Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Shell Advance Dukung Ducati Corse di MotoGP Mandalika 2023

Reporter

image-gnews
Meet and Great Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini di Jakarta, 10 Oktober 2023. (Dok Ducati Indonesia)
Meet and Great Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini di Jakarta, 10 Oktober 2023. (Dok Ducati Indonesia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Merek pelumas motor, Shell Advance, kembali berpartisipasi dalam ajang MotoGP Mandalika bersama Ducati Corse. Pelumas ini akan mendukung Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini sebagai tim Ducati Corse tampil di Sirkuit Mandalika akhir pekan ini. 

Direktur Pelumas PT Shell Indonesia, Andri Pratiwa, mengatakan pihaknya terus mendorong kinerja maksimum sekaligus mempertahankan keandalan sepeda motor para pembalap.

"Kolaborasi ini pada akhirnya akan menguntungkan para pelanggan, baik di lintasan maupun di jalan, seiring dengan terus berkembangnya kemitraan teknis yang memberi wawasan tentang kualitas produk kami sekaligus menguji formulasi agar sesuai kebutuhan pelanggan," kata dia di Jakarta Selatan, Selasa 10 Oktober 2023.

Ducati Corse Sporting Director, Paolo Ciabatti, menyebut Indonesia adalah salah satu pasar yang sangat penting bagi timnya dan memiliki basis penggemar MotoGP yang terus berkembang.

"Kami sangat senang balapan di Mandalika tahun lalu dan menantikan akhir pekan yang akan datang. Dengan kemitraan teknis kami bersama Shell Advance, kami yakin dapat memberikan performa yang konsisten selama akhir pekan balapan dan menjaga Ducati Corse di level tertinggi dalam dunia balap," ujar dia.

Pada Maret 2023, Shell memperbarui kerja sama dengan Ducati Corse dan masih mempertahankan hubungan kemitraan teknis hingga 2027.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Shell Advance akan terus memfokuskan pada inovasi untuk menghasilkan produk yang berkualitas dalam mendukung performa kerja mesin secara maksimal.

Selama 25 tahun kemitraan teknis (technical partnership) Shell Advance telah bersama Ducati Corse memenangkan lebih dari 150 podium di MotoGP dan World Superbike Championship, termasuk delapan juara dunia MotoGP, salah satunya MotoGP 2022.

Pilihan Editor: MotoGP: Francesco Bagnaia dan Enea Bastianini Puji Indonesia

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal MotoGP Inggris 2024: Francesco Bagnaia Ogah Lengah setelah Rebut Puncak Klasemen

17 hari lalu

Pembalap Francesco Bagnaia. REUTERS/Matthias Rietschel
Jadwal MotoGP Inggris 2024: Francesco Bagnaia Ogah Lengah setelah Rebut Puncak Klasemen

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia mengaku tidak ingin lengah meskipun saat ini telah merebut puncak klasemen MotoGP 2024.


Pelita Air Siap Datangkan Tiga Pesawat Dukung Rute Baru Tahun Ini

18 hari lalu

Pesawat Airbus A320-200 maskapai Pelita Air parkir di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Badung, Bali, Kamis 28 April 2022. PT Pertamina (Persero) melalui anak usahanya PT Pelita Air Service (PAS) membuka penerbangan perdana dengan pesawat Airbus A320-200 rute reguler dari Bandara Soekarno-Hatta ke Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali dan sebaliknya guna mewujudkan komitmen mendukung pengembangan industri transportasi udara dan memperkuat konektivitas di tanah air dengan melayani penerbangan komersial berjadwal (regular flight). ANTARA FOTO/Fauzan
Pelita Air Siap Datangkan Tiga Pesawat Dukung Rute Baru Tahun Ini

PT Pelita Air Service berencana mendatangkan tiga armada pesawat baru untuk menambah rute penerbangan pada tahun ini.


