Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Moto3 Mandalika: Fadillah Aditama Nyaris Raih Poin, Mario Aji P25

image-gnews
Fadillah Aditama di Moto3 Mandalika. (Foto: Honda Team Asia)
Fadillah Aditama di Moto3 Mandalika. (Foto: Honda Team Asia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dua rider muda Indonesia, Mario Aji dan Fadillah Aditama telah menyelesaikan balapan Moto3 Mandalika pada siang ini, Minggu, 15 Oktober 2023. Bermain di kandang, Sirkuit Mandalika, keduanya gagal menorehkan poin.

Fadillah Aditama berhasil meraih poin dalam debutnya di Moto3 setelah menyelesaikan balapan di peringkat ke-15. Posisi tersebut tidak berubah dari peringkat awalnya di grid Moto3 Mandalika 2023.

Pembalap wildcard Honda Team Asia tersebut sebenarnya mampu naik ke peringkat 12 di awal-awal putaran. Akan tetapi, Fadillah Aditama kehilangan cukup banyak waktu sehingga kembali turun ke urutan 15.

Kendati begitu, hasil tersebut sudah vukup baik bagi Fadillah Aditama. Mengingat ini merupakan pertama kalinya ia tampil di kelas Grand Prix Moto3. Ia bahkan mampu menorehkan posisi yang lebih baik dari seniornya, yakni Mario Aji.

Mario Aji diketahui gagal membawa pulang poin setelah tak bisa menembus posisi 20 besar di akhir balapan Moto3 Mandalika 2023. Pembalap asal Magetan tersebut hanya bisa menempati peringkat ke-25.

Rekan setim Mario Aji dan Fadillah Aditama di Honda Team Asia, Taiyo Furusato mampu meraih hasil positif. Pembalap berkebangsaan Jepang tersebut berhasil menyelesaikan balapan di peringkat ke-7.

Sementara itu Diogo Moreira berhasil keluar sebagai juara Moto3 Mandalika setelah berhasil menyalip beberapa pembalap di kelompok terdepan saat balapan menyisakan dua putaran lagi. Ia mampu unggul dari David Alonso (GasGas Aspar Team) dan David Munoz (Boe Motorsports).

Sedangkan Adrian Fernandez (Leopard Racing), Scott Ogden (VisionTrack Racing Team) dan Ana Carrasco (Boe Motorsports) jatuh dan tidak bisa melanjutkan balapan Moto3 Mandalika 2023. Sekedar informasi, ketiganya terjatuh di Sirkuit Mandalika pada momen yang berbeda.

Hasil Moto3 Mandalika 2023

Pos

Rider

Tim

Waktu

1

Diogo Moreira

MT Helmets - MSI

33m 19.002s

2

David Alonso

Gaviota GASGAS Aspar Team

33m 19.109s

3

David Muñoz

BOE Motorsports

33m 19.132s

4

Collin Veijer

Liqui Moly Husqvarna Intact GP

33m 19.192s

5

José Antonio Rueda

Red Bull KTM Ajo

33m 19.485s

6

Jaume Masia

Leopard Racing

33m 19.546s

7

Taiyo Furusato

Honda Team Asia

33m 19.813s

8

Deniz Öncü

Red Bull KTM Ajo

33m 19.857s

9

Ivan Ortolá

Angeluss MTA Team

33m 20.166s

10

Stefano Nepa

Angeluss MTA Team

33m 20.255s

11

Matteo Bertelle

Rivacold Snipers Team

33m 20.348s

12

Kaito Toba

SIC58 Squadra Corse

33m 20.449s

13

Riccardo Rossi

SIC58 Squadra Corse

33m 20.817s

14

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Daniel Holgado

Red Bull KTM Tech3

33m 23.020s

15

Ryusei Yamanaka

Gaviota GASGAS Aspar Team

33m 28.096s

16

Joel Kelso

CFMOTO Racing PruestelGP

33m 28.406s

17

Arbi Aditama

Honda Team Asia

33m 31.752s

18

Ayumu Sasaki

Liqui Moly Husqvarna Intact GP

33m 38.694s

19

Xavier Artigas

CFMOTO Racing PruestelGP

33m 38.735s

20

Filippo Farioli

Red Bull KTM Tech3

33m 46.825s

21

Nicola Fabio Carraro

Rivacold Snipers Team

33m 46.952s

22

Joshua Whatley

VisionTrack Racing Team

33m 47.042s

23

Lorenzo Fellon

CIP Green Power

33m 47.093s

24

Syarifuddin Azman

MT Helmets - MSI

33m 47.223s

25

Mario Aji

Honda Team Asia

33m 47.456s

26

Noah Dettwiler

CIP Green Power

33m 58.846s

 

Scott Ogden

VisionTrack Racing Team

DNF 

 

Adrian Fernandez

Leopard Racing

DNF 

 

Ana Carrasco

BOE Motorsports

DNF 

Pilihan Editor: Veda Pratama Juara Beruntun di Asia Talent Cup Mandalika

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penerus Mario Aji, Astra Honda Motor Siapkan Fadillah Arbi Aditama Untuk Balap Moto2

13 hari lalu

Pembalap Astra Honda Racing Team, Fadillah Arbi Aditama. (AHRT)
Penerus Mario Aji, Astra Honda Motor Siapkan Fadillah Arbi Aditama Untuk Balap Moto2

Fadillah Arbi Aditama dan Mario Aji merupakan lulusan Astra Honda Racing School yang saat ini berkompetisi pada kelas balap yang berbeda.


