Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ferrari Adakan Peragaan Busana Pertama di Milan, Ini Koleksi Khas Kuda Jingkrak

Reporter

image-gnews
Ferrari Daytona SP3 menerima hadiah utama Supercar Terindah 2022 di Paris Festival Automobile International ke-37. FOTO: Ferrari
Ferrari Daytona SP3 menerima hadiah utama Supercar Terindah 2022 di Paris Festival Automobile International ke-37. FOTO: Ferrari
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta Ferrari akan menggelar peragaan busana pertamanya di Milan, Italia, pada 27 Februari nanti. Gebrakan ini bentuk keseriusan merek mobil mewah itu dalam merambah ke industri fesyen.

Pada Juni tahun lalu, lini fesyen Ferrari Style telah mempresentasikan koleksi debut ready to wear di kantor pusat Ferrari di Maranello, Italia.

Peragaan busana yang akan datang di Milan dinilai sebgaai merupakan langkah lebih lanjut dari debut fesyen tahun lalu itu.

"Tampil di Maranello adalah suatu keharusan untuk peluncuran. Dan untuk bab kedua ini dan evolusi koleksi, Milan adalah pilihan yang jelas sebagai ibukota mode Italia, kami hanya harus berada di sini," kata Direktur Kreatif Rocco Iannone, dikutip Antara dari WWD hari ini, Rabu, 23 Februari 2022.

Dalam beberapa kali kesempatan, Ketua Ferrari John Elkann mengatakan koleksi busana mewah Ferrari adalah bagian dari proyek jangka panjang. Bahkan, itu melibatkan investasi global dengan membuka toko khusus di kota-kota besar dunia, seperti Milan dan Rodeo Drive.

Iannone, yang pernah bekerja untuk Giorgio Armani, Dolce & Gabbana, dan Pal Zileri, ditugaskan menciptakan koleksi Ferrari. Sebelumnya, Ferrari yang melakukan pendekatan merchandising, kini akan lebih berbicara tentang desain, mode, dan gaya hidup khas Ferrari.

Menurut Iannone, koleksi fesyen pertama Ferrari dalam peragaan busana di Milan akan mengambil pendekatan desain merek mobil itu yang mencakup anatomi, proporsi, geometri, dan volumenya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jajaran busana koleksi Ferrari untuk koleksi musim gugur tahun ini terinspirasi elemen yang lebih immaterial, gagasan tentang kecepatan, dan konsep futurisme yang sangat terkait dengan Milan.

Busana Ferrari itu termasuk jaket yang dipasangkan dengan celana jogger kargo berbahan katun, jaket berbahan bulu domba dengan logo kecil, pakaian rajut yang berkisar dari loop sweater hingga pakaian oversize, serta jumpsuit.

Dalam peragaan busana di Milan nanti, Ferrari juga akan memunculkan sentuhan warna-warna berani, termasuk warna merah khas merek Kuda Jingkrak.

BacaFerrari Daytona SP3 Supercar Terindah 2022, Ini Kata Juri Paris

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

7 hari lalu

Mobil milik tersangka Harvey Moeis yang disita penyidik Kejaksaan Agung terparkir di Kejagung, Jakarta, Jumat 26 April 2024. Kejaksaan Agung kembali menyita tiga mobil mewah milik tersangka Harvey Moeis yakni Ferrari 458 Speciale, Ferrari 360 Challenge Stradale, dan Mercedes Benz SLS dalam kasus dugaan korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah tahun 2015-2022. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

Berikut sederet mobil Harvey Moeis yang telah disita Kejaksaan Agung.


Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

7 hari lalu

A model presents a creation by designer of Masterindo Jaya Abadi garment industry Ltd. during Indonesia Fashion Week in Jakarta, March 29, 2024. REUTERS/Willy Kurniawan
Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

Kementerian Perdagangan dan Duta Besar RI untuk Singapura menggelar pameran fesyen di Singapura. Total transaksinya capai Rp 4,2 miliar.


