Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

19 Pembalap Indonesia Akan Tampil di ARRC Mandalika 2023

Reporter

image-gnews
Sejumlah pebalap muda Indonesia berada di paddock Pertamina Mandalika International Street Circuit di KEK Mandalika, Praya, Lombok Tengah, NTB, Jumat 12 November 2021. Fadillah Arbi Aditama, Azryan Dheyo Wahyumaniadi, Herlian Dandi, dan Herjun Atna Firdaus merupakan pembalap regular binaan AHM dan Veda Ega Pratama dan Reykat Yusuf Fadillah merupakan pembalap wild card AHM. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Sejumlah pebalap muda Indonesia berada di paddock Pertamina Mandalika International Street Circuit di KEK Mandalika, Praya, Lombok Tengah, NTB, Jumat 12 November 2021. Fadillah Arbi Aditama, Azryan Dheyo Wahyumaniadi, Herlian Dandi, dan Herjun Atna Firdaus merupakan pembalap regular binaan AHM dan Veda Ega Pratama dan Reykat Yusuf Fadillah merupakan pembalap wild card AHM. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ajang balap motor Asia Road Racing Championship (ARRC) akan diselenggarakan di Sirkuit Mandalika pada 11-13 Agustus 2023. Terhitung, ada 19 pembalap Indonesia yang akan tampil di ARRC Mandalika.

Informasi tersebut disampaikan langsung oleh Deputi Wakil Ketua Umum Olahraga Sepeda Motor Ikatan Motor Indonesia (IMI) Eddy Saputra. Dirinya mengatakan bahwa keikutsertaan 19 pembalap nasional ini diharapkan dapat memupuk kepercayaan diri talenta balap Tanah Air.

“Ini (ARRC) adalah sebagai ajang untuk bisa memberikan pengalaman baru bagi pebalap muda untuk berprestasi di tingkat internasional,” kata Eddy seperti dilansir Tempo.co dari situs berita Antara hari ini, Jumat, 28 Juli 2023.

Salah satu rider muda Indonesia yang akan tampil di ARRC Mandalika adalah Herjun Atna Firdaus dari Astra Honda Racing Team. Ia pun berharap pengalamannya di ARRC bisa membawanya promosi ke World Superbike (WSBK) hingga MotoGP.

“Saya harapannya ingin naik kelas ke WSBK atau MotoGP melalui ARRC ini untuk menggapai cita-cita saya. Tim juga membebaskan kita untuk bertarung di kejuaraan (ARRC), dengan tak lupa menjaga sportivitas dan tidak membahayakan pembalap lain,” kata Herjun.

Pembalap berusia 19 tahun tersebut nantinya akan berlaga di ARRC Mandalika kelas AP250. Herjun Atna Firdaus pun menaruh target tinggi pada balapan nanti, yakni menginjakkan kakinya di atas podium pertama.

“Balapan ARRC di Mandalika menjadi motivasi buat saya karena saya bisa main di Indonesia, dan tentunya dengan banyak masyarakat, penggemar balap motor, dan keluarga yang bisa menonton saya nantinya,” ujarnya menambahkan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain Herjun Atna Firdaus, duo Yamaha Racing Indonesia, Andi Muhammad Fadly dan Muhammad Faerozi Toreqotullah, juga akan tampil di ARRC Mandalika 2023 kelas AP250. Kini Fadly berharap bisa promosi ke kelas SS600.

“Setelah naik kelas ke 600cc memang sedikit sulit karena karakter power-nya sangat berbeda. Dan saya ada kendala di setup dan masih kurang tahu bagaimana cara yang paling maksimal untuk mengendarai Yamaha R6,” kata Fadly.

Pilihan Editor: Menperin Evaluasi Aturan Insentif Motor Listrik, Apa yang Akan Diubah?

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tekad Juara, Astra Honda Racing Team Dapat Kekuatan Tambahan di ARRC Mandalika

16 jam lalu

Balap Race 2 AP250 ARRC 2024 Japan Honda CBR250RR. Dok. Astra
Tekad Juara, Astra Honda Racing Team Dapat Kekuatan Tambahan di ARRC Mandalika

Astra Honda Racing Team (AHRT) bakal menurunkan empat pembalap di Asia Road Racing Championship (ARRC) Mandalika pada kelas Supersports 600 (SS600)


Peluang Astra Honda Racing Team Kuasai Podium di ARRC Mandalika 2024

16 jam lalu

Balap Race 2 AP250 ARRC 2024 Japan Honda CBR250RR. Dok. Astra
Peluang Astra Honda Racing Team Kuasai Podium di ARRC Mandalika 2024

Pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT) bakal memainkan balapan Asia Road Racing Championship (ARRC) 2024 di kandang sendiri pada akhir pekan ini.


Tiket ARRC Tawarkan Kenyamanan dan Fasilitas Tambahan untuk Penonton

13 hari lalu

Press conference Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024. Pertamina akan menyelenggarakan Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024 (MotoGP) dan Asia Road Racing Championship (ARRC) di Pertamina Mandalika International Circuit Tahun 2024.
Tiket ARRC Tawarkan Kenyamanan dan Fasilitas Tambahan untuk Penonton

Harga tiket ARRC yang akan digelar 26-28 Juli 2024 di Pertamina Mandalika International Circuit, mengalami perubahan setelah periode early bird


Mengenal Lewis Hamilton, Juara Formula 1 Inggris 2024

17 hari lalu

Lewis Hamilton berselebrasi dengan ibunya, Carmen Larbalestier, setelah menjuarai Formula 1 Inggris 2024. REUTERS/Peter Cziborra
Mengenal Lewis Hamilton, Juara Formula 1 Inggris 2024

Lewis Hamilton kosong kemenangan selama 945 hari. Terakhir, ia meraih juara saat Grand Prix Arab Saudi 2021


Momen Pembalap Motocross Naik Sepeda Ontel di Mataram

27 hari lalu

Momen pembalap MXGP mengikuti parade jelang balapan MXGP Sabtu 29 Juni 2024. (Dok. Istimewa)
Momen Pembalap Motocross Naik Sepeda Ontel di Mataram

Menyambut event MXGP 2024, para pembalap mengikuti pagelaran parade menggunakan sepeda ontel dan kendaraan tradisional cidomo di Mataram


Di Balik Proyek Strategis Nasional Mandalika: Perbukitan Dikeruk, Sungai Meluap

31 hari lalu

Foto udara tikungan 16 Pertamina Mandalika International Street Circuit yang telah selesai dicat di Kuta Mandalika, Praya, Lombok Tengah, NTB, Selasa 3 Oktober 2023. Ajang balapan MotoGP 2023 seri 15 di sirkuit Mandalika dengan nama resmi Pertamina Grand Prix of Indonesia akan berlangsung pada 13-15 Oktober 2023. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Di Balik Proyek Strategis Nasional Mandalika: Perbukitan Dikeruk, Sungai Meluap

Bank Investasi Infrastruktur Asia (AIIB) didesak untuk membatalkan investasinya di Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat.


Curhat Jokowi soal Balap MotoGP Mandalika Perlu 13 Izin hingga Konser Coldplay

32 hari lalu

Petugas mengecek cctv di ruang race control Pertamina Mandalika International Street Circuit di Kuta Mandalika, Praya, Lombok Tengah, NTB, Selasa 3 Oktober 2023. Ajang balapan MotoGP 2023 seri 15 di sirkuit Mandalika dengan nama resmi Pertamina Grand Prix of Indonesia akan berlangsung pada 13-15 Oktober 2023. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Curhat Jokowi soal Balap MotoGP Mandalika Perlu 13 Izin hingga Konser Coldplay

Jokowi mengaku sempat merasa "lemas" saat mengetahui penyelenggaraan ajang balap MotoGP Mandalika perlu mengurus sekurangnya 13 perizinan.


Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024 Ajang Promosi Sportainment Kelas Dunia

34 hari lalu

Menteri BUMN Erick Thohir bersama Dirut PT Pengembangan Pariwisata Indonesia atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) Ari Respati, Wakil Dirut PT Pertamina Wiko Migantoro, Dirut PT Aviasi Pariwisata Indonesia (InJourney) Dony Oskaria berfoto bersama saat Media Briefing ARRC 2024 dan MotoGP 2024 di Jakarta, Jumat 21 Juni 2024.
Pertamina Grand Prix of Indonesia 2024 Ajang Promosi Sportainment Kelas Dunia

Keterlibatan Pertamina merupakan realisasi atas komitmen untuk membawa International MotorSport ke Indonesia


Shell Eco-marathon 2024, Inovasi Arjuna UI Terinspirasi Bomber Siluman Amerika

45 hari lalu

Tim Arjuna UI dari Universitas Indonesia (kanan), Vice President Corporate Relations Shell Indonesia Susi Hutapea (tengah), dan tim Bumi Siliwangi 2 dari UPI Bandung (kiri) dalam jumpa pers Shell Eco-marathon Asia-Pasifik dan Timur Tengah 2024 di Jakarta Selatan, Selasa (11/6/2024). (ANTARA/Zaro Ezza Syachniar)
Shell Eco-marathon 2024, Inovasi Arjuna UI Terinspirasi Bomber Siluman Amerika

Arjuna UI dan Bumi Siliwangi 2 UPI Bandung akan bersaing dengan lebih dari 80 tim dari 12 negara di Shell Eco-marathon Asia-Pasifik dan Timur Tengah


Ducati Riding Experience Hadir di Mandalika, Peserta Bakal Diajak Nikmati Keindahan Lombok

49 hari lalu

Danilo Petrucci di acara Ducati Riding Experience Holiday 2024 di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat. TEMPO/Supriyantho Khafid
Ducati Riding Experience Hadir di Mandalika, Peserta Bakal Diajak Nikmati Keindahan Lombok

DRE diharapkan jadi magnet bagi wisatawan dan penggemar otomotif, yang akan menciptakan kontribusi positif terhadap perekonomian sekitar Mandalika.