasilitas bandara di Lombok,” tulis Jokowi dalam unggahan di akun Instagram resminya, sebagaimana dikutip Tempo hari ini, Jumat, 14 Januari 2022.

Kawasaki W175 yang bergaya klasik ini memiliki tenaga maksimum 7500 rpm dan torsi maksimum 6000 rpm. Jokowi tampak menunggangi motor custom Kawasaki W175 yang berwarna hijau metalik. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden

Sebagai informasi, Kawasaki W175 dibekali mesin 177cc SOHC berpendingin udara. Secara performa, mesin ini mampu menghasilkan tenaga maksimal 13 PS  di putaran mesin 7.500 rpm dan torsi 13,2 Nm di 6.000 rpm. Mesin ini dikawinkan dengan gearbox 5 kecepatan.

Motor Kawasaki W175 ini mempunyai roda lebih besar dari standar yang menegaskan motor tersebut berjenis bobber style. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden

Bila dilihat dari tampilannya, Kawasaki W175 milik Jokowi ini sudah dirubah sedemikian rupa menjadi bergaya neo-retro bobber. Ban menggunakan ukuran 5.00-16 di depan dan belakang, sementara velgnya berukuran 3.00-16 di depan dan 3.50-16 di belakang.

Dari sisi tampilannya terdapat tulisan RI 1 di cover mesin dan tulisan Jokowi di bagian tangkinya. Motor ini sebenarny sama dengan yang digunakan saat Jokowi menguji Sirkuit Mandalika tahun lalu, hanya saja ada beberapa perubahan pada tampilannya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: Kawasaki W175 Jokowi: Semula Dilan Lalu Kado Ridwan Kamil

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rencana Jokowi Langsung Pulang ke Solo Usai Pelantikan Prabowo-Gibran, Betulkah Naik Kelas Ekonomi Pesawat Komersial?

6 menit lalu

Presiden Jokowi saat sesi pemotretan untuk kulit muka Tempo edisi minggu ini di Klender, Jakarta Timur, Minggu, 12 Oktober lalu. Tempo/Ijar Karim
Rencana Jokowi Langsung Pulang ke Solo Usai Pelantikan Prabowo-Gibran, Betulkah Naik Kelas Ekonomi Pesawat Komersial?

Jokowi berkali-kali sebut ia akan kembali ke Solo setelah masa jabatannya berakhir pada 20 Oktober 2024. Rencana naik pesawat komersial, betulkah?


Jokowi Tinggal di Karanganyar usai Purnatugas, Kaesang: Saya Titip Bapak ya Mas Ilyas

21 menit lalu

Ketua Umum DPP PSI, Kaesang Pangarep (kiri) memberikan pernyataan kepada wartawan seusai hadir dalam pertemuan relawan pendukung Paslon Ilyas-Tri Haryadi di Kabupaten Karanganyar, Rabu malam, 9 Oktober 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Jokowi Tinggal di Karanganyar usai Purnatugas, Kaesang: Saya Titip Bapak ya Mas Ilyas

Kaesang Pangarep menitipkan Presiden Joko Widodo yang akan tinggal di Karanganyar usai purnatugas kepaca Calon Bupati Ilyas


Top Nasional: Kata Gerindra soal Nama Pratikno di Kabinet Prabowo, Jokowi Berencana Resmikan Sejumlah Proyek IKN

48 menit lalu

Ketua MPR Ahmad Muzani memimpin rapat perdana MPR RI di Ruang Delegasi, Komplek Gedung MPR/DPR Senayan, Jakarta, Rabu 9 Oktober 2024. Dok. MPR
Top Nasional: Kata Gerindra soal Nama Pratikno di Kabinet Prabowo, Jokowi Berencana Resmikan Sejumlah Proyek IKN

Sekretaris Jenderal Partai Gerindra, Ahmad Muzani, menanggapi perihal isu masuknya Pratikno ke dalam kabinet Prabowo-Gibran.


10 Hari Jokowi Menjelang Tak Jadi Presiden Lagi, Berikut Pernyataan dan Berbagai Kegiatannya

2 jam lalu

Presiden Joko Widodo. TEMPO/Ijar Karim
10 Hari Jokowi Menjelang Tak Jadi Presiden Lagi, Berikut Pernyataan dan Berbagai Kegiatannya

Presiden Jokowi akan habis masa jabatannya sekitar 10 hari lagi. Apa saja kegiatan dan pernyataan Jokowi sebelum ia lengser?


