Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Geser Posisi Mercedes, BMW Jadi Merek Mobil Premium Terlaris di 2021

Reporter

image-gnews
Pada 2022 beberapa model BMW akan mendapatkan lencana BMW khusus yang terinspirasi warna BMW Motorsport klasik. Divisi tersebut menyatakan penyematan logo khusus untuk seluruh mobil BMW M atau BMW M Sport yang diproduksi mulai Maret 2022. topgear.com
Pada 2022 beberapa model BMW akan mendapatkan lencana BMW khusus yang terinspirasi warna BMW Motorsport klasik. Divisi tersebut menyatakan penyematan logo khusus untuk seluruh mobil BMW M atau BMW M Sport yang diproduksi mulai Maret 2022. topgear.com
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBMW dilaporkan menjadi merek mobil premium terlaris sepanjang 2021 setelah menggeser posisi Mercedes. Tercatat, penjualan mobil BMW secara global tahun lalu mencapai 2,2 juta unit.

Meski diterpa Covid-19 dan krisis chip semikonduktor, catatan ini nyatanya melampaui penjualan mobil BMW pada 2019. Salah satu juru bicara BMW menjelaskan bahwa pertama kalinya produsen mampu menjual sebanyak 2,2 juta unit.

 “BMW menempati posisi pertama di segmen mobil premium global pada 2021,” ujar juru bicara tersebut seperti dikutip dari Hindustan Times hari ini, Minggu, 9 Januari 2022.

Kabar itu juga dibenarkan langsung oleh Kepala divisi penjualan BMW Pieter Nota. Lebih lanjut dirinya menerangkan, rekor penjualan mobil ini juga termasuk pada merek MINI dan Rolls-Royce.

“Kami mengharapkan pertumbuhan yang lebih menguntungkan hingga 2022,” tambah Nota, masih dari sumber yang sama.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, penjualan Mercedes-Benz diketahui hanya mencatatkan penjualan mobil sebanyak 2,05 juta unit sepanjang tahun lalu. Padahal, mobil listrik Mercedes diketahui mengalami peningkatan penjualan sebanyak 90 persen (99.301 unit).

Baca: Mercedes-Benz Recall 800.000 Unit karena Mobil Berpotensi Terbakar

HINDUSTAN TIMES

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Nilai Tukar Rupiah Fluktuatif, Citroen Terapkan Strategi Khusus Jual Produk Anyar

2 hari lalu

Pameran Citroen Indonesia di Yogyakarta, Selasa, 14 Mei 2024. (Tempo | Pribadi Wicaksono)
Nilai Tukar Rupiah Fluktuatif, Citroen Terapkan Strategi Khusus Jual Produk Anyar

Masih sangat berfluktuasinya nilai tukar rupiah terhadap dolar AS membuat sejumlah produsen mobil menerapkan strategi khusus dalam menjual produknya.


KPK Sita 1 Mobil Mercedes Benz Sprinter Milik Syahrul Yasin Limpo

2 hari lalu

Terdakwa mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin, 6 Mei 2024. Sidang ini beragenda pemeriksaan keterangan saksi yakni empat pejabat di Kementerian Pertanian yang dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian. TEMPO/Imam Sukamto
KPK Sita 1 Mobil Mercedes Benz Sprinter Milik Syahrul Yasin Limpo

KPK menyita 1 mobil merk Mercedes Benz Sprinter 315 CD warna hitam dalam penanganan kasus TPPU Syahrul Yasin Limpo.


Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

19 hari lalu

Mobil milik tersangka Harvey Moeis yang disita penyidik Kejaksaan Agung terparkir di Kejagung, Jakarta, Jumat 26 April 2024. Kejaksaan Agung kembali menyita tiga mobil mewah milik tersangka Harvey Moeis yakni Ferrari 458 Speciale, Ferrari 360 Challenge Stradale, dan Mercedes Benz SLS dalam kasus dugaan korupsi tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah tahun 2015-2022. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

Berikut sederet mobil Harvey Moeis yang telah disita Kejaksaan Agung.


Menteri BUMN Erick Thohir Menteri Terkaya di Indonesia Versi LHKPN 2023, Satu Peringkat di Atas Prabowo

40 hari lalu

Menteri BUMN Erick Thohir saat mengikuti rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 31 Agustus 2023. TEMPO/M Taufan Rengganis
Menteri BUMN Erick Thohir Menteri Terkaya di Indonesia Versi LHKPN 2023, Satu Peringkat di Atas Prabowo

Menteri BUMN Erick Thohir menjadi salah satu pejabat terkaya versi LHKPN 2023. Urutannya satu tingkat di atas Prabowo. Berapa harta kekayaannya?


Harta Kekayaan Jokowi Naik Rp 13,4 Miliar dalam Setahun, Berikut Rincian Komplit Versi LHKPN

51 hari lalu

Presiden Jokowi melakukan kunjungan kerja ke Sulawesi Tengah pada Selasa, 26 Maret 2024. Di sana, Jokowi bakal meresmikan sejumlah proyek infrastruktur. Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden.
Harta Kekayaan Jokowi Naik Rp 13,4 Miliar dalam Setahun, Berikut Rincian Komplit Versi LHKPN

Jumlah harta kekayaan Jokowi naik Rp 13,4 miliar setahun ini. Pada 2022, harta Jokowi Rp 82,36 miliar menjadi Rp 95,8 miliar. Ini rinciannya.


Belikan Mercy untuk Ibunya Diduga dari Sumbangan Netizen, Livy Renata: Berkat Kalian

53 hari lalu

Livy Renata/Foto: Instagram/Livy Renata
Belikan Mercy untuk Ibunya Diduga dari Sumbangan Netizen, Livy Renata: Berkat Kalian

Livy Renata diduga membelikan ibunya mobil Mercy dari pembukaan donasi di Trakteer dan diakuinya di Twitter.


George Russell Berucap, Banyak Pembalap Mengincar Kursi Kosong Mercedes 2025

59 hari lalu

George Russell di F1 Bahrain 2024. (Foto: Mercedes)
George Russell Berucap, Banyak Pembalap Mengincar Kursi Kosong Mercedes 2025

George Russell menyebut banyak yang mengincar kursi kosong untuk menggantikan posisi Lewis Hamilton di Mercedes


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

9 Maret 2024

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

5 Maret 2024

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


Formula 1 2024: Lewis Hamilton Terkejut dengan Peningkatan Performa Mobil W15 di 2 Latihan Bebas GP Bahrain

1 Maret 2024

Lewis Hamilton. REUTERS/Hamad I Mohammed
Formula 1 2024: Lewis Hamilton Terkejut dengan Peningkatan Performa Mobil W15 di 2 Latihan Bebas GP Bahrain

Pembalap Mercedes Lewis Hamilton terkejut dengan peningkatan performa pada mobil W15 yang ia kendarai pada 2 sesi latihan bebas Formula 1 GP Bahrain.