Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cek Plat Nomor Kendaraan Online Tanpa Harus ke Samsat

Reporter

Editor

Laili Ira

image-gnews
Ilustrasi plat nomor untuk kendaraan listrik. Shutterstock
Ilustrasi plat nomor untuk kendaraan listrik. Shutterstock
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMasyarakat kini bisa dengan mudah cek plat nomor kendaraan tanpa harus repot datang ke Samsat. Untuk mengecek status kepemilikan plat nomor kendaraan, masyarakat bisa dengan mudah melakukannya secara online. Berikut adalah penjelasan lengkap cara cek plat nomor online tanpa harus ke Samsat. 

Plat nomor kendaraan adalah tanda pengenal unik yang terdiri dari huruf dan angka yang diterapkan pada kendaraan seperti truk, mobil, dan sepeda motor. 

Plat nomor juga memiliki fungsi penting lain seperti untuk pengecekan status pajak, informasi kepemilikan, dan identifikasi kejahatan. Lantas, bagaimana cara cek plat nomor secara online? 

Cara Cek Plat Nomor Secara Online 

Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk cek plat nomor secara online tanpa harus repot datang ke Samsat. Berikut ini adalah beberapa cara cek plat nomor online yang bisa Anda coba. 

1. Cek Plat Nomor Lewat Website e-Samsat

Website e-Samsat bukan hanya melayani jasa pembayaran pajak secara online, tapi juga bisa untuk cek plat nomor online. Caranya adalah sebagai berikut.

  • Buka situs e-samsat bisa langsung ketik "e-samsat.id" dan pilih wilayah Anda
  • Lalu, masukkan nomor polisi atau plat nomor kendaraan yang ingin dicek
  • Isi kode keamanan jika diminta
  • Klik "Cari"
  • Tunggu hingga informasi kendaraan Anda akan muncul

Namun, sebelum mengecek plat nomor secara online, pastikan Anda mengakses website e-Samsat resmi berdasarkan domisili Anda yang terdaftar pada STNK. Berikut sejumlah wilayah yang sudah menyediakan layanan tersebut:

  • DKI Jakarta: samsat-pkb2.jakarta.go.id
  • Jawa Barat: bapenda.jabarprov.go.id/infopkb/
  • Jawa Tengah: cekpajak.com/jawa-tengah
  • Jawa Timur: info.dipendajatim.go.id/esamsat/
  • DI Yogyakarta: samsat.jogjaprov.go.id
  • Sumatera Selatan: bapenda.sumselprov.go.id/index.php/page/detail_post/430/E-SAMSAT
  • Sumatera Barat: dpkd.sumbarprov.go.id/info-pkb
  • Sumatera Utara: bpprd.sumutprov.go.id/e-samsat/pages/index.php
  • Riau: badanpendapatan.riau.go.id/infopajak/
  • Kepulauan Riau: dispenda.kepriprov.go.id 
  • Jambi: jambisamsat.net/infopkb.html
  • Kalimantan Tengah: info.samsatkalteng.id
  • Kalimantan Timur: simpator.kaltimprov.go.id/cari.php
  • Bali: bapenda.baliprov.go.id/e-samsat/
  • NTB: esamsat.ntbprov.go.id

2. Cek Plat Nomor Online Via Aplikasi E-samsat Android

Selain lewat website, Anda juga bisa cek plat nomor secara online melalui Aplikasi E-samsat resmi dikembangkan oleh samsat dan pemerintah provinsi. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tapi perlu diingat bahwa tidak semua daerah memiliki e-Samsat. Untuk itu, berikut adalah daftar aplikasi-aplikasi e-Samsat bisa Anda download di Playstore Android. 

  • Kepulauan Riau: E-samsat KEPRI
  • Sumatera Selatan: Aplikasi E-dempo
  • Banten: Aplikasi Sambat
  • Jawa Barat: Aplikasi Sambara
  • Jawa Tengah: NEW SAKPOLE
  • Jawa Timur: E-Smart Samsat Jatim
  • Yogyakarta: Aplikasi infopkbdiy
  • NTB: Samsat Delivery
  • Kalimantan Barat Ai Saplikasmsat Kalbar
  • Sulawesi Tengah  Aplikasi Samsat sulteng

3. Cara Cek Plat Nomor Kendaraan Via SMS

Selain cek plat nomor melalui situs dan aplikasi, Anda juga dapat melakukan cek plat nomor melalui SMS sehingga pastikan pulsa SMS Anda mencukupi. Berikut adalah cara cek plat nomor melalui SMS. 

  • DKI Jakarta: Info(spasi)RANMOR(spasi)nomor plat kendaraan, lalu kirim ke 8893.
  • Jawa Tengah: JATENG(spasi)nomor plat kendaraan, kirim ke 9600.
  • Sumatera Utara: PAJAK(spasi)nomor plat kendaraan(spasi)warna plat kendaraan, kirim ke 3699 atau *363*117# > Polda Sumut > Info Pajak
  • Kepulauan Riau: KEPRI(spasi)nomor plat kendaraan, kirim ke 9969
  • NTT: SAMSAT(spasi)nomor plat   kendaraan(spasi)5 digit terakhir nomor mesin kendaraan, lalu kirim ke 3130
  • DI Yogyakarta: DIY(spasi)nomor plat, kirim ke 99600
  • Sumatera Barat: PKB#Huruf depan plat nomor(spasi)plat nomor(spasi)huruf belakang plat nomor, kirim ke 08116941555
  • Jawa Timur: JATIM(spasi)plat nomor kendaraan, kirim ke 7070.

4. Cek Plat Nomor Online Lewat Aplikasi SIGNAL

Terakhir, Anda bisa cek plat nomor online menggunakan Aplikasi SIGNAL (Samsat Digital Nasional) dengan mudah. Berikut adalah langkah-langkah cek plat nomor lewat SIGNAL. 

  • Download aplikasi SIGNAL di Playstore
  • Registrasi akun dengan memasukan data diri yang diminta
  • Buka aplikasi lalu pilih menu "NKRB"
  • Klik tombol ‘Lanjut’.
  • Rincian plat nomor, SKK pembayaran pajak pokok kendaraan bermotor (PKB), sumbangan wajib dana kecelakaan lalu lintas (SWDKLLJ), besaran pajak yang harus dibayar akan muncul.  

RIZKI DEWI AYU

Pilihan Editor: Mengenal Huruf dan Angka pada Plat Nomor Kendaraan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Motor-Mobil Wajib Asuransi, Bakal Dibayar saat Perpanjang STNK?

1 jam lalu

Kendaraan melintas di Jalan Bulevar, Summarecon, Bekasi, 19 Juli 2024. Menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK) seluruh kendaraan bermotor di Indonesia wajib ikut asuransi third party liability (TPL) mulai Januari 2025. TEMPO/Fajar Januarta
Motor-Mobil Wajib Asuransi, Bakal Dibayar saat Perpanjang STNK?

kendaraan wajib pakai asuransi, bakal dibayar berbarengan saat perpanjang STNK?


Terkini: BPOM Beberkan Syarat Roti Okko Bisa Kembali Dipasarkan, Usai Tapera Terbitlah Asuransi Kendaraan Bermotor TPL

1 hari lalu

Tangkapan layar produk roti Okko dari situ resmi www.rotiokko.com
Terkini: BPOM Beberkan Syarat Roti Okko Bisa Kembali Dipasarkan, Usai Tapera Terbitlah Asuransi Kendaraan Bermotor TPL

BPOM menyatakan pencabutan izin edar roti Okko bisa dibatalkan. Syaratnya, produsen dapat memperbaiki proses produksi sesuai standar yang berlaku.


Rencana Wajib Asuransi Kendaraan: Perusahaan Asuransi Mendukung, Pekerja Angkutan Menolak

4 hari lalu

Kendaraan melintas di Jalan Bulevar, Summarecon, Bekasi, 19 Juli 2024. Menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK) seluruh kendaraan bermotor di Indonesia wajib ikut asuransi third party liability (TPL) mulai Januari 2025. TEMPO/Fajar Januarta
Rencana Wajib Asuransi Kendaraan: Perusahaan Asuransi Mendukung, Pekerja Angkutan Menolak

Pemerintah berencana memberlakukan aturan wajib asuransi kendaraan pada 2025. Perusahaan asuransi menyambut gembira. Pekerja angkutan menolaknya.


Pembayaran Wajib Asuransi Kendaraan Diusulkan Digabung dengan Pajak

4 hari lalu

Ilustrasi asuransi kendaraan. frogdogquotes.com
Pembayaran Wajib Asuransi Kendaraan Diusulkan Digabung dengan Pajak

Pembayaran wajib asuransi kendaraan diusulkan untuk digabung dengan pembayaran pajak kendaraan.


