Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Strategi Veda Ega Pratama Berhasil di ATC Mandalika 2023

image-gnews
Veda Ega Pratama di ATC Mandalika 2023. (Foto: AHM)
Veda Ega Pratama di ATC Mandalika 2023. (Foto: AHM)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap muda Indonesia Veda Ega Pratama sukses mengamankan double winner dalam gelaran Asia Talent Cup (ATC) Mandalika 2023. Veda Pratama berhasil keluar sebagai juara di Race 1 dan Race 2 ATC Sirkuit Mandalik.

"Alhamdulillah, senang sekali target untuk kembali double winner di Mandalika bisa saya penuhi. Strategi saya berhasil sempurna, saya finis dengan jarak yang sangat aman dari pembalap lainnya," kata Veda Ega Pratama di Sirkuit Mandalika, Minggu, 15 Oktober 2023.

Menurut pembalap asal Gunungkidul, Yogyakarta ini, kemenangan dua kali di Asia Talent Cup Mandalika 2023 tersebut mampu meningkatkan jumlah poinnya di puncak klasemen ATC musim ini. Hasil itu juga membuat Veda Pratama terpaut jauh dari rival terdekatnya.

"Saya persembahkan kemenangan ini untuk Astra Honda, keluarga saya yang selalu mendukung dan seluruh pecinta balap Indonesia," ujarnya.

Hasil double winner di ATC Mandalika 2023 membuat Veda Pratama semakin mantap di puncak klasemen Asia Talent Cup 2023 dengan torehan 145 poin. Dirinya saat ini unggul 57 angka dari pembalap yang berada di peringkat kedua klasemen Asia Talent Cup 2023, yakni Zen Mitani.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sekedar mengingatkan kembali, Veda Ega Pratama sebelumnya juga sukses menjadi juara di balapan pertama Asia Talent Cup Mandalika 2023. Saat itu dirinya juga mampu mengalahkan Amon Odaki dan Zen Mitani.

Pilihan Editor: Hasil Moto2 Mandalika: Pedro Acosta Juara, Pertamina Mandalika Raih Poin

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Peserta JDM Funday Mandalika 2024 Menelusuri Keindahan Mandalika

4 hari lalu

JDM Funday Mandalika 2024. Dok. Istimewa
Peserta JDM Funday Mandalika 2024 Menelusuri Keindahan Mandalika

JDM Funday Mandalika Time Attack 2024 digelar pada 28 April - 1 Mei 2024.


Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

5 hari lalu

Mandalika Racing Series 2024 berlangsung di Sirkuit Mandalika. (Dok MGPA)
Kawasan Mandalika Terlistriki Energi Hijau, Beli REC dari PLN

PLN NTB meneken Perjanjian Jual Beli Sertifikat Energi Terbarukan dengan Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika.


Sirkuit Mandalika Bakal Didatangi Puluhan Mobil Sport Jepang untuk Berlaga

8 hari lalu

JDM Run menggelar JDM Funday Mandalika Time Attack di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, pada 28 April - 1 Mei 2024.
Sirkuit Mandalika Bakal Didatangi Puluhan Mobil Sport Jepang untuk Berlaga

Sebanyak 85 mobil Jepang performa tinggi dari seluruh Indonesia akan hadir di Pertamina Mandalika International Circuit untuk ikut kompetisi.


Kunjungan Wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika Naik Drastis selama Libur Lebaran 2024

12 hari lalu

Pengunjung bersantai di salah satu pantai di Nusa Dua, Bali, pada libur Lebaran 2024 (Dok. ITDC)
Kunjungan Wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika Naik Drastis selama Libur Lebaran 2024

ITDC mencatat jumlah kunjungan wisatawan ke Nusa Dua dan Mandalika pada periode 8-18 April mencapai 47.786 orang.


Sirkuit Mandalika Ajak Wisatawan Coba Trailer Pembalap MotoGP selama Libur Lebaran

23 hari lalu

Sirkuit Mandalika menggelar program Lampaq di Sirkuit pada 8-14 April 2024 (Dok. ITDC)
Sirkuit Mandalika Ajak Wisatawan Coba Trailer Pembalap MotoGP selama Libur Lebaran

Program Lampaq di Sirkuit akan memberikan pengalaman yang unik bagi para pengunjung selama di Pertamina Mandalika International Circuit.


Libur Lebaran, ITDC Buka Posko Wisatawan di Mandalika NTB dan Nusa Dua Bali

23 hari lalu

Mandalika Beach Club. Dok. ITDC
Libur Lebaran, ITDC Buka Posko Wisatawan di Mandalika NTB dan Nusa Dua Bali

Menyambut libur Lebaran 1445 H, destinasi wisata The Nusa Dua, Bali dan The Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), bersiap menyambut para pengunjung. Dalam semangat kebersamaan dan keramahan, di masing-masing destinasi The Nusa Dua dan The Mandalika mendirikan Posko Lebaran Seru 2024.


Sprint Challenge Indonesia Perkuat NTB sebagai Sport Tourism

32 hari lalu

Sprint Challenge Indonesia Perkuat NTB sebagai Sport Tourism

Sirkuit Mandalika menghadirkan event Porsche Sprint Challenge Indonesia Qualifying. Hal itu diungkapkan Pj Gubernur NTB, Lalu Gita Ariadi saat menyaksikan langsung event tersebut.


Penumpang Pesawat Batik Air Sebut Mukjizat Tuhan, Berbahayakah Insiden Pilot dan Kopilot Ketiduran?

51 hari lalu

Batik Air. Dok. Lion Air
Penumpang Pesawat Batik Air Sebut Mukjizat Tuhan, Berbahayakah Insiden Pilot dan Kopilot Ketiduran?

Penumpang Batik Air ini tak menaruh curiga saat pemandangan di kace jendelanya menunjukkan garis pantai selatan Jawa.


Autopilot Mode Heading Select di Insiden Pesawat Batik Air Terbang Melenceng

52 hari lalu

Ilustrasi untuk instrumen Autopilot Mode Heading Select di kokpit pesawat jet. Istimewa
Autopilot Mode Heading Select di Insiden Pesawat Batik Air Terbang Melenceng

Pengamat dan pilot bicara autopilot mode Heading Select di insiden pesawat Batik Air yang terbang melenceng karena ditinggal tidur pilot-kopilot.


Pembalap Muda Indonesia Kiandra Ramadhipa Juara Race 2 Asia Talent Cup 2024 di Qatar

53 hari lalu

Pembalap Astra Honda Motor Kiandra Ramadhipa di ajang Idemitsu Asia Talent Cup Qatar, 8-10 Maret 2024. (AHM)
Pembalap Muda Indonesia Kiandra Ramadhipa Juara Race 2 Asia Talent Cup 2024 di Qatar

Pembalap muda Indonesia Kiandra Ramadhipa menjadi juara race kedua seri pembuka Asia Talent Cup (ATC) 2024 di Qatar.