Profil Mario Aji, Pembalap Asal Indonesia yang Diyakini Naik ke Kelas MotoGP Pada 2026

13 hari lalu

Mario Aji di Moto2 Aragon 2024. (Dok Idemitsu Honda Team Asia)
Profil Mario Aji, Pembalap Asal Indonesia yang Diyakini Naik ke Kelas MotoGP Pada 2026

Mario Aji saat ini berkiprah di Moto2 bersama tim Idemitsu Honda Team Asia. Menpora Dito Ariotedjo mengatakan Mario Aji akan balapan di MotoGP 2026.


Agenda Jokowi di Akhir Pekan: Terima Brevet Hiu Kencana dan Nonton MotoGP

13 hari lalu

Presiden RI Joko Widodo (kedua kiri) didampingi Menteri BUMN Erick Tohir (kiri), Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo (keempat kiri) dan CEO Dorna Sports Carmelo Ezpeleta (ketiga kiri) memberikan tepuk tangan usai pentas tari Nusantara sesaat sebelum balapan MotoGP dimulai di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Kuta, Praya, Lombok Tengah, NTB, Minggu, 29 September 2024. Presiden Jokowi datang ke Mandalika untuk menyaksikan langsung balapan utama MotoGP Mandalika 2024 seri ke-15. ANTARA/Ahmad Subaidi
Agenda Jokowi di Akhir Pekan: Terima Brevet Hiu Kencana dan Nonton MotoGP

Presiden Jokowi mendapat Brevet Kehormatan Hiu Kencana yang merupakan salah satu bentuk penghormatan dan penghargaan TNI Angkatan Laut.


Jadi Pemenang MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Jorge Martin Akui Sempat Dibayangi 2 Kegagalan

13 hari lalu

Jadi Pemenang MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Jorge Martin Akui Sempat Dibayangi 2 Kegagalan

Jorge Martin menjadi pemenang seri MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika pada Minggu, 29 September 2024. Ia dibayang-bayangi dua kegagalan sebelumnya.


Peluang Marc Marquez Jadi Juara Dunia Dianggap Sudah Habis Usai Gagal Finis di MotoGP Indonesia

13 hari lalu

Pembalap Gresini Racing Marc Marquez (tengah) menyapa penonton saat sesi MotoGP Hero Walk menjelang race MotoGP di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Kuta, Praya, Lombok Tengah, NTB, Minggu, 29 September 2024. MotoGP Mandalika Hero Walk 2024 menghadirkan para pembalap berjalan di tengah karpet merah yang disediakan dekat dengan area paddock dan VIP agar para penonton bisa berfoto dan meminta tanda tangan pembalap. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Peluang Marc Marquez Jadi Juara Dunia Dianggap Sudah Habis Usai Gagal Finis di MotoGP Indonesia

Peluang Marc Marquez menjadi juara MotoGP dianggap telah berakhir. Ia berselisih 78 poin dari Jorge Martin dengan 5 seri tersisa.


Berebut Gelar Juara, Benarkah Jorge Martin dan Francesco Bagnaia Terlibat Ketegangan di MotoGP Mandalika 2024?

14 hari lalu

Pembalap Prima Pramac Jorge Martin (tengah) berselebrasi usai memenangi MotoGP Mandalika disaksikan pemenang kedua, pembalap Red Bull GASGAS Tech3 Pedro Acosta (kiri), dan pemenang ketiga, pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia (kanan), di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Minggu, 29 September 2024. ANTARA/Akbar Nugroho Gumay
Berebut Gelar Juara, Benarkah Jorge Martin dan Francesco Bagnaia Terlibat Ketegangan di MotoGP Mandalika 2024?

MotoGP Mandalika 2024 menjadi saksi panasnya persaingan Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dalam perebutan gelar juara.


Menpora Dito Ariotedjo Yakin Mario Aji Akan Naik Kelas ke MotoGP pada 2026

14 hari lalu

Mario Aji di Moto2 Mandalika 2024. (Dok Idemitsu Honda Team Asia)
Menpora Dito Ariotedjo Yakin Mario Aji Akan Naik Kelas ke MotoGP pada 2026

Menpora, Dito Ariotedjo. menyatakan pembalap Moto2 Mario Aji akan naik kelas ke MotoGP pada 2026.


Marc Marquez Gagal Finis dalam MotoGP Indonesia di Mandalika, Motornya Terbakar, Marshal Dituding Pakai Alat Pemadam Tak Sesuai

14 hari lalu

Marc Marquez. (Foto: Gresini Racing)
Marc Marquez Gagal Finis dalam MotoGP Indonesia di Mandalika, Motornya Terbakar, Marshal Dituding Pakai Alat Pemadam Tak Sesuai

Marc Marquez gagal finis dalam balapan MotoGP Indonesia 2024 di Sirkuit Mandalika, Lombok, setelah motornya terbakar.


Presiden Jokowi: MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika Tetap Berlanjut pada Tahun Depan

14 hari lalu

Presiden Jokowi saat menyerahkan tropi kepada juara MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Jorge Martin, Minggu, 29 September 2024. (ANTARA/Humas MGPA)
Presiden Jokowi: MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika Tetap Berlanjut pada Tahun Depan

Presiden Jokowi mengatakan ajang MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) dipastikan tetap berlanjut.


Klasemen MotoGP 2024 setelah Jorge Martin Juarai Balapan di Sirkuit Mandalika

14 hari lalu

Pembalap Prima Pramac Jorge Martin. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Klasemen MotoGP 2024 setelah Jorge Martin Juarai Balapan di Sirkuit Mandalika

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin semakin kokoh menduduki puncak klasemen kejuaraan MotoGP 2024 setelah menjuarai Grand Prix Indonesia.