Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Janji Rifat Sungkar Incar Kemenangan di Reli AXCR Thailand

image-gnews
Pembalap Mitsubishi Ralliart Rifat Sungkar dan navigator asal Thailand, Chupong Chaiwan, bersama Mitsubishi Triton yang akan tampil dalam reli mobil AXCR 2022 di Thailad dan Kamboja, medio November 2022. FOTO: TEMPO/Kholis KWs
Pembalap Mitsubishi Ralliart Rifat Sungkar dan navigator asal Thailand, Chupong Chaiwan, bersama Mitsubishi Triton yang akan tampil dalam reli mobil AXCR 2022 di Thailad dan Kamboja, medio November 2022. FOTO: TEMPO/Kholis KWs
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tim reli mobil Mitsubishi Ralliart akan berkompetisi dalam Asian Cross Country Rally atau AXCR 2022 di Thailand pada 21-26 November 2022. Pembalap yang akan menggeber SUV double cabin MItsibishi Triton, Rifat Sungkar, percaya diri bakal berjaya di sana.

Rifat Sungkar yang berpengalaman dalam kompetisi reli mobil Internasional sangat antusias mengadapi AXCR 2022 bersama Tim Mitsubishi Ralliart. Dia akan dibantu co-driver asal Thailand, Chupong Chaiwan, sekaligus sebagai navigator.

Reli mobil AXCR 2022 akan dilaksanakan di Thailand dan Kamboja dengan lintasan sejauh 1.700 km. Garis start di Thailand sedangkan finis di Kamboja.

“Kalau berangkat berkompetisi itu tentunya untuk menang. Kembalinya Mitsubishi dengan production car yang luar biasa membuat saya yakin bisa mendapatkan podium,” kata Rifat Sungkar dalam konferensi pers PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) pada Selasa lalu, 1 November 2022, di Black Stone Garage, Jakarta.

Menurut Rifat target dalam kompetisi reli ini adalah kembalinya Tim Mitsubishi Ralliart yang sudah 12 tahun vakum dari dunia motorsport. Masuk menjadi bagian Tim Mitsubishi Ralliart dinilainya sebagai kemenangan baginya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Mudah-mudahan saya bisa memimpin tim ini untuk bisa berada di podium juara,” ucap Rifat Rifat.

KHOLIS KURNIA WATI | JOBPIE

Baca: Rifat Sungkar Juara Umum Kejurnas Reli Muara Bungo

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemenlu Terima Laporan soal Dugaan TPPO di Kamboja: Korban Sakit Kronis hingga Meninggal Dunia

1 hari lalu

Ilustrasi TPPO. Shutterstock
Kemenlu Terima Laporan soal Dugaan TPPO di Kamboja: Korban Sakit Kronis hingga Meninggal Dunia

Handi Musaroni diduga menjadi korban TPPO, gaji tak dibayar perusahaan, sakit kronis, hingga meninggal dunia.


Warga Semarang Diduga Korban TPPO Dipekerjakan 18 Jam Sehari Jadi Online Scammer di Myanmar

2 hari lalu

Keluarga korban dugaan tindak pidana perdagangan orang bersama pengacara dari Lembaga Bantuan Hukum Semarang setelah melapor di Kepolisian Daerah Jawa Tengah pada Selasa, 11 September 2024.Foto: dokumentasi LBH Semarang
Warga Semarang Diduga Korban TPPO Dipekerjakan 18 Jam Sehari Jadi Online Scammer di Myanmar

Korban TPPO di Myanmar telah melapor ke Polda Jawa Tengah.


Kementerian Luar Negeri RI Benarkan Jenazah WNI yang Meninggal di Kamboja Belum Dapat Dipulangkan

2 hari lalu

Kantor Kementerian Luar Negeri RI di Jln. Pejambon, Jakarta. Sumber: Suci Sekar/Tempo
Kementerian Luar Negeri RI Benarkan Jenazah WNI yang Meninggal di Kamboja Belum Dapat Dipulangkan

KBRI telah berupaya menelusuri perusahaan tempat WNI tersebut bekerja selaku pihak yang harus bertanggung jawab memulangkan jenazah.


