Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Honda Resmikan Layanan Bodi dan Cat di Surabaya, Catat Lokasinya

Reporter

image-gnews
Layanan purnajual Honda Surabaya Center. (Dok PT HPM)
Layanan purnajual Honda Surabaya Center. (Dok PT HPM)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Honda Prospect Motor (HPM) resmi membuka layanan purnajual untuk fasilitas bodi dan cat melalui Honda Surabaya Center pada 26 Januari 2024. Honda Surabaya Center tersebut diklaim memiliki lokasi layanan terbesar di wilayah Jawa Timur.

Layanan purnajual bodi dan cat di Honda dilengkapi dengan berbagai peralatan modern untuk perbaikan rangka mobil dan pengelasan mobil, sehingga memberikan hasil perbaikan yang presisi, akurat, dan tetap menjaga kekuatan struktur pada bodi mobil.

Denny MT selaku After Sales Operation Assistant General Manager PT HPM mengatakan, pihaknya berupaya secara terus-menerus memberikan layanan yang menyeluruh kepada pelanggan, khususnya dalam aspek layanan purnajual untuk fasilitas bodi dan cat.

"Melalui Honda Surabaya Center yang memiliki fasilitas bodi dan cat yang semakin luas dan lengkap, kami berharap konsumen dapat dengan mudah menemukan layanan terbaik yang mereka butuhkan," ucap dia dalam keterangan resminya, Sabtu, 27 Januari 2024.

Proses pengecatannya sendiri dilakukan oleh teknisi yang telah terlatih dengan menggunakan fasilitas pengecatan yang mendukung, sehingga dihasilkan hasil akhir yang berkualitas. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Layanan bodi dan cat di Honda Surabaya Center memiliki fasilitas 3 bay Bongkar/Pasang, 3 bay Ketok/Las, 1 bay Tarik Bodi, 4 bay Dempul, 3 bay Primer Surface, 3 bay Paint Preparation, 3 Spray Booth, 4 bay Poles, 1 bay Final Inspection serta 20 bay Parkir. Dengan fasilitas terbarunya, Honda Surabaya Center dapat melayani hingga 270 unit kendaraan per bulannya.

Sampai dengan tahun 2024, Honda telah memperluas sebanyak 5 layanan purnajual bodi dan cat yang tersebar di wilayah Jawa Timur. Honda Surabaya Center menjadi yang terakhir, dimana lokasinya berada di Jalan Jend. Basuki Rachmat No. 33 - 37.

Pilihan Editor: MotoGP: Intip Perubahan Motor Balap Honda, Bisa Berjaya Lagi?

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gibran akan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Surabaya Pekan Depan

17 jam lalu

Wakil Presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka meninjau simulasi program makan bergizi gratis di SD Negeri Tugu, Solo, Jawa Tengah, Jumat, 26 Juli 2024. Program makan bergizi gratis masuk dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 sebagai upaya pemerintah mempersiapkan generasi emas Indonesia sejak dini. ANTARAFOTO/Maulana Surya.
Gibran akan Uji Coba Makan Bergizi Gratis di Surabaya Pekan Depan

Gibran Rakabuming Raka mengatakan akan menggelar uji coba makan bergizi gratis di Surabaya pada pekan depan.


Kejaksaan Agung Beri Perlawanan atas Vonis Bebas Gregorius Ronald Tannur

1 hari lalu

Tersangka Gregorius Ronald Tannurmelakukan adegan rekonstruksi  di parkiran bawah tanah Lenmarc Mall, Surabaya, Jawa Timur, Selasa, 10 Oktober 2023. Ronald yang merupakan anak anggota DPR fraksi PKB Edward Tannur itu melakukan 41 adegan reka ulang dalam kasus dugaan penganiayaan yang mengakibatkan korban bernama Dini Sera Afrianti tewas. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
Kejaksaan Agung Beri Perlawanan atas Vonis Bebas Gregorius Ronald Tannur

Kejaksaan Agung akan mengajukan kasasi atas putusan Pengadilan Negeri Surabaya yang membebaskan terdakwa Gregorius Ronald Tannur.


Gregorius Ronald Tannur Divonis Bebas Dalam Perkara Pembunuhan Dini Sera, Ini Pertimbangan Hakim

2 hari lalu

Gregorius Ronald Tannur yang divonis bebas oleh Majelis Hakim Pengadilan Negeri Surabaya atas kasus pembunuhan di klub malam, Rabu 24 Juni 2024. ANTARA FOTO/Didik Suhartono
Gregorius Ronald Tannur Divonis Bebas Dalam Perkara Pembunuhan Dini Sera, Ini Pertimbangan Hakim

Hakim memerintahkan jaksa penuntut umum segera membebaskan terdakwa Gregorius Ronald Tannur dari tahanan segera setelah putusan dibacakan.