Kejagung Kembali Sita Mobil Mewah Harvey Moeis, Kali Ini Ferrari

9 hari lalu

Kejaksaan Agung menyita mobil Ferrari milik tersangka Harvey Moeis pada Kamis malam, 25 April 2024.TEMPO/Advist Khoirunikmah
Kejagung Kembali Sita Mobil Mewah Harvey Moeis, Kali Ini Ferrari

Kejaksaan Agung kembali menyita mobil mewah milik tersangka dugaan korupsi PT Timah, Harvey Moeis.


Milan Berencana Larang Penjualan Piza dan Es Krim Tengah Malam, Kenapa?

9 hari lalu

Pandangan umum gerbang kota Porta Garibaldi, setelah pemerintah Italia memberlakukan lockdown di utara negara itu, di Milan, Italia, Ahad, 8 Maret 2020. Karantina diberlakukan setelah jumlah kasus virus corona melonjak 25% dalam periode 24 jam menjadi 7.375, sementara kematian naik 57% menjadi 366. REUTERS/Flavio Lo Scalzo
Milan Berencana Larang Penjualan Piza dan Es Krim Tengah Malam, Kenapa?

Kebijakan melarang piza dan es krim tengah malam pernah ada satu dekade lalu, tapi ditentang warga Milan sehingga aturan ini ditinggalkan.


Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

23 hari lalu

Seorang gadis dengan blus ala boho chic menghadiri Coachella Valley Music & Arts Festival 2016, di Indio, California.  Matt Cowan/Getty Images for Coachella
Gaya Fesyen Boho Chic Jika Memenuhi 3 Aspek Ini

Gaya Boho Chic pada dasarnya adalah gaya santai yang menggabungkan unsur-unsur hippie, nomaden, dan vintage. Begini lebih jelasnya.


Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

34 hari lalu

Pembalap Ferrari, Carlos Sainz Jr merayakan kemenangannya di podium setelah memenangkan Formula 1 Australia 2024 di Sirkuit Albert Park, Melbourne, Minggu, 24 Maret. Carlos Sainz Jr menjadi juara setelah unggul tiga detik di depan rekan setimnya Charles Leclerc yang finis di posisi kedua. REUTERS/Jaimi Joy
Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

Carlos Sainz Jr akan hengkang dari Ferrari pada tahun 2025 karena posisinya dimabil Lewis Hamilton. Bagaimana masa depannya?


Nanda Maharani Curi Perhatian dengan Karya Busana Bertema Metamorfosa IFW 2024

34 hari lalu

Desainer Nanda Maharani saat menampilkan karyanya di Indonesia Fashion Week di JCC Senayan, Sabtu (30/3). Dok. Nanda Maharani
Nanda Maharani Curi Perhatian dengan Karya Busana Bertema Metamorfosa IFW 2024

Peragaan busana Dispora Kabupaten Maros x Nanda Maharani mendapat perhatian khusus dari undangan di IFW 2024 pada 30 Maret 2024.


Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

40 hari lalu

Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

Bambang Soesatyo mengapresiasi pengurus dan anggota komunitas mobil sports Ferrari Indonesia yang mengisi kegiatan di bulan Ramadhan dengan melakukan kegiatan sosial guna membantu sesama.


Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

41 hari lalu

Carlos Sainz Jr. di F1 Australia 2024. (Foto; Ferrari)
Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

Carlos Sainz Jr berhasil menjuarai Formula 1 Australia 2024. Max Verstappen dan Lewis Hamilton gagal finis.


Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

49 hari lalu

Oliver Bearman di F1 Arab Saudi 2024. (Foto: Scuderia Ferrari)
Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

Pembalap muda Oliver Bearman telah menyita perhatian para pecinta Formula 1 setelah tampil apik dalam debutnya di Grand Prix Arab Saudi 2024.