Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Klasemen WorldSSP 2021: Rekan Setimnya di Puncak, Galang Hendra Tak Berubah

Reporter

image-gnews
Pembalap binaan Yamaha Racing Indonesia (YRI), Galang Hendra Pratama. Istimewa
Pembalap binaan Yamaha Racing Indonesia (YRI), Galang Hendra Pratama. Istimewa
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap Indonesia Galang Hendra Pratama tidak mengalami perubahan posisi di klasemen sementara WorldSSP 2021.

Wakil tim pabrikan Ten Kate Racing Yamaha tersebut tetap berada di posisi ke-17 dengan torehan 16 poin. Dua poin tambahannya ia dapatkan usai finis di P14 pada race 1 WorldSSP Ceko.

Sayangnya, Galang Hendra harus absen pada balapan kedua WorldSSP 2021 akibat cedera bahu yang ia alami pada sesi pemanasan (warm up) jelang pertandingan.

Rekan setimnya di Ten Kate Racing Yamaha, Dominique Aegerter berhasil memantapkan posisinya di puncak klasemen WorldSSP 2021 dengan torehan 207 poin.

Itu ia dapatkan setelah berhasil mengumpulkan 38 poin di seri balapan WorldSSP Ceko, hasil dari peringkat keempat di race 1 dan juara di balapan kedua.

Pembalap berkebangsaan Swiss tersebut terpaut 37 angka dari rival terdekatnya, Steven Odendaal (Evan Bros. Worldssp Yamaha).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk lebih lengkapnya, berikut Tempo menghadirkan klasemen sementara WorldSSP 2021 setelah seri balapan di Most, Ceko, berakhir.

Klasemen WorldSSP 2021:               

  1. Dominique Aegerter - 207
  2. Steven Odendaal - 170
  3. Philipp Oettl - 137
  4. Manuel Gonzalez - 120
  5. Luca Bernardi - 118
  6. Jules Cluzel - 100
  7. Randy Krummenacher - 67
  8. Federico Caricasulo - 60
  9. Can Alexander Oncu - 58
  10. Raffaele De Rosa - 56
  11. Hannes Soomer - 47
  12. Niki Tuuli - 43
  13. Marc Alcoba - 40
  14. Christoffer Bergman - 34
  15. Kevin Manfredi - 22
  16. Vertti Takala - 19
  17. Galang Hendra Pratama - 16
  18. Peter Sebestyen - 15
  19. Valentin Debise - 9
  20. Sheridan Morais - 9
  21. Mario Herrera - 7
  22. Filippo Fulgini - 6
  23. Michel Fabrizio - 6
  24. Max Enderlein - 5
  25. Roberto Mercandelli – 5

Baca: Hasil Race 2 WorldSSP Ceko: Nama Galang Hendra Hilang, Aegerter Juara

WORLDSBK

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Formasi Tim Yamaha Racing Indonesia 2024 untuk Balap Eropa dan Asia

17 Februari 2024

Tim balap Yamaha Racing Indonesia untuk musim 2024. (Yamaha)
Formasi Tim Yamaha Racing Indonesia 2024 untuk Balap Eropa dan Asia

Tahun ini Yamaha Racing Indonesia akan berpartisipasi di ajang balap internasional seperti Asia Road Racing Championship hingga WorldSSP 300.


Ducati Rilis Replika Motor Balap MotoGP, WSBK dan WorldSSP 2023

16 Desember 2023

Motor balap replika Ducati di MotoGP, WSBK dan WorldSSP. (Dok Ducati)
Ducati Rilis Replika Motor Balap MotoGP, WSBK dan WorldSSP 2023

Ducati merilis motor replika dari para pembalap MotoGP, World Superbike (WorldSBK/WSBK) dan World Supersport (WorldSSP) 2023.


Bagnaia Juara MotoGP 2023, Ducati Dominasi WSBK dan WorldSSP

28 November 2023

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia melakukan selebrasi setelah memenangkan MotoGP Valencia di Sirkuit Recardo Tormo, Valencia, 26 November 2023. REUTERS/Pablo Morano
Bagnaia Juara MotoGP 2023, Ducati Dominasi WSBK dan WorldSSP

Francesco Bagnaia berhasil mengamankan gelar juara dunia MotoGP 2023, dan Ducati mampu mendominasi WSBK dan WorldSSP.


Juara di WorldSSP300 Ceko, Aldi Satya Mahendra Ikuti Jejak Galang Hendra

1 Agustus 2023

Aldi Satya Mahendra (57) di WorldSSP300 Ceko 2023. (Foto: Yamaha Racing)
Juara di WorldSSP300 Ceko, Aldi Satya Mahendra Ikuti Jejak Galang Hendra

Aldi Satya Mahendra berhasil mengikuti jejak sang kakak, yakni Galang Hendra, di WorldSSP300 Ceko 2023 pada akhir pekan kemarin.


Aldi Satya Mahendra Juara Race 2 WorldSSP300 Ceko 2023

1 Agustus 2023

Aldi Satya Mahendra juara race 2 WorldSSP Ceko 2023. (Foto: Yamah Racing)
Aldi Satya Mahendra Juara Race 2 WorldSSP300 Ceko 2023

Aldi Satya Mahendra kembali mencetak sejarah baru di WorldSSP300 setelah berhasil keluar sebagai juara di race 2 seri Ceko pada akhir pekan kemarin


R3 bLU cRU European Cup Italia: Aldi Satya Mahendra Duduki Podium Tertinggi

5 Juni 2023

Pembalap muda Indonesia, Aldi Satya Mahendra, berhasil menduduki podium tertinggi dalam  putaran ketiga R3 bLU cRU European Championship 2023 di Sirkuit Misano, Italia, Minggu, 4 Juni 2023. (Yamaha Racing Official)
R3 bLU cRU European Cup Italia: Aldi Satya Mahendra Duduki Podium Tertinggi

Pembalap Indonesia, Aldi Satya Mahendra meraih posisi 1 pada racek kedua R3 bLU cRU European Championship 2023 di Sirkuit Misano


Bradley Ray Bersiap Hadapi WSBK Eropa 2023

4 April 2023

Pembalap motor dari Tim Yamaha Motoxracing, Bradley Ray. Foto : worldSBK
Bradley Ray Bersiap Hadapi WSBK Eropa 2023

Bradley Ray melewatkan balap motor WSBK 2023 putaran Australia dan Indonesia karena ia mengikuti program pengujian awal tahun.


Galang Hendra Tembus 3 Besar di Tes ARRC SS600 Thailand

23 Maret 2023

Galang Hendra saat tampil di ARRC 2022. (Foto: Instagram/@galanghendra55real)
Galang Hendra Tembus 3 Besar di Tes ARRC SS600 Thailand

Galang Hendra Pratama sudah merampungkan sesi tes pramusim Asia Road Racing Championship (ARRC) Thailand kelas Supersport 600 (SS600).


Veda Pratama Start Terdepan di Kejurnas Mandalika Racing Series

4 Maret 2023

Veda Pratama di Mandalika Racing Series. (Foto: Istimewa)
Veda Pratama Start Terdepan di Kejurnas Mandalika Racing Series

Pembalap Indonesia Veda Pratama telah menyelesaikan sesi kualifikasi Kejurnas Mandalika Racing Series dengan baik pada Sabtu, 4 Maret 2023.


Alvaro Bautista Jadi yang Terdepan di Tes WSBK Australia Hari Ke-2

22 Februari 2023

Alvaro Bautista dan Michael Rinaldi akan memakai Ducati Panigale V4 R terbaru. (Foto: Ducati)
Alvaro Bautista Jadi yang Terdepan di Tes WSBK Australia Hari Ke-2

Alvaro Bautista sudah menyelesaikan tes World Superbike (WSBK) Phillip Island, Australia, pada Selasa, 21 Februari 2023. Berikut hasil lengkapnya: