Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Standar Emisi Euro 4 di Mobil Mesin Diesel Toyota, Model Apa Saja?

Reporter

image-gnews
New Toyota Fortuner 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
New Toyota Fortuner 2022. TEMPO/Wawan Priyanto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Toyota Astra Motor (TAM) meluncurkan enam mobil mesin diesel standar emisi Euro 4 di Indonesia mulai bulan ini.

Dengan diimplementasikannya standar emisi Euro 4, emisi yang dihasilkan oleh semua model kendaraan Toyota sudah sesuai dengan standar aturan lingkungan hidup yang diterapkan oleh Pemerintah Indonesia," kata Marketing Director Toyota Astra Motor Anton Jimmy Suwandy secara virtual yang dikutip hari ini, Minggu, 3 April 2022.

Model mobil Toyota mesin diesel berstandar Euro 4 tadi adalah mobil penumpang mobil Toyota Fortuner, Kijang Innova, dan Land Cruiser serta tiga kendaraan niaga Toyota Hilux, Hiace dan Dyna.

Pemerintah menerbitkan Surat Keputusan Menteri LHK Nomor S786/MENLHK-PPKL/ SET/PKL.3/5/2020 yang mengatur mulai April 2022 semua mobil diesel yang diproduksi dan beredar di Indonesia wajib memenuhi standar emisi Euro 4.

Standar emisi Euro digunakan negara Eropa. Semakin tinggi standar Euro yang ditetapkan, semakin kecil pula batas kandungan gas karbon dioksida, nitrogen oksida, karbon monoksida, volatil hidrokarbon, dan partikel lain.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Standar emisi Euro 4 mematok kandungan nitrogen oksida pada mobil bensin tidak boleh lebih dari 80 miligram per kilometer. Sedangkan untuk mobil mesin diesel batas nitrogen oksida 250 miligram per kilometer, serta 25 miligram per kilometer untuk mesin diesel particulate matter.

BacaHino Jawab Tantangan Pemerintah soal Aturan Emisi Euro 4

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

20 hari lalu

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

24 hari lalu

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


Terkini Bisnis: Kecurangan Pemilu Turunkan Minat Investor, Resesi Jepang Ganggu Ekspor dan Investasi

36 hari lalu

Massa menggelar aksi di depan Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jakarta, Rabu, 21 Februari 2024. Peserta aksi yang tergabung ke dalam Poros Buruh menggelar demonstrasi di depan kantor KPU. Peserta aksi menganggap terdapat banyak permasalahan dalam pelaksanaan Pemilu tahun ini. Mereka juga berpendapat terdapat kecurangan dalam pelaksanaan Pemilu 2024. Selain itu mereka juga menyuarakan pemakzulan Presiden Jokowi. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Terkini Bisnis: Kecurangan Pemilu Turunkan Minat Investor, Resesi Jepang Ganggu Ekspor dan Investasi

Berbagai dugaan kecurangan pemilu dapat menurunkan minta investor masuk ke Indonesia.


Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

36 hari lalu

Logo Toyota hybrid. TEMPO/Wira Utama
Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

Gaikindo melaporkan data penjualan mobil sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 merek mobil terlaris pada bulan lalu:


Skema Cicilan Toyota Vellfire Hybrid, Angsuran Mulai Rp 38 Juta

37 hari lalu

Peluncuran Toyota Vellfire Hybrid di IIMS 2024, Jakarta, 15 Februari 2024. TEMPO/Dicky Kurniawan
Skema Cicilan Toyota Vellfire Hybrid, Angsuran Mulai Rp 38 Juta

Toyota Vellfire hybrid ini dipasarkan dengan banderol Rp 1.802.700.000 untuk tipe 2.5 HEV non-premium color dan Rp 1.806.200 tipe premium color.


Promo Toyota IIMS 2024: DP Mulai 10 Persen, Gratis Asuransi 3 Tahun

37 hari lalu

Toyota Rangga dipamerkan di IIMS 2024. TEMPO/Dimas Prassetyo
Promo Toyota IIMS 2024: DP Mulai 10 Persen, Gratis Asuransi 3 Tahun

Toyota juga menawarkan DP 10 persen atau Rp 30 jutaan dan cicilan ringan mulai Rp 4 juta jutaan untuk pembelian di pameran otomotif IIMS 2024.


Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

39 hari lalu

Peluncuran Toyota Vellfire Hybrid di IIMS 2024, Jakarta, 15 Februari 2024. TEMPO/Dicky Kurniawan
Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

PT Toyota Astra Motor (TAM) menilai insentif mobil hybrid bisa mendorong masyarakat untuk beralih ke elektrifikasi.


Toyota Hilux Rangga Dipastikan Rilis Tahun Ini

39 hari lalu

Toyota Rangga dipamerkan di IIMS 2024. TEMPO/Dimas Prassetyo
Toyota Hilux Rangga Dipastikan Rilis Tahun Ini

Toyota Rangga Concept akan memakai mesin yang sama dengan Hilux yang dijual saat ini.


Komunitas Mobil AXIC Gelar Kopdar Hybrid, Bahas Elektrifikasi Toyota

40 hari lalu

Komunitas mobil AXIC gelar kopdar hybrid di TMMIN xEV Center, Karawang. (Dok AXIC)
Komunitas Mobil AXIC Gelar Kopdar Hybrid, Bahas Elektrifikasi Toyota

Komunitas mobil AvanzaXenia Indonesia Club (AXIC) menggelar 'Kopdar Hybrid' di TMMIN xEV Center, Karawang, Jawa Barat, Sabtu, 17 Februari 2024.


Toyota Buka Pemesanan GR Corolla di IIMS 2024

42 hari lalu

Toyota GR Corolla dipamerkan di IIMS. Jakarta, 15 Februari 2024. (Toyota)
Toyota Buka Pemesanan GR Corolla di IIMS 2024

Toyota GR Corolla mengusung mesin turbo berkode G16E-GTS yang juga digunakan pada GR Yaris, namun dengan tenaga yang lebih besar.