Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Penjualan Naik 50 Persen, United E-Motor Segera Buka Dealer Baru di Yogyakarta

Reporter

image-gnews
United E-Motor di Jakarta Fair 2023. (Foto: United)
United E-Motor di Jakarta Fair 2023. (Foto: United)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Terang Dunia Internusa (TDI) selaku produsen motor listrik lokal United E-Motor berencana membuka dealer baru di Yogyakarta. Sebelumnya TDI telah menambah jumlah jaringan dealer di sejumlah kota besar, seperti di Makassar, Palu, Kendari, Manado, dan Balikpapan, melalui group Kalla Kars. 

”Betul. Dealer kami segera bertambah di Yogjakarta setelah sebelumnya masih di-remote melalui authorized store kami di Semarang. Tentu hal ini akan memperkuat penetrasi pasar di Jawa Tengah dan DIY. Harapannya berkontribusi menambah penjualan nasional secara signifikan,” kata Head of Division United E-Motor Awan Setiawan dalam keterangan resminya, Sabtu, 22 Juli 2023.

Awan menjelaskan, memasuki kuartal ketiga penjualan motor listrik United meningkat 50 persen. Hal tersebut juga dampak dari meningkatnya kapasitas produksi pabrik PT TDI dan antusiasme masyarakat terhadap insentif motor listrik semakin tinggi.

”Memasuki kuartal ketiga, setelah dealer bertambah di Jawa-Bali dan Sumatera, United E-Motor fokus memperluas penetrasi ke wilayah Indonesia bagian timur melalui kerja sama dengan Kalla Kars,” tutur Awan. 

Awan menambahkan kini jumlah dealer United E-Motor kini ada 39 store. Dealer tersebut juga menerapkan standar layanan 3S (sales, service, dan spare part , red) dan membuat beberapa kategori store seperti Premium Store, Group store, Flagship Store, Satellite Store, dan Mall Store.

"Prinsipnya misi kami membangun ekosistem motor listrik yang ideal. Layanan 3S itu wajib. Bahkan terus kami tingkatkan,” ujar dia.

Selanjutnya Awan menyebut, beberapa store juga menyediakan layanan seperti charging station, workshop, dan cafe.

"Kami terus bertindak maju dan inovatif. Adanya pabrik baru kapasitas produksi telah bertambah. Produk terus kami lengkapi dan kembangkan. Langkah-langkah inilah yang diinginkan oleh para investor, sehingga dealer kami terus bertambah,” kata dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Terkait penjualan, Awan menyebut sejauh ini telah sesuai dengan target yang ditetapkan manajemen. Menurutnya, penjualan mengalami peningkatan seiring dengan bertambahnya kapasitas produksi.

Kapasitas produksi PT TDI meningkat sejak pabriknya di Curug, Kabupaten Tangerang, Banten, telah beroperasi. Kawasan pabrik khusus motor listrik diproyeksikan bisa memproduksi 500.000 unit setiap tahun.

Produsen yakin sepeda motor listrik cepat terserap jika korporasi secara strategis memperkuat aktivitas marketing ke setiap target pasar mulai dari business to consumer (B2C), business to business (B2B), dan government sales operation (GSO).

"Dalam bisnis, bottom line perusahaan tentunya ada pada produksi dan penjualan. Sehubungan dengan pabrik baru, sebagai contoh produksi motor listrik tipe MX-1200 fase pertama 2.000 unit telah kami jalankan. Ini untuk mengakomodir pre-order dari konsumen yang telah inden dari Maret 2023,” ujar Awan.

Pilihan Editor: Motor Mini Unik dan Langka Ramaikan Djogjantique Day 2019

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terpopuler: Ombudsman Minta Penjelasan Bea Cukai terkait Ramainya Polemik Barang Bawaan dari Luar Negeri, Subsidi Sepeda Motor Listrik Rp 7,3 Triliun

24 Mei 2024

Petugas bea cukai melakukan pemeriksaan dan mencocokkan dokumen barang-barang dari dalam peti kemas yang baru masuk di Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. TEMPO/Imam Sukamto
Terpopuler: Ombudsman Minta Penjelasan Bea Cukai terkait Ramainya Polemik Barang Bawaan dari Luar Negeri, Subsidi Sepeda Motor Listrik Rp 7,3 Triliun

Anggota Ombudsman Yeka Hendra Fatika menemui Dirjen Bea Cukai Askolani. Ia meminta penjelasan terkait polemik barang bawaan dari luar negeri.


Pemerintah Siapkan Dana US$ 455 Juta untuk Subsidi Motor Listrik

23 Mei 2024

Sejumlah pengendara sepeda motor listrik bersiap mengikuti riding bareng Motoe RI-1 di Jakarta, Ahad, 28 Januari 2024. Parade motor listrik yang digelar Gotion Indonesia dan Elektrik Rakyat Indonesia tersebut untuk mensosialisasikan dan juga mengedukasi masyarakat mengenai solusi transportasi ramah lingkungan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Pemerintah Siapkan Dana US$ 455 Juta untuk Subsidi Motor Listrik

Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral atau ESDM menyiapkan dana sebesar US$ 455 juta untuk mensubsidi penjualan sepeda motor listrik.


Pemerintah Siapkan Rp7 Triliun untuk Subsidi Sepeda Motor Listrik, Cukup Modal KTP Tidak Tertarik?

23 Mei 2024

Booth motor listrik subsidi dalam pameran sepeda motor Indonesia Motorcycle Show (IMOS+) 2023 yang diselenggarakan oleh Asosiasi Sepeda Motor Indonesia (AISI) di Convention Exhibition (ICE) BSD, Kabupaten Tangerang, Rabu, 25 Oktober 2023. IMOS 2023 diramaikan total lebih dari 50 merek dari industri kendaraan bermotor dan industri pendukung.  Tempo/Tony Hartawan
Pemerintah Siapkan Rp7 Triliun untuk Subsidi Sepeda Motor Listrik, Cukup Modal KTP Tidak Tertarik?

Pemerintah menyiapkan dana Rp7,33 triliun untuk memberikan subsidi penjualan sepeda motor listrik. Cukup KTP untuk dapat subsidi Rp7 juta.


10 Motor Termahal di Dunia 2024, Harganya Mencapai 2,3 Miliar

17 Mei 2024

Berikut ini deretan sepeda motor dengan harga fantastis pada 2024, ada dibanderol hingga Rp2,3 miliar per unit. Foto: hotcars
10 Motor Termahal di Dunia 2024, Harganya Mencapai 2,3 Miliar

Berikut ini deretan sepeda motor dengan harga fantastis pada 2024, ada dibanderol hingga Rp2,3 miliar per unit.


Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

15 Mei 2024

Ilustrasi pembunuhan. FOX2now.com
Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

Pria yang diduga hendak mencuri sepeda motor itu diteriaki maling lalu dikejar dan dihujani pukulan oleh massa hingga tewas.


Pabrik Sepeda Motor Listrik Yadea Teknologi Indonesia di Karawang Bakal Serap 3.000 Tenaga Kerja

14 Mei 2024

Beragam tipe motor listrik merek Yadea ditawarkan di showroom Jalan Magelang, Yogyakarta awal April 2023 ini.  FOTO: TEMPO/Pribadi Wicaksono
Pabrik Sepeda Motor Listrik Yadea Teknologi Indonesia di Karawang Bakal Serap 3.000 Tenaga Kerja

Pabrik sepeda motor listrik PT Yadea Teknologi Indonesia mulai dibangun di Kawasan Industri Suryacipta Kabupaten Karawang, Jawa Barat.


Kemenperin: Pabrik Motor Listrik Baru Akan Groundbreaking Pekan Depan, Luasnya 54 Hektare

7 Mei 2024

Pengunjung  melihat salah satu stan pameran otomotif Periklindo Electric Vehicles Show (PEVS) 2024 di Jakarta International Expo (JIEXpo), Kemayoran, Jakartra, Selasa 30 April 2024. PEVS 2024 diikuti 116 peserta dari merk mobil dan motor listrik, industri pendukung, hingga aksesoris kendaraan. TEMPO/Tony Hartawan
Kemenperin: Pabrik Motor Listrik Baru Akan Groundbreaking Pekan Depan, Luasnya 54 Hektare

Merek motor listrik ini sudah dijual di Indonesia, tetapi produksinya masih dilakukan di luar negeri.


Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

7 Mei 2024

Presiden Direktur BMW Group Indonesia Ramesh Divyanathan (kedua kanan) didampingi Direktur Komunikasi BMW Group Indonesia Jodie O'tania (ketiga kanan) serta Direktur Sales dan Pengembangan Jaringan BMW Group Indonesia Ariefin Makaminan (keempat kanan) berfoto bersama Sekretaris Kementrian Sekretariat Negara Setya Utama (kanan), Kepala Bagian Kendaraan, Biro Umum, Sekretariat Kementrian Sekretariat Negara Benus Sunggino Drojo (keempat kiri), Direktur Keuangan Pusat Pengelolaan Komplek Gelora Bung Karno (GBK) Hendry Arisandi (kiri), Kepala Biro Umum Sekretariat Kemensetneg Eka Denny Mansjur (ketiga kiri), serta Kepala Biro Hubungan Masyarakat Sekretariat Kemensetneg Eddy Cahyono Sugiharto (kedua kiri) usai serah terima mobil listrik BMW i5 dan BMW i7 yang akan digunakan untuk mendukung World Water Forum (WWF) 2024 di kompleks Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat 3 Mei 2024. BMW Group Indonesia menyerahkan 51 mobil listrik, di antaranya 36 unit BMW i5 dan 15 unit BMW i7 kepada Pemerintah Indonesia untuk kontribusi mereka sebagai 'sustainable mobility partner' dalam World Water Forum 2024 yang diselenggarakan di Bali pada 18-25 Mei 2024. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

Polri menyatakan kendaraan listrik untuk pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024 telah siap digunakan.


Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

3 Mei 2024

Jokowi saat melihat motor listrik Gesits. (Foto: Artemis Indonesia)
Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

Presiden Jokowi menyebut Indonesia memiliki peluang pasar yang besar untuk mengembangkan ekosistem kendaraan motor listrik. Begini penjelasannya.


FIF Dapatkan Pembiayaan Hijau, untuk Leasing Motor Listrik hingga Panel Surya

2 Mei 2024

Gedung Kantor FIFGroup Cabang Tasikmalaya. (Dok FIF)
FIF Dapatkan Pembiayaan Hijau, untuk Leasing Motor Listrik hingga Panel Surya

FIF mendapatkan pembiayaan hijau senilai USD 60 juta dari tiga bank asal Jepang. Modal itu buat leasing motor listrik hingga panel surya.