Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Test Ride Vespa Sprint S 150 I-Get ABS: Suspensi Nyaman dan Enak Diajak Nanjak

Reporter

image-gnews
Test ride Vespa Sprint 150 I-Get ABS di rute Jakarta-Sentul. (TEMPO/ Erwan Hartawan)
Test ride Vespa Sprint 150 I-Get ABS di rute Jakarta-Sentul. (TEMPO/ Erwan Hartawan)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Vespa Sprint 150 I-Get ABS memang bukan produk baru, namun model ini masih menjadi buruan bagi sejumlah orang. Sebab motor asal Italia ini menawarkan desain ikonis dan kesan premium.

Redaksi Tempo berkesempatan test ride atau menjajal langsung Vespa Sprint S 150 I-Get ABS. Kami memilih rute Jakarta-Sentul, Bogor, sebagai pengetesan seberapa kuat motor matic tersebut ketika menanjak di kawasan Bukit Pelangi.

Saat melibas jalan Jakarta, tentu Vespa Sprint 150 I-Get ABS tidak memiliki masalah karena bodinya yang kompak masih nyaman dalam meliuk-liuk kemacetan di Ibu Kota. Dengan bobot pengendara sekitar 70 kg, Vespa Sprint S 150 I-Get ABS masih terbilang mudah untuk melewati tanjakan yang tidak terlalu curam.

Namun untuk tanjakan yang lebih curam, sebaiknya ambil momentum untuk menarik gas. Pasalnya, jika tidak mendapat momentum yang pas, motor bisa terasa seperti ngeden dengan kecematan maksimal di 45km/jam.

Hal tersebut sebenarnya masih cukup diwajarkan karena berat Vespa Sprint 150 I-Get mencapai 117 kg. Sementara saat melewati turunan, Vespa Sprint S 150 I-Get ABS tidak perlu dapat kritikan karena pabrikan telah membekalinya dengan teknologi antilock braking system.

Selain itu yang menjadi perhatian lainnya adalah suspensi. Komponen tersebut terbilang cukup empuk saat melewati jalan rusak serta polisi tidur di kawasan Sentul.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Vespa Sprint S 150 I-Get ABS dibekali mesin satu silinder berkapasitas 154.8 cc 4 langkah dengan 3 katup. Mesin tersebut diklaim mampu menghasilkan daya 11.8 hp pada 7.500 rpm serta torsi puncak 12 Nm di 5.000 rpm.

Vespa Sprint tipe S ini juga dilengkapi dengan panel meter digital yang dikombinasikan dengan analog. Lalu terdapat USB port, sistem pencahayaan sudah di dukung LED dan sistem keamanannya dilengkapi dengan kunci kontak immobilizer.

Sedangkan Vespa Sprint tipe S juga memiliki tiga pilihan warna, yaitu Black Opaco, Yellow Sole, dan Grey Materia. Motor matic Vespa ini dibanderol dengan harga Rp 56,4 juta untuk OTR Jakarta (2023).

Pilihan Editor: Perpisahan Terakhir, Marc Marquez Datang ke Honda Racing Thanks Day 2023

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Teras by Plataran Buka Restoran Baru di Summarecon Bogor, Usung Konsep Elegan dengan View Pegunungan

21 hari lalu

Teras by Plataran Summarecon Bogor(Dok. Teras by Plataran)
Teras by Plataran Buka Restoran Baru di Summarecon Bogor, Usung Konsep Elegan dengan View Pegunungan

Teras by Plataran Summarecon Bogor menawarkan panorama Gunung Pangrango, Salak, dan Bukit Sentul


8 Rekomendasi Restoran di Sentul untuk Bukber yang Rasanya Enak

43 hari lalu

Ilustrasi restoran di Sentul untuk bukber. Foto: Canva
8 Rekomendasi Restoran di Sentul untuk Bukber yang Rasanya Enak

Bagi Anda yang tinggal di Sentul, ada beberapa rekomendasi resto di Sentul untuk bukber dengan makanan yang enak dan view bagus. Ini daftarnya.


Bamsoet Buka Kejuaraan Nasional Indonesia Sentul Series of Motorsport

54 hari lalu

Bamsoet Buka Kejuaraan Nasional Indonesia Sentul Series of Motorsport

Ketua MPR RI Bamsoet Buka Kejuaraan Nasional Indonesia Sentul Series of Motorsport (ISSOM) 2024 Putaran 1 di Sentul


Piaggio Indonesia Buka Dealer Motoplex 4 Brands Pertama di Bandung

24 Februari 2024

Dealer Motoplex 4 Brands Piaggio Indonesia. (Dok Piaggio Indonesia)
Piaggio Indonesia Buka Dealer Motoplex 4 Brands Pertama di Bandung

PT Piaggio Indonesia kembali membuka brand Motoplex 4 Brands pertama di Bandung, Jawa Barat. Simak selengkapnya di sini:


Area Test Drive dan Test Ride IIMS 2024 Jadi Daya Tarik Pengunjung

19 Februari 2024

Area test drive outdoor IIMS 2024. (Dok IIMS)
Area Test Drive dan Test Ride IIMS 2024 Jadi Daya Tarik Pengunjung

Indonesia International Motor Show (IIMS 2024) menawarkan pengalaman melalui test drive dan test ride di area khusus.


Piaggio Indonesia Umumkan Setop Produksi Vespa Batik

17 Februari 2024

Vespa Batik. (Foto: Piaggio Indonesia)
Piaggio Indonesia Umumkan Setop Produksi Vespa Batik

Lini terakhir dari Vespa Batik ini akan berhenti diproduksi pada Oktober 2024 setelah mencapai total produksi sebanyak 1.920 unit.


Dealer Motoplex Piaggio dan Vespa Hadir di Gading Serpong, Konsumen Bisa Test Ride

8 Februari 2024

Dealer Piaggio Indonesia terbaru di Gading Serpong. (Dok PID)
Dealer Motoplex Piaggio dan Vespa Hadir di Gading Serpong, Konsumen Bisa Test Ride

PT Piaggio Indonesia meresmikan dealer Motoplex 2 brand terbaru di kawasan Gading Serpong, Tangerang. Simak layanan dan lokasinya di sini:


Gibran Sunmori Bareng Artis di Jakarta Naik Vespa, Intip Spesifikasi Motornya

4 Februari 2024

Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka berboncengan dengan istri Selvi Ananda berkendara menggunakan motor di Jakarta, Minggu, 4 Februari 2024. Gibran menggelar Sunday Morning Ride (Sunmori) bersama sejumlah artis pendukung Prabowo-Gibran seperti Rafi Ahmad, Nagita Slavina, Andre Taulany, dan Gading Martin. ANTARA FOTO/Erlangga Bregas Prakoso
Gibran Sunmori Bareng Artis di Jakarta Naik Vespa, Intip Spesifikasi Motornya

Gibran Rakabuming Raka menggelar Sunday Morning Ride di Jakarta mengendarai Vespa bersama sejumlah artis seperti Raffi Ahman hingga Gading Marten.


Test Ride Motor Listrik Honda EM1 e: Jakarta-Bogor, Harus Ganti Baterai

31 Januari 2024

Motor listrik Honda EM1 e: Plus. (TEMPO/Erwan Hartawan)
Test Ride Motor Listrik Honda EM1 e: Jakarta-Bogor, Harus Ganti Baterai

Redaksi Tempo berkesempatan melakukan test ride unit tes motor listrik Honda EM1 e: Plus dari Jakarta menuju Bogor. Simak selengkapnya di sini:


Piaggio Rilis Vespa 946 Dragon, Hanya Diproduksi 1.888 Unit

23 Januari 2024

Vespa 946 Dragon. (Dok Piaggio Indonesia)
Piaggio Rilis Vespa 946 Dragon, Hanya Diproduksi 1.888 Unit

Piaggio Group meluncurkan edisi spesial Vespa 946 Dragon untuk menyemarakkan Tahun Naga. Simak informasi lengkapnya di artikel ini: