Saingi Tesla, Huawei Rilis Mobil Listrik Mewah

Selasa, 20 April 2021 11:35 WIB

Huawei Smart Selection SF5. Huaweicentral.com

TEMPO.CO, Jakarta - Huawei membuat langkah berani dengan merilis mobil listrik pertamanya, Arcfox Alpha S. Mobil otonom itu dibuat bersama Arcfox BAIC Group.

Presiden divisi otomotif Huawei Wang Jun menjelaskan, perusahaan telah membentuk kemitraan dan kerja sama yang luas untuk mengembangkan mobil listrik. “Tujuannya untuk terus memperluas keahliannya ke industri otomotif,” ujar dia, seperti dikutip Gizmochina, Senin, 19 April 2021.

Ada dua versi Arcfox Alpha S yang diluncurkan. Keduanya adalah mobil listrik mewah kelas atas yang menjalankan sistem operasi garapan Huawei, HArmonyOS.

Peluncuran itu ditindaklanjuti dengan hadirnya lima solusi mengemudi otomatis yang digunakan di mobil akhir tahun ini. Dan menjadi puncak dari investasi untuk kendaraan masa depan dengan pendapatan kotor lebih dari US$ 1 miliar.

“Huawei akan fokus untuk memberikan solusi kepada pembuat mobil, bukan memproduksi mobil itu sendiri,” kata Jun.

Advertising
Advertising

Huawei terus berkembang dalam mengembangkan perangkat keras dan teknologi gadget teknologi. Perusahaan asal Cina itu sudah menjadi pemimpin global meskipun ada sanksi dari Amerika Serikat dan sekutunya.

Implikasi dari penerapan sistem operasi HarmonyOS di kendaraan listriknya memberikan kemungkinan menarik dalam hal inovasi. Kendaraan memiliki jangkauan sekitar 708 km dengan muatan penuh, lebih tinggi dari Tesla Model Y yang memiliki jangkauan 594 km.

Huawei Arcfox Alpha S dibanderol seharga mulai dari 388.900 Yuan (Rp 870 juta) sampai dengan 429.900 Yuan (Rp 962 juta).

GIZMOCHINA

Baca juga: Huawei Bikin Mobil Listrik Saingi Tesla, Investasi Rp 14,6 Triliun

Berita terkait

Hasil Benchmark Huawei Pura 70 Ultra, Seberapa Kuat Chipset Kirin 9010?

12 jam lalu

Hasil Benchmark Huawei Pura 70 Ultra, Seberapa Kuat Chipset Kirin 9010?

Pengaturan inti sangat mirip dengan prosesor Kirin 9000 yang terdapat pada seri Huawei Mate 60 tetapi dengan beberapa perubahan kecil.

Baca Selengkapnya

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

2 hari lalu

Huawei Kembali ke Posisi Atas Penguasa Pasar Ponsel di Cina

Honor dan Huawei menempati posisi pertama pangsa pasar ponsel pintar di negara asalnya, Cina., menurut IDC

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

3 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

Pengusaha muda Rudy Salim hari ini berusia 37 tahun. Ia pernah drop ot (DO) dari dua fakultas kedokteran, untuk mendalami bisnis otomotif.

Baca Selengkapnya

Siap Saingi iOS dan Android, Huawei Ajak Pengembang Ciptakan Native Apps untuk HarmonyOS

3 hari lalu

Siap Saingi iOS dan Android, Huawei Ajak Pengembang Ciptakan Native Apps untuk HarmonyOS

HarmonyOS adalah sistem operasi generasi terbaru Huawei yang dapat beroperasi pada berbagai perangkat pintar.

Baca Selengkapnya

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

3 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya

Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

4 hari lalu

Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

Awal bulan ini, Elon Musk mengatakan bahwa Tesla akan meluncurkan robotaksi pada tanggal 8 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

5 hari lalu

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

Kenaikan transaksi di SPKLU tersebut tercatat hingga H+7 Lebaran.

Baca Selengkapnya

Alasan Tesla, Google, dan Amazon Kembali PHK Karyawan

8 hari lalu

Alasan Tesla, Google, dan Amazon Kembali PHK Karyawan

Raksasa teknologi Tesla, Google, dan Amazon melakukan PHK karyawan. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

9 hari lalu

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

Tesla akan terus mengembangkan robotaksis self-driving, yang dikembangkan dari platform kecil, yang akan digunakan untuk mobil listrik murah Tesla.

Baca Selengkapnya

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

9 hari lalu

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

PLN menjamin ketersediaan SPKLU di Banten untuk mendukung pemudik yang menggunakan mobil listrik.

Baca Selengkapnya