Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mitsubishi Outlander PHEV Dukung PMI Bersiaga di Gunung Merapi

Reporter

image-gnews
Mitsubishi Outlander PHEV di posko utama PMI untuk Gunung Merapi di Kabupaten Sleman, Yogyakarta. (MMKSI)
Mitsubishi Outlander PHEV di posko utama PMI untuk Gunung Merapi di Kabupaten Sleman, Yogyakarta. (MMKSI)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMobil Mitsubishi Outlander PHEV (Plug-in Hybrid Electric Vehicle) PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), kembali memberikan kontribusinya untuk kemanusiaan di Indonesia. Sejak 14 November 2020, satu unit mobil listrik tersebut telah membantu tim Palang Merah Indonesia (PMI) yang bersiaga di area terdampak erupsi Gunung Merapi di Jawa Tengah.

Presiden Direktur PT MMKSI Naoya Nakamura menyampaikan apresiasi terhadap PMI yang mempercayai Outlander PHEV untuk mendukung kegiatan di area terdampak dan memberikan kesempatan model tersebut untuk berkontribusi dan membuktikan kemampuan yang dimilikinya di area yang ekstrem.

“Kami harap Outlander PHEV dapat selalu memberikan bantuan untuk setiap aktivitas kemanusiaan yang dilakukan oleh PMI dan seluruh anggota PMI yang bertugas, dan masyarakat yang terdampak selalu dalam kondisi yang aman dan sehat,” kata Nakamura dalam keterangan resmi, Rabu, 25 November 2020.

Saat ini, unit Outlander PHEV disiagakan di pos pengungsian Merapi, Desa Lencoh, Kabupaten Boyolali. Selama berada di Boyolali, petugas telah beberapa kali memanfaatkan sumber listrik dari Outlander PHEV untuk menyalakan lampu dan beberapa peralatan listrik di posko tersebut lantaran kondisi di lapangan seringkali mengalami pemadaman listrik.

“Mitsubishi Outlander PHEV masih akan berada di Boyolali hingga awal Desember, atau bisa lebih lama jika kondisi darurat terjadi,” kata Sudirman Said, Sekretais Jenderal PMI.

Menurut dia, Outlander PHEV digunakan sebagai salah satu unit tanggap darurat di beberapa posko evakuasi karena mobilitasnya, dan juga karena kemampuan discharging atau menyalurkan daya listrik.

“Jika di lokasi (pengungsian atau posko) pasokan listrik mengalami gangguan atau terputus akibat terdampak bencana erupsi Gunung Merapi, mobil eletrik yang kami kerahkan ini akan membantu memasok listrik,” ujarnya.

MMKSI berkolaborasi dengan Palang Merah Indonesia di bidang kemanusiaan sejak 11 Desember 2019, melalui penyediaan satu unit Outlander PHEV untuk kegiatan tanggap bencana dan berbagai kegiatan kemanusiaan lainnya.

Kerja sama ini didasari oleh kemampuan Outlander PHEV yang dapat digunakan pada medan ekstrem karena didukung dengan teknologi SUV dan sistem penggerak empat roda (4WD). Model ini memiliki kemampuan discharging atau genset darurat untuk menyalurkan tenaga listrik cadangan hingga 1.500 Watt saat dibutuhkan, terutama dalam kondisi darurat.

Selama pandemi Covid-19, Outlander PHEV telah membantu PMI untuk melakukan berbagai kegiatan kemanusiaan. Di antaranya sebagai unit pendukung penyemprotan disinfektan, pendukung training tanggap bencana anggota TNI di Markas Palang Merah Indonesia, unit penyaluran bantuan untuk tenaga medis, dan yang terakhir sebagai pendukung tanggap darurat di area terdampak erupsi Gunung Merapi, Jawa Tengah.


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Gunung Merapi Diselimuti Hujan Lebat, Awan Panas Merapi Dua Kali Keluar Sore Ini

10 hari lalu

Luncuran guguran lava pijar Gunung Merapi terlihat dari Turi, Sleman, DI Yogyakarta, Senin 5 Agustus 2024 malam. Menurut data BPPTKG periode pengamatan 5 Agustus 2024 pukul 00.00 - 24.00 WIB telah terjadi 55 kali guguran lava dengan jarak luncur maksimal 1.700 meter ke arah barat daya dan menunjukkan suplai magma masih terus berlangsung sehingga dapat memicu terjadinya awan panas guguran dari Gunung Merapi yang berstatus siaga (level III). ANTARA FOTO/Hendra Nurdiyansyah
Gunung Merapi Diselimuti Hujan Lebat, Awan Panas Merapi Dua Kali Keluar Sore Ini

Sering kali hujan lebat kawasan puncak Gunung Merapi itu diikuti aktivitas luncuran awan panas.


Industri Otomotif Lesu, Ini Strategi Mitsubishi Motors Meningkatkan Penjualan

30 hari lalu

Mitsubishi Motors di GIIAS Bandung 2024. (Foto: Gooto/Kusnadi Chahyono)
Industri Otomotif Lesu, Ini Strategi Mitsubishi Motors Meningkatkan Penjualan

Mitsubishi Motors mengambil sejumlah langkah untuk menghadapi tren pelemahan daya beli yang berujung pada lesunya industri otomotif. Apa saja?


Titik Hujan Lebat Bermunculan di Yogyakarta, Frekuensi Awan Panas Gunung Merapi Kian Intens

37 hari lalu

Kubah lava Gunung Merapi terlihat dari Prambanan, Klaten, Jawa Tengah, Rabu, 24 Januari 2024. ANTARA/Hendra Nurdiyansyah
Titik Hujan Lebat Bermunculan di Yogyakarta, Frekuensi Awan Panas Gunung Merapi Kian Intens

Masyarakat dan wisatawan yang sedang menyambangi Yogyakarta, diimbau mewaspadai dampak-dampak turunan masuknya musim penghujan ini.


Gunung Merapi Lima Kali Semburkan Awan Panas Kurang dari 24 Jam

42 hari lalu

Guguran lava pijar Gunung Merapi terlihat dari Turi, Sleman, D.I Yogyakarta, Rabu, 18 Agustus 2024. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
Gunung Merapi Lima Kali Semburkan Awan Panas Kurang dari 24 Jam

Gunung Merapi menyemburkan sebanyak tiga kali awan panas guguran pada Rabu.


Kurang dari 24 Jam, Gunung Merapi Semburkan Dua Kali Awan Panas

43 hari lalu

Guguran lava pijar Gunung Merapi terlihat dari Turi, Sleman, D.I Yogyakarta, Rabu, 18 Agustus 2024. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
Kurang dari 24 Jam, Gunung Merapi Semburkan Dua Kali Awan Panas

Sebelumnya, Gunung Merapi menyemburkan awan panas pada Selasa sore pukul 14.57 WIB.


Alasan Gunung Merapi Belum Dibuka untuk Pendakian, Sepekan 3 Kali Awan Panas

47 hari lalu

Awan panas guguran Gunung Merapi, Minggu 17 Agustus 2024, pukul 12.27 WIB. Dok. BPPTKG Yogyakarta
Alasan Gunung Merapi Belum Dibuka untuk Pendakian, Sepekan 3 Kali Awan Panas

Meski masih aktif meluncurkan awan panas dan lava pijar, cuaca di sekitar Gunung Merapi umumnya cerah pada pagi dan malam hari.


Gempa Yogya Dinilai Tidak Berpengaruh pada Gunung Merapi

27 Agustus 2024

Atap Pasar Prambanan di Sleman Yogyakarta jatuh berhamburan setelah terjadi gempa bumi Senin petang, 26 Agustus 2024. Dok. BPBD Sleman
Gempa Yogya Dinilai Tidak Berpengaruh pada Gunung Merapi

Pusat gempa bumi itu berada di titik koordinat 8.78 LS dan 110.27 BT pada kedalaman 30 kilometer.


Pasca-Gempa Malam di Yogya: Genting Pasar Berhamburan, Gunung Merapi Landai

26 Agustus 2024

Atap Pasar Prambanan di Sleman Yogyakarta jatuh berhamburan setelah terjadi gempa bumi Senin petang, 26 Agustus 2024. Dok. BPBD Sleman
Pasca-Gempa Malam di Yogya: Genting Pasar Berhamburan, Gunung Merapi Landai

Sebelum gempa M5,5 dari laut selatan, Gunung Merapi muntahkan awan panas. Setelah gempa?


Gempa Malam Runtuhkan Atap Pasar Prambanan Yogyakarta, BPBD: Gunung Merapi Tetap Landai

26 Agustus 2024

Atap Pasar Prambanan di Sleman Yogyakarta jatuh berhamburan setelah terjadi gempa bumi Senin petang, 26 Agustus 2024. Dok. BPBD Sleman
Gempa Malam Runtuhkan Atap Pasar Prambanan Yogyakarta, BPBD: Gunung Merapi Tetap Landai

Gempa bumi dirasakan sebagian besar warga DI Yogyakarta pada Senin malam pukul 19.57 WIB, 26 Agustus 2024. Genting di Pasar Prambanan berjatuhan.


Gunung Merapi Sering Luncurkan Awan Panas, Warga Diimbau Selalu Waspada

25 Agustus 2024

Guguran lava pijar Gunung Merapi terlihat dari Turi, Sleman, D.I Yogyakarta, Rabu, 18 Agustus 2024. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko
Gunung Merapi Sering Luncurkan Awan Panas, Warga Diimbau Selalu Waspada

Potensi bahaya Gunung Merapi saat ini dilaporkan berupa guguran lava dan awan panas.