Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kerap Terlihat Mengendarai Kendaraan Klasik, Ini Deretan Isi Garasi Ridwan Kamil

image-gnews
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama istrinya, Atalia Praratya menaiki motor saat melakukan inspeksi di kawasan wisata Farmhouse Lembang, Jawa Barat, Ahad, 14 Juni 2020. Pria yang akrab disapa Emil itu tampak menunggangi motor Royal Enfield miliknya dalam kunjungan tersebut. TEMPO/Prima mulia
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama istrinya, Atalia Praratya menaiki motor saat melakukan inspeksi di kawasan wisata Farmhouse Lembang, Jawa Barat, Ahad, 14 Juni 2020. Pria yang akrab disapa Emil itu tampak menunggangi motor Royal Enfield miliknya dalam kunjungan tersebut. TEMPO/Prima mulia
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan bahwa dirinya akan membawa kabar breaking news seminggu setelah dirinya mengakhiri masa jabatan sebagai Gubernur Jawa Barat pada Selasa, 5 September 2023.

Dilansir dari Tempo, breaking news yang dimaksud Ridwan Kamil ternyata bukan kabar mengenai pencalonan sebagai salah satu bacapres untuk Pemilu 2024, melainkan ingin ‘Me Time’ atau rehat sejenak. Dalam unggahan video di akun Instagramnya pada Kamis, 7 September 2023, Emil sapaan akrabnya mengatakan bahwa ia ingin berkeliling dunia.

“Maksudnya Breaking News itu, saya mau 'me time'," tulisnya menjelaskan pada keterangan unggahannya. Unggahan itu sendiri menampilkan dirinya mengendarai sejumlah kendaraan klasik seperti Jeep Willys berwarna hijau army, motor berdesain klasik, Royal Enfield dan sejumlah moge lainnya.

Bahkan dalam acara super camp Land Rover Club Bandung pada bulan Februari lalu, Emil datang mengendarai Land Rover lawas. Lantas, apa saja kendaraan yang dimiliki Ridwan Kamil?

Dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang dirilis Komisi Pemberantasan Korupsi pada 31 Januari 2023, Ridwan Kamil tercatat memiliki lima kendaraan. Berikut detailnya.

  1. Mobil Hyundai Santafee Jeep tahun 2017 seharga Rp 351 juta
  2. Motor Royal Enfield Classic 500 Battle Green tahun 2017 seharga Rp 80 juta
  3. Motor Honda Beat Matic 108 tahun 2018 seharga Rp 8.7 juta
  4. Motor Kawasaki W175 tahun 2019 seharga Rp 24.7 juta
  5. Motor Honda CBR Second Tahun 2019 seharga Rp 24.3 juta

Berdasarkan keterangan LHKPN, kendaraan yang dimiliki Ridwan Kamil ini dibeli dengan uang hasil sendiri. Dilansir dari Tempo, Emil memang suka berkendara motor dan kerap berboncengan dengan sang istri, Atalia Praratya.

Meskipun hanya memiliki 5 kendaraan, harta kekayaan Ridwan Kamil mencapai Rp 23 miliar, tepatnya Rp23.764.704.258. Harta tersebut dominan berasal dari tanah dan bangunan yang dimiliki Emil yang mencapai Rp 19 miliar. Selain itu, Emil memiliki hutang sebesar Rp 3 miliar.

ANANDA BINTANG (MAGANG PLUS) l Dicky Kurniawan l Istiqomatul Hayati

Pilihan Editor: Royal Enfield Bakal Luncurkan Motor Listrik Pertamanya di Tahun 2025

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Begini Respons Koalisi Indonesa Maju Setelah Sigi Ridwan Kamil Stagnan di Bawah Anies dan Ahok

6 jam lalu

Golkar Lebih Condong Dukung Ridwan Kamil Maju Cagub Jawa Barat Ketimbang Jakarta
Begini Respons Koalisi Indonesa Maju Setelah Sigi Ridwan Kamil Stagnan di Bawah Anies dan Ahok

Secara popularitas, menurut PAN, nama Ridwan Kamil telah banyak dikenal warga Jakarta.


PSI Yakin Ridwan Kamil Jadi Kuda Hitam di Pilkada Jakarta

9 jam lalu

Ridwan Kamil, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok), dan Anies Baswedan. TEMPO
PSI Yakin Ridwan Kamil Jadi Kuda Hitam di Pilkada Jakarta

PSI menilai Ridwan Kamil Bisa menjadi Kuda Hitam untuk melawan Anies Baswedan dan Ahok di Pilkada Jakarta.


Terkini: BPOM Beberkan Syarat Roti Okko Bisa Kembali Dipasarkan, Usai Tapera Terbitlah Asuransi Kendaraan Bermotor TPL

1 hari lalu

Tangkapan layar produk roti Okko dari situ resmi www.rotiokko.com
Terkini: BPOM Beberkan Syarat Roti Okko Bisa Kembali Dipasarkan, Usai Tapera Terbitlah Asuransi Kendaraan Bermotor TPL

BPOM menyatakan pencabutan izin edar roti Okko bisa dibatalkan. Syaratnya, produsen dapat memperbaiki proses produksi sesuai standar yang berlaku.


Begini Respons PDIP dan KIM Usai Nama Ahok dan Ridwan Kamil Disebut Jadi Pesaing Kuat Anies

1 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 Anies Baswedan memberikan sambutan saat menghadiri acara tasyakuran Harlah ke-26 PKB di Jakarta, Minggu, 21 Juli 2024. Harlah ke-26 PKB tersebut mengangkat tema Menang Pilkada Menangkan Rakyat. ANTARA/Rivan Awal Lingga
Begini Respons PDIP dan KIM Usai Nama Ahok dan Ridwan Kamil Disebut Jadi Pesaing Kuat Anies

PDIP masih mempertimbangkan sejumlah nama, di antaranya Ahok. Adapun Golkar masih membahas bersama koalisi.


Nama Ahok dan RK Buntuti Anies di Survei Pilkada Jakarta, Begini Tanggapan PDIP dan Golkar

1 hari lalu

Anies Baswedan bersama Basuki Tjahja Purnama (Ahok) dan Djarot Syaiful Hidayat mengobrol saat usai acara pelantikan anggota DPRD DKI Jakarta di Gedung DPRD DKI Jakarta, Senin, 26 Agustus 2019. TEMPO/Muhammad Hidayat
Nama Ahok dan RK Buntuti Anies di Survei Pilkada Jakarta, Begini Tanggapan PDIP dan Golkar

Meski nama Ahok muncul sebagai salah satu pesaing terkuat Anies dalam survei di Pilkada Jakarta, PDIP masih belum memutuskan calon yang akan diusung.


Indikator Sebut Duet Anies-Sandiaga Teratas pada Simulasi Paslon di Pilkada Jakarta

1 hari lalu

Mantan wagub DKI Sandiaga Uno mengucapkan selamat ulang tahun untuk Gubernur DKI Anies Baswedan di akun twitternya. Twitter.com
Indikator Sebut Duet Anies-Sandiaga Teratas pada Simulasi Paslon di Pilkada Jakarta

Indikator politik merilis sigi ihwal simulasi pasangan calon di Pilkada Jakarta, duet Anies-Sandiaga menempati posisi teratas.


Survei Indikator: Anies Cenderung Untung Jika Ahok dan Ridwan Kamil Berlaga di Pilgub Jakarta

1 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 Anies Baswedan memberikan sambutan saat menghadiri acara tasyakuran Harlah ke-26 PKB di Jakarta, Minggu, 21 Juli 2024. Harlah ke-26 PKB tersebut mengangkat tema Menang Pilkada Menangkan Rakyat. ANTARA/Rivan Awal Lingga
Survei Indikator: Anies Cenderung Untung Jika Ahok dan Ridwan Kamil Berlaga di Pilgub Jakarta

Anies bakal cenderung diuntungkan apabila harus bersaing dengan dua kandidat lain, yaitu Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan Ridwan Kamil.


Sigi Indikator Politik soal Pilgub Jakarta: Anies Teratas Disusul Ahok dan Ridwan Kamil, Kaesang Urutan 10

1 hari lalu

Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 Anies Baswedan memberikan sambutan saat menghadiri acara tasyakuran Harlah ke-26 PKB di Jakarta, Minggu, 21 Juli 2024. Harlah ke-26 PKB tersebut mengangkat tema Menang Pilkada Menangkan Rakyat. ANTARA/Rivan Awal Lingga
Sigi Indikator Politik soal Pilgub Jakarta: Anies Teratas Disusul Ahok dan Ridwan Kamil, Kaesang Urutan 10

Indikator politik merilis sigi ihwal nama calon Gubernur pilihan masyarakat Jakarta yang menempatkan Anies Baswedan di posisi puncak.


Cak Imin Bangga Suara PKB Meningkat Pesat di Pemilu 2024 Padahal Cuma Punya 2 Menteri di Kabinet

3 hari lalu

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa atau PKB Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menghadiri peringatan Hari Lahir (Harlah) ke-26 sekaligus pembukaan Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Selasa, 23 Juli 2024. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Cak Imin Bangga Suara PKB Meningkat Pesat di Pemilu 2024 Padahal Cuma Punya 2 Menteri di Kabinet

Cak Imin menyebut keterbatasan 2 kursi menteri di kabinet Presiden Joko Widodo atau Jokowi tetap bisa membuat PKB bertahan.


Alasan PDIP Jagokan Ridwan Kamil di Pilkada Jawa Barat

3 hari lalu

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.
Alasan PDIP Jagokan Ridwan Kamil di Pilkada Jawa Barat

PDIP sebut akan memasangkan Ono Surono dengan Ridwan Kamil di Pilkada Jawa Barat 2024. Alasannya karena elektabilitas RK tinggi.