Kata Jorge Martin setelah Terjatuh Jelang Finis di Sachsenring dan Kehilangan Puncak Klasemen MotoGP 2024

18 hari lalu

Reaksi pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin setelah ia tersingkir dari balapan MotoGP, Grand Prix Jerman di sirkuit Sachsenring, Hohenstein-Ernstthal, Jerman, 7 Juli 2024. Martin yang tengah memimpin balapan terjatuh menjelang akhir balapan. REUTERS/Matthias Rietschel
Kata Jorge Martin setelah Terjatuh Jelang Finis di Sachsenring dan Kehilangan Puncak Klasemen MotoGP 2024

Pembalap Prima Pramac Jorge Martin yang terjatuh di dua lap terakhir saat memimpin, mengatakan ia tidak khawatir kehilangan gelar juara MotoGP 2024.


Juarai MotoGP Jerman 2024 karena Jorge Martin Jatuh di Lap Terakhir, Apa Kata Francesco Bagnaia?

19 hari lalu

Francesco Bagnaia. (Dok Ducati)
Juarai MotoGP Jerman 2024 karena Jorge Martin Jatuh di Lap Terakhir, Apa Kata Francesco Bagnaia?

Francesco Bagnaia berseri-seri setelah berhasil menjuarai MotoGP Jerman 2024. Diuntungkan karena Jorge Martin jatuh.


Hasil dan Klasemen MotoGP Jerman 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Jatuh di Lap Terakhir, Marquez Bersaudara Naik Podium

19 hari lalu

Francesco Bagnaia. (Foto: Ducati)
Hasil dan Klasemen MotoGP Jerman 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Jatuh di Lap Terakhir, Marquez Bersaudara Naik Podium

Francesco Bagnaia berhasil menjuarai MotoGP Jerman 2024 ketika Jorge Martin jatuh di lap terakhir. Marc Marquez finis kedua.


Hasil Sprint Race MotoGP Jerman 2024 dan Klasemennya: Jorge Martin Juara, Bagnaia Ketiga, Marc Marquez Keenam

20 hari lalu

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Hasil Sprint Race MotoGP Jerman 2024 dan Klasemennya: Jorge Martin Juara, Bagnaia Ketiga, Marc Marquez Keenam

Jorge Martin menjuarai Sprint Race MotoGP Jerman 2024 dan kian mapan di puncak klasemen. Marc Marquez finis keenam.


MotoGP Jerman: Marc Marquez Percaya Diri, Francesco Bagnaia dan Jorge Martin Siap Menjegal

21 hari lalu

Marc Marquez, Jorge Martin, dan Francesco Bagnaia. (Foto: Red Bull Content Pool)
MotoGP Jerman: Marc Marquez Percaya Diri, Francesco Bagnaia dan Jorge Martin Siap Menjegal

Pembalap Gresini Marc Marquez menatap balapan seri kesembilan MotoGP 2024 di Sirkuit Sachsenring, Jerman, pada akhir pekan ini dengan percaya diri.


Jadwal MotoGP Jerman 2024 Dimulai Jumat Ini 5 Juli: Jorge Martin Berusaha Jaga Posisi di Puncak Klasemen

21 hari lalu

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Jadwal MotoGP Jerman 2024 Dimulai Jumat Ini 5 Juli: Jorge Martin Berusaha Jaga Posisi di Puncak Klasemen

Jadwal MotoGP Jerman 2024 akan hadir mulai Jumat, 5 Juli. Rangkaian balapan seri kesembilan ini akan berlangsung di Sirkuit Sachsenring, Jerman.


Klasemen MotoGP Belanda 2024 setelah Francesco Bagnaia Sapu Bersih 2 Kemenangan

26 hari lalu

Balapan MotoGP 2024. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Klasemen MotoGP Belanda 2024 setelah Francesco Bagnaia Sapu Bersih 2 Kemenangan

Tak ada perubahan dalam posisi lima besar klasemen pembalap setelah balapan MotoGP Belanda 2024 usai. Francesco Bagnaia mampu menipis jarak.


Hasil MotoGP Belanda 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Finis Kedua, Marc Marquez Keempat

26 hari lalu

Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia. REUTERS/Ibraheem Al Omari
Hasil MotoGP Belanda 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Finis Kedua, Marc Marquez Keempat

Francesco Bagnaia menjuarai balapan MotoGP Belanda 2024, Minggu, 30 Juni. Ia menorehkan dobel karena sehari sebelumnya juga menjuarai sprint race.