Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Botol Plastik Disulap Menjadi Aneka Miniatur Motor dan Mobil

image-gnews
Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Dardak saat mengunjungi Festival Mbois 4, di kawasan Jalan Kayutangan Kota Malang 9-10 Oktober 2019.  Festival ini menghadirkan puluhan industri kreatif di Kota Malang. (Dok. Hot Bottle)
Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Dardak saat mengunjungi Festival Mbois 4, di kawasan Jalan Kayutangan Kota Malang 9-10 Oktober 2019. Festival ini menghadirkan puluhan industri kreatif di Kota Malang. (Dok. Hot Bottle)
Iklan

TEMPO.CO, MalangBotol plastik bekas minuman selalu menumpuk di tempat sampah. Menjadi sampah tak berguna dan menyumbang limbah rumah tangga. Total produksi sampah warga Kota Malang mencapai 600 ton per hari. Sebagian merupakan limbah rumah tangga berbahan plastik yang tak bisa diurai.

Di tangan trainer seorang wirausahawan Muhammad Taufiq Shaleh Saguanto botol plastik bekas ini disulap menjadi kerajinan bernilai artistik. Ia telah melatih ribuan anak-anak, pemuda dan orang tua untuk mengolah limbah plastik. Berbekal dua botol, dua potong pipet atau sedotan dan dua sendok plastik diubah menjadi miniatur motor gede.

"Ada 600 ratusan desain yang sudah saya buat," katanya di acara Festival Mbois 4, di kawasan Jalan Kayutangan Kota Malang 9-10 Oktober 2019. Festival ini menghadirkan puluhan industri kreatif di Kota Malang. 

Awalnya, kerajinan ini dibuat sebagai media ajar wirausaha tanpa modal atau making money from zero. Wirausahawan sosial atau social entrepreneur ini dilakoni untuk melatih kreativitas anak muda.

Jika Jepang memiliki seni origami dari kertas, kata Taufiq, kita bermodal botol bekas menjadi aneka miniatur. Mulai motor, mobil, pesawat, kereta, dan robot. Di mata Taufiq, botol plastik bekas air minum merupakan raw material atau bahan baku. Kini, dia fokus memberikan pelatihan bisnis maupun pelatihan untuk mengurangi sampah plastik.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Melalui Hot Bottle Recycle Company yang didirikannya ia bermimpi anak Indonesia mempopulerkan seni miniatur dengan botol bekas. Seperti lego, katanya, botol plastik bisa diolah beragam bentuk. “Kotak minum dengan botol plastik hanya digunakan 15 menit, tapi sampahnya bertahan sampai 800 tahun. Sulit terurai,” katanya.

Kini, ia mendirikan lembaga pendidikan dan museum yang mengoleksi hasil kreasinya. Pada festival Mbois akhir pekan lalu, Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Dardak memberikan apresiasi. Agar aktivitas dan kreatifitas mengolah limbah botol plastik dikembangkan.

"Menarik miniatur ini, tak menyangka berbahan limbah botol plastik," katanya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

8 jam lalu

Jalan tol runtuh pada Rabu dini hari di Guangdong, Cina. Wang Ruiping/Xinhua
Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang


Emil Dardak Disebut Berpeluang Dampingi Khofifah di Pilkada Jawa Timur 2024, Berikut Profilnya

15 jam lalu

(dari kanan) Arumi Bachsin dan suami, Emil Dardak. Foto: Instagram/@arumibachsin_94
Emil Dardak Disebut Berpeluang Dampingi Khofifah di Pilkada Jawa Timur 2024, Berikut Profilnya

Emil Dardak berpeluang kuat kembali menjadi pendamping Khofifah di Pilkada Jawa Timur. Berikut rekam jejaknya.


Kata Politikus PAN, Demokrat, dan PDIP soal Cawagub Pendamping Khofifah

15 jam lalu

Khofifah Indar Parawansa. Foto: Instagram/Khofifah Indar Parawansa
Kata Politikus PAN, Demokrat, dan PDIP soal Cawagub Pendamping Khofifah

Politikus sejumlah partai politik angkat bicara soal cawagub pendamping Khofifah di Pilkada Jawa Timur. Siapa orangnya?


Politikus PAN Harap Emil Dardak Jadi Cawagub Lagi Dampingi Khofifah

1 hari lalu

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian (kedua kiri) didampingi Penjabat Gubernur Jawa Timur yang baru dilantik Adhy Karyono (kiri), pejabat lama Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa (kedua kanan) dan Wakil Gubernur Emil Elestianto Dardak (kanan) berfoto bersama usai pelantikan Penjabat Gubernur Jawa Timur di kantor Kemendagri, Jakarta, Jumat 16 Februari 2024. Adhi Karyono yang sebelumnya menjabat sebagai Sekda Provinsi Jatim itu secara resmi menjadi Penjabat (Pj) Gubernur Jatim menggantikan Khofifah Indar Parawansa yang berakhir masa jabatannya pada 13 Februari 2024 lalu. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/foc.
Politikus PAN Harap Emil Dardak Jadi Cawagub Lagi Dampingi Khofifah

Pasangan Khofifah dan Emil Dardak dianggap bawa banyak kemajuan selama memimpin Jawa Timur.


Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

2 hari lalu

Anggota Polri saat melakukan olah TKP di Mampang Prapatan, Jakarta. ANTARA/HO-Polres Metro Jaksel
Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.


Serba-serbi Khofifah Jelang Pilkada Jawa Timur terkait Peluang dan Calon Lawan

2 hari lalu

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar menghadiri acara Halalbihalal dan Silaturahmi Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Senen, Jakarta, Minggu, 28 April 2024. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Serba-serbi Khofifah Jelang Pilkada Jawa Timur terkait Peluang dan Calon Lawan

Khofifah dinilai menjadi calon gubernur terkuat pada Pilkada Jatim 2024. PKB dan PPP tengah menyiapkan lawan.


Pengamat Ungkap Syarat Calon Lain Bisa Imbangi Khofifah di Pilkada Jatim 2024, Apa Saja?

3 hari lalu

Ketua Umum Pimpinan Pusat Muslimat NU Khofifah Indar Parawansa. Dok Muslimat NU
Pengamat Ungkap Syarat Calon Lain Bisa Imbangi Khofifah di Pilkada Jatim 2024, Apa Saja?

Khofifah dinilai menjadi calon terkuat pada Pilkada Jatim 2024.


Khofifah Ungkap Alasan Kembali Gandeng Emil dalam Pilkada Jatim 2024

3 hari lalu

Ketua Umum Pimpinan Pusat Muslimat NU Khofifah Indar Parawansa. Dok Muslimat NU
Khofifah Ungkap Alasan Kembali Gandeng Emil dalam Pilkada Jatim 2024

Khofifah menyatakan kembali berproses bersama Emil dalam Pilkada Jatim 2024 pada November 2024.


Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

13 hari lalu

Foto udara kendaraan pemudik memadati di jalur selatan, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Minggu 14 April 2024. Arus balik H+3 lebaran dari Tasikmalaya menuju Bandung terpantau padat merayap dan terjadi antrean kendaraan dari Sindangkasih, Kabupaten Ciamis hingga Indihiang, Kota Tasikmalaya. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.


5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

14 hari lalu

Pengendara mobil bak terbuka membawa setumpuk besar muatan di sebuah jalan di Selandia baru. Facebook.com/Traffic and Highway Patrol Command
5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?