Anak Driver Ojol Diduga Korban TPPO di Kamboja: Gaji Tak Dibayar, Sakit Kronis, hingga Meninggal Dunia

3 hari lalu

Ilustrasi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO) atau human trafficking. REUTERS/Maxim Shemetov
Anak Driver Ojol Diduga Korban TPPO di Kamboja: Gaji Tak Dibayar, Sakit Kronis, hingga Meninggal Dunia

Rahma bercerita pihak kedutaan Indonesia justru meragukan anaknya menjadi korban TPPO.


10 Destinasi Wisata Paling Padat di Dunia, 3 Ada di Thailand

4 hari lalu

Turis menikmati pantai selama satu jam kunjungan, yang hanya diperbolehkan memasuki air setinggi lutut, di Teluk Maya di Taman Nasional Pulau Phi Phi, di Pulau Phi Phi Leh, provinsi Krabi, Thailand, 24 Februari 2023. REUTERS/Jorge Silva
10 Destinasi Wisata Paling Padat di Dunia, 3 Ada di Thailand

Di toga destinasi wisata Thailand ini, perbandingan wisatawan dengan penduduk lokal mencapai lebih dari seratus untuk setiap penduduk.


10 Destinasi Wisata Terbaik di Thailand Pilihan Pembaca TripAdvisor

9 hari lalu

Wat Arun, Bangkok, Thailand. Unsplash.com/Nino Steffen
10 Destinasi Wisata Terbaik di Thailand Pilihan Pembaca TripAdvisor

Wat Pho di Bangkok jadi pilihan teratas pembaca TripAdvisor di Thailand. Di kuil ini ada patung Buddha berbaring yang dilapisi emas.


5 Alasan Wajib Mengunjungi Pasar Malam di Bangkok

10 hari lalu

Pasar malam Thailand. Unsplash.com/Tuva Mathilde Lland
5 Alasan Wajib Mengunjungi Pasar Malam di Bangkok

Pasar malam menjadi bagian penting kota Bangkok, tempat di mana warga dan wisatawan dapat makan, berbelanja, dan menyelami budaya lokal


Jadwal Timnas U-20 Indonesia vs Thailand, Indra Sjafri Minta Pemain Tampil Habis-habisan

15 hari lalu

Pertandingan Timnas U-20 Indonesia vs Argentina pada 28 Agustus 2024. Tangkapan Layar Indosiar
Jadwal Timnas U-20 Indonesia vs Thailand, Indra Sjafri Minta Pemain Tampil Habis-habisan

Timnas U-20 Indonesia vs Thailand di Seoul Earth on Us Cup 2024 digelar pada Jumat, 30 Agustus. Indra Sjafri tak ingin lengah usai lawan Argentina.


Begini 30 Ribu Keluarga Terdampak Bencana Banjir Bandang di Thailand

16 hari lalu

Pengunjung menikmati makanannya saat berada di toko mie yang terendam banjir di tepi sungai Tha Chin di Nakhon Pathom, di pinggiran Bangkok, Thailand 15 Oktober 2022. Warung Mie Ayam Pa Jit yang telah buka 30 tahun ini tetap ramah dikunjungi pelanggan walaupun terendam banjir. REUTERS/Juarawee Kittisilpa
Begini 30 Ribu Keluarga Terdampak Bencana Banjir Bandang di Thailand

Meskipun ada kemungkinan banjir bandang di provinsi-provinsi besar lainnya, situasi saat ini diperkirakan tidak akan separah bencana 2011.


Alasan Thailand jadi Destinasi Liburan Favorit Turis Cina di Asia Tenggara

16 hari lalu

Wisatawan mengunjungi Grand Palace, salah satu tempat wisata utama karena Thailand mengharapkan kedatangan wisatawan Tiongkok setelah Tiongkok membuka kembali perbatasannya di tengah pandemi virus corona (COVID-19), di Bangkok, Thailand, 7 Januari 2023. REUTERS/Athit Perawongmetha
Alasan Thailand jadi Destinasi Liburan Favorit Turis Cina di Asia Tenggara

Negara-negara Asia Tenggara secara aktif bersaing untuk menarik turis Cina yang kembali bebas traveling setelah pembatasan akibat pandemi Covid-19.