Begini Cerita Awal Munculnya Aturan Wajib Asuransi Kendaraan

4 hari lalu

Pemerintah berencana menerapkan aturan wajib asuransi kendaraan bermotor.
Begini Cerita Awal Munculnya Aturan Wajib Asuransi Kendaraan

Aturan mengenai wajib asuransi kendaraan yang bakal berlaku tahun depan merupakan usulan pemerintah.


Kendaraan Wajib Asuransi Tahun Depan, AAUI Sebut akan Pakai Sistem Digital dan AI

4 hari lalu

Ketua Umum Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) Budi Herawan saat ditemui di kantornya di Kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, pada Senin, 22 Juli 2024. Tempo/Adil Al Hasan
Kendaraan Wajib Asuransi Tahun Depan, AAUI Sebut akan Pakai Sistem Digital dan AI

Ketua Umum Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) Budi Herawan mengatakan institusinya masih menunggu Peraturan Pemerintah yang akan mewajibkan kendaraan memiliki asuransi sebagai tindak lanjut dari UU P2SK.


Jasa Marga Rekonstruksi Jalan di Ruas Tol Jakarta - Cikampek hingga Minggu, Berikut Lokasinya

5 hari lalu

Foto udara sejumlah kendaraan arus balik arah Jakarta terjebak kemacetan di Tol Jakarta-Cikampek (Japek), Karawang Timur, Jawa Barat, Senin 15 April 2024. Korlantas Polri memberlakukan contraflow dua lajur pada KM 72 Tol Cipali hingga KM 66 Tol Japek, tiga lajur pada KM 66-47 Tol Japek dan satu lajur pada 47-36 Tol Japek guna memperlancar arus balik Lebaran 2024. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Jasa Marga Rekonstruksi Jalan di Ruas Tol Jakarta - Cikampek hingga Minggu, Berikut Lokasinya

PT Jasamarga Transjawa Tol melakukan rekonstruksi jalan di ruas Tol Jakarta - Cikampek mulai hari ini hingga Minggu, 28 Juli 2024


Jembatan Cina Ambruk Tewaskan 12 Orang, Presiden Xi Jinping Perintahkan Penyelamatan Darurat

6 hari lalu

Tangkapan layar kawasan banjir di Kota Meizhou, Guangdong, Tiongkok, 17 Juni 2024.  (File image: Video obtained by Reuters)
Jembatan Cina Ambruk Tewaskan 12 Orang, Presiden Xi Jinping Perintahkan Penyelamatan Darurat

Ratusan penyelamat terlibat dalam pencarian terhadap sekitar 20 kendaraan yang hilang setelah jembatan jalan raya di Cina ambruk saat hujan lebat


Pemerintah Berencana Wajibkan Kendaraan Bermotor Diikutkan Asuransi TPL, Apa Itu?

8 hari lalu

Sejumlah kendaaran terjebak kemacetan saat melintas di Jalan Pasar Senen, Jakarta, Senin, 1 Juli 2024. Ditlantas Polda Metro Jaya mengimbau kepada para pengguna jalan raya untuk menghindari kepadatan lalu lintas imbas adanya kegiatan Hari Bhayangkara dan Pesta Rakyat di Monumen Nasional (Monas). ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
Pemerintah Berencana Wajibkan Kendaraan Bermotor Diikutkan Asuransi TPL, Apa Itu?

Asuransi TPL adalah produk asuransi kendaraan yang memberikan ganti rugi kepada pihak ketiga yang dirugikan akibat kecelakaan yang disebabkan oleh kendaraan bermotor yang dipertanggungkan.


Jaringan Penadah Motor Leasing Bisa Ekspor Ratusan Motor ke Rusia Hingga Nigeria

8 hari lalu

Polisi memeriksa barang bukti usai Konferensi Pers Pengungkapan Kasus Tindak Pidana Fidusia dan atau Penipuan dan atau Penggelapan dan atau Penadahan Kendaraan Bermotor Jaringan Internasional di Slog Polri, Cipinang, Jakarta Timur, Kamis, 18 Juli 2024. sepeda motor sebanyak 675 unit dan dokumen pendukung adanya transaksi pengiriman sebanyak sekitar 20 ribu sepeda motor dalam rentang waktu Februari 2021 hingga Januari 2024. Dampak kerugian ekonomi dalam kasus ini sekitar Rp876 miliar. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Jaringan Penadah Motor Leasing Bisa Ekspor Ratusan Motor ke Rusia Hingga Nigeria

Bareskrim menggagalkan upaya jaringan penadah motor leasing yang mau mengekspor ratusan motor ke sejumlah negara.