Masih Buka Pendaftaran Program Studi Kedokteran Unair di FIKKIA Banyuwangi, Kuota untuk 50 Mahasiswa Baru

9 hari lalu

FIKKIA UNAIR Kampus Mojo Sebagai Lokasi Pendidikan Kedokteran. Sumber: istimewa
Masih Buka Pendaftaran Program Studi Kedokteran Unair di FIKKIA Banyuwangi, Kuota untuk 50 Mahasiswa Baru

Unair buka pendaftaran kedokteran di FIKKIA Banyuwangi, kuota untuk 50 mahasiswa baru. Berikut info selengkapnya.


PT KAI Hadirkan Promo Juleha, Daftar Kereta Api yang Mendapatkan Tarif Promo Juli Lebih Hemat

13 hari lalu

Penumpang berjalan di peron menunggu kedatangan Kereta Api Brantas di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Sabtu, 23 Desember 2023. Per hari ini (23/12) KAI Daop 1 Jakarta telah memberangkatkan sebanyak 125.247 penumpang untuk keberangkatan pada libur Natal dan Tahun Baru dari tanggal 21, 22 dan 23 Desember. Dengan rincian sebanyak 52.405 penumpang berangkat melalui Stasiun Gambir dan 72.842 penumpang berangkat melalui Stasiun Pasar Senen. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
PT KAI Hadirkan Promo Juleha, Daftar Kereta Api yang Mendapatkan Tarif Promo Juli Lebih Hemat

PT KAI memberikan Promo Juleha (Juli Lebih Hemat), masyarakat dapat membeli tiket kereta api dengan diskon hingga 20 persen dari tarif normal.


Michael Wong Konser di Surabaya 6 Oktober 2024, Harga Tiket Mulai Rp 800 Ribuan

14 hari lalu

Michael Guang Liang atau Michael Wong. Dok. Color Asia Live
Michael Wong Konser di Surabaya 6 Oktober 2024, Harga Tiket Mulai Rp 800 Ribuan

Setelah sold out di Jakarta, Michael Guang Liang alias Michael Wong akan gelar konser di Surabaya pada 6 Oktober 2024.


Mengenal Sister City: Kota-kota di Indonesia Punya Kota Kembar di Negara Lain, Ada Surabaya - Liverpool

15 hari lalu

Menelusuri jejak Pertempuran 10 Nopember 1945 di Surabaya kini semakin mudah. Hanya dengan ikut tur bus Surabaya Heritage Track, wisatawan bisa menelusuri jejak Pertempuran Surabaya. Foto: @asliareksuroboyo
Mengenal Sister City: Kota-kota di Indonesia Punya Kota Kembar di Negara Lain, Ada Surabaya - Liverpool

Apa yang dimaksud dengan sister city? Padang, Surabaya, Denpasar, Ambon, dan Bandung memiliki kota kembar di negara lain.


Momen Rektor Unair dan Dekan FK Unair Berpelukan Setelah SK Kontroversial Dicabut

16 hari lalu

Foto kolase kasus pencopotan Dekan FK Unair:. Searah jarum jam: Menkes Budi Gunadi Sadikin mendatangkan dokter asng dari Saudi untuk operasi jantung gratis, Dekan FK Unair Prof Budi Santoso menyatakan menolak kedatangan dokter asing sehingga diberhentikan. Demo civitas akademika FK Unair menolak pencopotan Dekan. Rektor M Nasih membatalkan pencopotan Budi Santoso . (Dok. Kemenkes, FK Unair,, ANTARA, Tempo/HANAA SEPTIANA)
Momen Rektor Unair dan Dekan FK Unair Berpelukan Setelah SK Kontroversial Dicabut

Menurut Rektor Unair Prof Mohammad Nasih, masalah internal seperti pencopotan dekan (Dekan FK Unair) adalah hal biasa di kampus. "Tidak usah baperan."


PPKM Darurat 3 Tahun Lalu: Masih Ingat Pembatasan Ketat dan Aturan Makan dan Minum di Restoran?

21 hari lalu

Suasana salah satu restoran di sebuah pusat perbelanjaan di Tajur, Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa, 24 Agustus 2021. Pada PPKM Level 3 di Jabodetabek, pemerintah masih menerapkan pembatasan kapasitas dan waktu layanan makan di tempat. ANTARA/Arif Firmansyah
PPKM Darurat 3 Tahun Lalu: Masih Ingat Pembatasan Ketat dan Aturan Makan dan Minum di Restoran?

Pemerintah memutuskan untuk menerapkan PPKM Darurat di Wilayah Jawa dan Bali mulai 3 Juli 2021. Masih ingat pembatasan dan aturannya?


Belajar Rantai Pasok dari Mataram Group, Tawarkan Keuntungan Bagi Industri Indonesia

32 hari lalu

Belajar Rantai Pasok dari Mataram Group, Tawarkan Keuntungan Bagi Industri Indonesia

Cat sampai ke pelanggan melalui jaringan pasokan hilir yang kuat.