Terpopuler Bisnis: Rekening Hashim Djojohadikusumo Terancam Disita Otorita Swiss, Lowongan Kerja di BUMN

3 jam lalu

Hashim Djojohadikusumo. Dok. Arsari Group
Terpopuler Bisnis: Rekening Hashim Djojohadikusumo Terancam Disita Otorita Swiss, Lowongan Kerja di BUMN

Hashim Djojohadikusumo, dan Anie Hashim Djojohadikusumo, diduga mengemplang pajak saat mereka tinggal selama lebih dari tujuh tahun di Swiss.


5 Fakta Tentang IKN: Keppres dan Masa Depan Ibu Kota Negara

4 jam lalu

Presiden Joko Widodo berbincang dengan Menteri Pertahanan sekaligus Presiden terpilih Prabowo Subianto di depan Istana Negara IKN, Kalimantan Timur, Kamis (12/9/2024). ANTARA/Rangga Pandu Asmara Jingga/aa.
5 Fakta Tentang IKN: Keppres dan Masa Depan Ibu Kota Negara

Hingga saat sebelum Presiden Jokowi lengser, pembangunan IKN belum rampung. Jokowi ungkap Keppres IKN ditandatangani Prabowo.


Zulkifli Hasan Klaim Kadin Sudah Akur di Bawah Anindya Bakrie, Jokowi Tersenyum

7 jam lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan saat sesi wawancara dengan Tempo di kementerian Perdagangan, Jakarta, Senin, 23 September 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Zulkifli Hasan Klaim Kadin Sudah Akur di Bawah Anindya Bakrie, Jokowi Tersenyum

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengklaim Kadin Indonesia telah akur di bawah Anindya Bakrie. Bagaimana respons Presiden Jokowi?


Keppres IKN di Tangan Prabowo, Pengamat: Persoalan Pemerintah Lima Tahun Mendatang

8 jam lalu

Pengunjung mengunjungi lokasi titik nol Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Selasa, 30 Mei 2023. Lokasi titik nol IKN Nusantara itu setiap harinya ramai oleh pengunjung dari berbagai instansi serta organisasi dan kelompok masyarakat yang melakukan kunjungan dan melaksanakan kegiatan di kawasan tersebut. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Keppres IKN di Tangan Prabowo, Pengamat: Persoalan Pemerintah Lima Tahun Mendatang

Jokowi belum meneken keppres IKN karena infrastruktur di ibu kota baru itu belum siap.


Siapa Kelompok Masyarakat yang Masih Puas dengan Kinerja Jokowi?

9 jam lalu

Mahasiswa membentangkan spanduk saat melakukan aksi demo adili Jokowi di depan Gedung DPR, Jakarta, Selasa 8 Oktober 2024. Aksi tersebut merupakan bentuk protes para mahasiswa atas dosa-dosa yang dinilai dilakukan Joko Widodo selama satu dekade menjabat sebagai presiden. TEMPO/Subekti.
Siapa Kelompok Masyarakat yang Masih Puas dengan Kinerja Jokowi?

Jokowi sebentar lagi lengser. Sejumlah lembaga survei merilis survei tingkat kepuasan masyarakat terhadap presiden.


Angka Kepuasan Publik terhadap Jokowi Dipengaruhi Bansos dan Infrastruktur

10 jam lalu

Presiden Joko Widodo membagikan kaos kepada warga saat mengunjungi Pasar Dukuh Kupang, Surabaya, Jawa Timur, Jumat, 20 September 2024. Dalam kunjungannya tersebut, Presiden Jokowi mengecek harga bahan-bahan kebutuhan pokok seperti cabai dan telur serta membagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) dan Bantuan Modal Kerja (BMK) kepada pedagang dan warga sekitar. ANTARA FOTO/Rizal Hanafi
Angka Kepuasan Publik terhadap Jokowi Dipengaruhi Bansos dan Infrastruktur

Jokowi beberapa kali blusukan dan membagikan kaus serta bansos kepada masyarakat menjelang lengser.