Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Bus Hino Diserahkan ke PO EPA Star Palembang, Model Apa Saja?

Reporter

image-gnews
Bus Hino yang diserahkan ke PO EPA Star Palembang. (Dok HMSI)
Bus Hino yang diserahkan ke PO EPA Star Palembang. (Dok HMSI)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Hino Motors Sales Indonesia (HMSI) menyerahkan 6 unit bus armada terbaru milik PO EPA Star. Penyerahan ini dilakukan bersama dengan dealer resmi Hino wilayah Sumatera Selatan, PT Citra Lestari Mobilindo (CLM).

Dalam serah terima ini, juga dilakukan roadtest bus untuk menguji kendaraan Hino yang berangkat dari Pool Kantor PO EPA Star hingga ke Jl Lingkar Selatan Banyuasin Palembang. Acara ini juga turut dihadiri oleh pengusaha transportasi yang ada di wilayah Sumatera Selatan.

“Kami sangat senang dapat menyerahkan 6 unit bus baru kepada PO EPA Star. Kami yakin dengan kualitas dan performa bus Hino, dapat memberikan pengalaman berkendara yang nyaman dan aman bagi para penumpang, karena unit ini merupakan bus-bus terbaru dari Hino di era Euro4,” kata Bus Departement Head HMSI Guntur Nugraha.

Enam bus terbaru milik PO EPA Star tersebut adalah 4 unit Hino Bus AK 240 dan 2 unit Hino Bus GB 150. Hino Bus AK 240 merupakan bus bermesin depan dengan tipe mesin J08E-WF 6 silinder dengan teknologi common rail yang menghasilkan tenaga 245 PS dan torsi 74 kgm.

Mesin itu diklaim mampu memberikan performa yang tangguh dan efisien. Memiliki kapasitas 45 tempat duduk, bus ini memiliki biaya perawatan dan suku cadang yang ekonomis sehingga mampu meningkatkan bisnis pelanggan. 

Sedangkan Hino Bus GB 150 merupakan bus medium dengan kapasitas 32 tempat duduk. Bus tersebut memiliki pilihan transmisi manual dan automatic dengan tenaga dan torsi yang besar, serta hadir dengan variasi wheel base, FOH/ROH lebih Panjang dan menggunakan ban radial tubeless.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Kami memiliki rute untuk melayani tujuan keberangkatan dari Palembang ke Padang dan beberapa area lainnya di Sumatera Barat, Jabotabek dan juga Pariwisata," jelas Afrinaldy A, Direktur Utama PO Epa Star.

"Untuk itu kami memilih bus Hino, dengan adanya jalan Tol Trans Sumatera kami yakin bus Hino dapat memberikan pelayanan yang terbaik dan kenyamanan bagi para penumpang kami,” tambah dia. 

Pilihan Editor: Jelang Porsche Sprint Challenge Indonesia, Sirkuit Mandalika Dibersihkan

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kemenperin: Industri Bus Berprospek Cerah di Tahun Ini, Karoseri RI Diminati

5 hari lalu

Ilustrasi armada bus Rosalia Indah. Foto : Rosalia Indah
Kemenperin: Industri Bus Berprospek Cerah di Tahun Ini, Karoseri RI Diminati

Pertumbuhan yang cukup ekspansif membuat bisnis di sektor bus memiliki peluang besar untuk dikembangkan.


ASN di Palembang Ditangkap Kasus Kepemilikan Senjata Api Ilegal, Terancam 20 Tahun Penjara

11 hari lalu

Ditreskrimum Polda Sumsel menangkap seorang ASN di Palembang dalam kasus kepemilikan senjata api ilegal, Senin, 15 Juli 2024. TEMPO/Yuni Rahmawati
ASN di Palembang Ditangkap Kasus Kepemilikan Senjata Api Ilegal, Terancam 20 Tahun Penjara

Polisi memastikan 4 pucuk senjata api ilegal yang ditemukan di rumah ASN Kemenhub di Palembang itu adalah senjata pabrikan.


Sumsel Gelar Ngopi di Pinggir Sungai Musi untuk Promosikan Kopi

12 hari lalu

Ngopi di Pinggir Sungai Musi yang dipusatkan di Pelataran Benteng Kuto Besak (BKB) Kota Palembang pada Sabtu, 13 Juli 2024. TEMPO/Yuni Rahmawati
Sumsel Gelar Ngopi di Pinggir Sungai Musi untuk Promosikan Kopi

Ngopi di Pinggir Sungai Musi diselenggarakan di berbagai daerah di Sumsel yang di sepanjang Sungai Musi.


Bos PO San Cerita soal Modus Penipuan Penjualan Tiket Bus hingga Rugi Rp 16 Jutaan

17 hari lalu

Ilustrasi pemudi di terminal bus. ANTARA
Bos PO San Cerita soal Modus Penipuan Penjualan Tiket Bus hingga Rugi Rp 16 Jutaan

Direktur Utama PT San Putra Sejahtera atau PO San, Kurnia Lesani Adnan, bercerita maraknya penipuan tiket bus terus terjadi dan kian meresahkan.


Menilik Kedai Kopi di Palembang yang Berdayakan Bekas Gudang Kopi Berusia Hampir 70 Tahun

18 hari lalu

Suasana Kedai Kopi Agam Pisan yang menggunakan bekas gudang kopi yang berusia hampir 70 tahun di kawasan 13 Ilir Kota Palembang. Sabtu, 6 Juli 2024. TEMPO/Yuni Rahmawati
Menilik Kedai Kopi di Palembang yang Berdayakan Bekas Gudang Kopi Berusia Hampir 70 Tahun

Kedai kopi Agam Pisan, di Palembang menggunakan bekas bangunan gudang kopi tua bergaya tempo dulu


Mayat Pegawai Koperasi Dicor di Toko, Polisi Periksa Istri Tersangka Utama

20 hari lalu

Tersangka ANT pembunuhan dan pengecoran pegawai koperasi di Palembang saat digiring kepolisian di Bandara SMB II Palembang, Sabtu, 29 Juni 2024. Foto: ANTARA/ M Imam Pramana
Mayat Pegawai Koperasi Dicor di Toko, Polisi Periksa Istri Tersangka Utama

Kasus mayat dicor ini terungkap setelah aparat Polrestabes Palembang mengusut laporan orang hilang


Polisi Sita 45 Kg Sabu Senilai Rp 45 Miliar di RS Fatmawati

22 hari lalu

Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya mengungkap penyelundupan 45 paket sabu di parkiran Rumah Sakit Fatmawati, Jakarta Selatan. Polisi juga mengincar kurir di Bintaro Sektor 9 saat hendak transaksi, Tangerang Selatan, Kamis, 4 Juli 2024. Tempo/M. Faiz Zaki
Polisi Sita 45 Kg Sabu Senilai Rp 45 Miliar di RS Fatmawati

Dari 45 kilogram tersebut, sabu itu dipisah menjadi 45 bungkus paket.


Hutama Karya Minta Tambahan PMN Rp1 Triliun untuk Pembangunan Tol Trans Sumatera

25 hari lalu

Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) yaitu jalan tol Indralaya-Prabumulih. ANTARA/HO-Corcom PT Hutama Karya
Hutama Karya Minta Tambahan PMN Rp1 Triliun untuk Pembangunan Tol Trans Sumatera

Sri Mulyani Indrawati mengatakan hingga Mei 2024, pemerintah telah menyalurkan Rp18 Triliun kepada PT Hutama Karya.


Satu Pelaku Pembunuhan Pegawai Koperasi di Palembang Masih Buron

25 hari lalu

Tersangka ANT pembunuhan dan pengecoran pegawai koperasi di Palembang saat digiring kepolisian di Bandara SMB II Palembang, Sabtu, 29 Juni 2024. Foto: ANTARA/ M Imam Pramana
Satu Pelaku Pembunuhan Pegawai Koperasi di Palembang Masih Buron

Satu dari tiga pelaku pembunuhan pegawai koperasi yang mayatnya dicor di dalam distro Palembang masih buron.


Pembunuhan Berencana Pegawai Koperasi yang Dicor di Palembang, Tersangka Punya Utang Rp 5 Juta dengan Bunga Rp 24 Juta

25 hari lalu

Polrestabes Palembang, Sumatera Selatan menemukan sepeda motor milik korban pembunuhan yang mayatnya dicor di toko pakaian di Jalan KH Dahlan Blok D2 No. 1-2 Maskarebet.  (ANTARA/ HO- Polda Sumsel)
Pembunuhan Berencana Pegawai Koperasi yang Dicor di Palembang, Tersangka Punya Utang Rp 5 Juta dengan Bunga Rp 24 Juta

Kapolrestabes Palembang Kombes Harryo Sugihartono mengatakan kasus pembunuhan berencana tersebut didasarkan karena sakit hati.