Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ai Ogura Akan Tinggalkan Honda, Mario Aji Promosi ke Moto2?

Reporter

image-gnews
Mario Aji di Moto3 Spanyol 2023. (Foto: Honda Team Asia)
Mario Aji di Moto3 Spanyol 2023. (Foto: Honda Team Asia)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAi Ogura diisukan bakal berpisah dengan Idemitsu Honda Team Asia pada Grand Prix Moto2 2024. Kondisi ini membuka peluang pembalap Indonesia Mario Aji untuk promosi ke kasta kedua balap motor dunia menggantikan Ai Ogura.

Menurut laporan Speedweek, Ai Ogura telah mencapai kesepakatan dengan tim MT Helmets-MSI pada Moto2 2024. Sekedar informasi, tim MT Helmets-MSI ini akan menggantikan slot yang ditinggalkan Sito Pons.

Laporan yang sama menyebutkan bahwa pembalap yang dianggap sebagai anak didik abadi Honda tersebut telah memiliki keinginan hijrah dan hengkang dari Idemitsu Honda Team Asia. Karena sebelumnya Ai Ogura juga dirumorkan bernegosiasi dengan Red Bull KTM Ajo.

Namun sesuai dengan kontraknya, pembalap muda berkebangsaan Jepang tersebut tidak diizinkan untuk pindah ke tim Moto2 yang terafiliasi dengan tim balap pabrikan. Itu sebabnya transfernya ke tim Ajo dan Fantic tidak terjadi.

Tim MT Helmets-MSI diisukan bakal diperkuat oleh wakil juara dunia Moto3 2022, yakni Sergio Garcia. Sedangkan pembalap keduanya adalah Diogo Moreira, yang sudah terikat kontrak bersama tim sejak Moto3.

Akan tetapi Diogo Moreira dilaporkan sudah meneken kontrak dengan tim Moto2 Italtrans selama liburan musim panas kemarin. Situasi ini yang membuat bos tim MT Helmets-MSI Teo Martin memilih Ai Ogura sebagai pembalap barunya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kepergian Ai Ogura ini membuat satu kursi di Idemitsu Honda Team Asia kosong pada Grand Prix Moto2. Nama Mario Aji pun bisa saja masuk dalam daftar pengganti Ai Ogura pada musim depan.

Mengingat, Mario Aji tengah memainkan dua musim penuh bersama Honda Team Asia di kelas Moto3 sejak 2022. Pada musim ini, pembalap asal Magetan tersebut baru mengantongi satu poin setelah finis di P12 pada Grand Prix Amerika Serikat.

Kontrak Mario Aji sendiri di Honda Team Asia akan berakhir pada akhir 2023. Artinya, ia bisa saja tak mendapatkan tempat lagi di Moto3 pada musim depan, apalagi setelah tim mulai sering memberikan kesempatan kepada Tatchakorn Buasri untuk tampil di Moto3 2023. Lalu apakah ia akan dipromosikan ke Moto2? Patut dinantikan.

Pilihan Editor: Erick Thohir: Hilirisasi Baterai Kendaraan Listrik untuk Kemajuan ASEAN

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Harga Honda Stylo 160 2024 dan Spesifikasi Lengkapnya

52 hari lalu

PT Astra Honda Motor (AHM) meluncurkan motor matic stylo 160 yang dibanderol mulai dari Rp 27 jutaan. astra-honda.com
Harga Honda Stylo 160 2024 dan Spesifikasi Lengkapnya

Berikut ini harga Honda Stylo 160 2024 dengan warna yang unik dan kekinian serta spesifikasinya. Harga mulai Rp27 jutaan.


Fadillah Arbi Aditama Dapat Wildcard untuk Tampil di Moto3 Catalunya

22 Mei 2024

Pembalap Astra Honda Racing Team, Fadillah Arbi Aditama. (AHRT)
Fadillah Arbi Aditama Dapat Wildcard untuk Tampil di Moto3 Catalunya

Pembalap Tim Junior Talent Indonesia Fadillah Arbi Aditama bergabung dengan Honda Team Asia sebagai wildcard untuk putaran keenam Moto3.


Mengenal Mario Aji Pembalap Moto2

26 Maret 2024

Mario Aji di Moto2 Qatar 2024. (Dok Idemitsu Honda Team Asia)
Mengenal Mario Aji Pembalap Moto2

Aron Canet menang Moto2 Portugal 2024. Pembalap Indonesia Mario Aji finis ke-23


Bintang Moto2 Fermin Aldeguer Naik Kelas ke MotoGP pada 2025, Dikontrak Ducati 2 Tahun

19 Maret 2024

Fermin Aldeguer. (Foto: Media Sosial)
Bintang Moto2 Fermin Aldeguer Naik Kelas ke MotoGP pada 2025, Dikontrak Ducati 2 Tahun

Bintang Moto2 yang baru berusia 18 tahun, Fermin Aldeguer, akan naik kelas ke MotoGP pada tahun 2025.


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

5 Maret 2024

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


Kenapa Mario Aji Absen di Hari Terakhir Sesi Tes Pramusim Moto2 Jerez?

2 Maret 2024

Mario Aji. (Dok Honda Team Asia)
Kenapa Mario Aji Absen di Hari Terakhir Sesi Tes Pramusim Moto2 Jerez?

Pembalap muda Indonesia Mario Aji harus absen di sesi terakhir tes pramusim Moto2 Jerez, Spanyol.


Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

1 Maret 2024

Perwakilan instruktur Astra Honda Motor mengikuti kompetisi Safety Riding di Bangkok, Thailand, 1 Maret 2024. TEMPO/Erwan Hartawan
Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

Honda Motor menggelar kompetisi instruktur Safety Riding yang menghadirkan 3 kelas yakni yakni 150 cc, 300 cc dan 500 cc.


Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

1 Maret 2024

Perwakilan instruktur safety riding Astra Honda Motor berlatih menjelang kompetisi Safety Riding yang mempertemukan antar negara Asia-Oceania di Bangkok, Thailand, 29 Februari - 1 Maret 2024. TEMPO/Erwan Hartawan
Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

Indonesia mengirim empat perwakilan instruktur untuk mengikuti kompetisi Honda Safety Riding di Thailand, 29 Februari - 1 Maret 2024.


Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

1 Maret 2024

Instruktur safety riding Astra Honda Motor berlatih menjelang The 2nd Asia-Oceania Honda Safety Instructor Competition 2024 di Thailand, 29 Februari - 2 Maret 2024. TEMPO/Erwan Hartawan
Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

Asian Honda Motor menggelar kompetisi Safety Riding yang mempertemukan antar negara Asia-Oceania di Bangkok, Thailand pada 29 Februari - 1 Maret 2024.


Promo Motor Honda di IIMS 2024, PCX 160 Didiskon Rp 400 Ribu

24 Februari 2024

Honda Vario160, Honda PCX, dan Honda ADV160 mampu catatkan penjualan 421 unit dari total pemesanan 1.054 unit. (Foto: AHM)
Promo Motor Honda di IIMS 2024, PCX 160 Didiskon Rp 400 Ribu

PT Astra Honda Motor memberikan promo berupa potongan harga alias diskon selama IIMS 2024. Simak daftar lengkapnya di sini: