Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tips Memanaskan Motor yang Benar agar Mesin Tetap Awet

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi standar tengah sepeda motor. DMA
Ilustrasi standar tengah sepeda motor. DMA
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Memanaskan motor sebelum digunakan adalah langkah penting yang sering dilakukan oleh pengendara untuk memastikan performa mesin optimal. Meskipun terlihat sederhana, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk memanaskan motor dengan cara yang benar. 

Memanaskan mesin membuat berbagai komponen mendapat sirkulasi oli atau pelumas sebelum dipakai untuk waktu yang lebih lama. Dengan adanya sirkulasi pelumas ini, maka mesin dapat berfungsi dengan baik ketika dipakai.

Selain memudahkan proses sirkulasi, memanaskan kendaraan juga berfungsi mengatur suhu motor sehingga lebih siap untuk digunakan. Motor yang sudah lama tidak dinyalakan juga perlu untuk dipanaskan. Jika mesin motor sudah berhenti dalam jangka waktu lama, udara dan bahan bakar dapat bercampur. Hal itu dapat diatasi dengan memanaskan mesin motor secara tepat.

Berikut beberapa tips untuk memanaskan motor agar mesin tetap awet dan bekerja maksimal:

1. Perhatikan durasi waktu

Tips pertama yaitu berkaitan dengan waktu. Masih banyak orang yang menganggap bahwa memanaskan mesin motor membutuhkan durasi yang lama.

Ada pula yang menganggap semakin lama durasinya akan semakin baik. Sayangnya, pandangan tersebut kurang tepat. Waktu yang diperlukan cukup dalam kisaran 2-5 menit.

Untuk motor matik, hanya perlu waktu 30 detik. Waktu paling maksimal yaitu 10 menit. Jangan lebih panjang dari waktu tersebut. Sebaiknya lakukan pada pagi hari sebelum memulai kerja motor. Durasi waktu ini perlu menjadi perhatian, supaya tidak terlalu lama.

2. Tidak perlu digas

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ketika memanaskan motor, cukup membiarkan mesin motor menyala. Mesin motor tidak perlu digas. Biarkan mesin menyala dengan kondisi yang stasioner. Hal tersebut sudah cukup untuk memberikan sirkulasi bagi oli untuk melumasi putaran dalam mesin. Itu adalah cara yang tepat untuk memanaskan mesin motor. Mesin motor sudah mendapatkan pelumasan yang cukup tanpa perlu digas.

3. Tidak melakukan aktivitas lainnya

Tips selanjutnya yang dapat dilakukan yaitu tidak melakukan aktivitas lainnya ketika sedang memanaskan motor. Saat memanaskan motor, sebaiknya Anda tidak melakukan berbagai aktivitas lainnya. 

Memanaskan mesin motor hanya membutuhkan waktu yang singkat, sehingga durasinya bisa terlewat jika ditinggal dengan berbagai aktivitas. Jika perlu melakukan aktivitas lainnya, pastikan bahwa Anda tidak lupa sedang memanaskan mesin motor. Jangan sampai jadi terlalu lama.

4. Tidak disarankan kickstarter motor secara berlebihan

Memang tidak masalah, apabila sebelum menghidupkan motor, Anda mengengkol atau menggunakan kickstarter terlebih dahulu. Namun, ketika kickstarter secara berlebihan, terjadi penumpukan bensin pada mesin. Ketika motor dinyalakan, knalpot akan seperti ‘menembak’ karena semua bensin yang terkumpul terbakar semua.

GOOTO | WAHANA HONDA

Pilihan Editor: Daftar Mobil dan Motor yang Terancam Tak Boleh Isi Pertalite

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Daftar inDrive untuk Mobil dan Motor 2024 serta Syaratnya

14 hari lalu

Platform transportasi online inDrive bekerja sama dengan IVITECH.Drive meluncurkan armada motor listrik di Jakarta. Armada ini diberikan kepada para driver melalui skema penyewaan 819 hari. TEMPO/Riani Sanusi Putri
Cara Daftar inDrive untuk Mobil dan Motor 2024 serta Syaratnya

Ketahui cara daftar inDrive untuk mobil dan motor. inDrive merupakan aplikasi transportasi online di mana Anda bisa mendaftar sebagai pengemudi.


Pesawat Veopass ATR-72 Jatuh di Brasil, 61 Orang Tewas

30 hari lalu

Ilustrasi pesawat jatuh. aviationcv.com
Pesawat Veopass ATR-72 Jatuh di Brasil, 61 Orang Tewas

Sebuah pesawat jenis turboprop ATR-72 yang melayani penerbangan regional jatuh menewaskan 61 orang didalamnya


Mantan Ketua KPU Filipina Hadapi Dakwaan di AS, Terima Suap Mesin Pemungutan Suara

31 hari lalu

Andres Bautista. FOTO/youtube
Mantan Ketua KPU Filipina Hadapi Dakwaan di AS, Terima Suap Mesin Pemungutan Suara

Mantan ketua KPU Filipina Andres "Andy" Bautista didakwa oleh juri agung federal Amerika Serikat di Florida terkait suap mesin pemungutan suara


Motor-Mobil Wajib Asuransi, Bakal Dibayar saat Perpanjang STNK?

44 hari lalu

Kendaraan melintas di Jalan Bulevar, Summarecon, Bekasi, 19 Juli 2024. Menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK) seluruh kendaraan bermotor di Indonesia wajib ikut asuransi third party liability (TPL) mulai Januari 2025. TEMPO/Fajar Januarta
Motor-Mobil Wajib Asuransi, Bakal Dibayar saat Perpanjang STNK?

kendaraan wajib pakai asuransi, bakal dibayar berbarengan saat perpanjang STNK?


Terkini: BPOM Beberkan Syarat Roti Okko Bisa Kembali Dipasarkan, Usai Tapera Terbitlah Asuransi Kendaraan Bermotor TPL

46 hari lalu

Tangkapan layar produk roti Okko dari situ resmi www.rotiokko.com
Terkini: BPOM Beberkan Syarat Roti Okko Bisa Kembali Dipasarkan, Usai Tapera Terbitlah Asuransi Kendaraan Bermotor TPL

BPOM menyatakan pencabutan izin edar roti Okko bisa dibatalkan. Syaratnya, produsen dapat memperbaiki proses produksi sesuai standar yang berlaku.


Jaringan Penadah Motor Leasing Bisa Ekspor Ratusan Motor ke Rusia Hingga Nigeria

52 hari lalu

Polisi memeriksa barang bukti usai Konferensi Pers Pengungkapan Kasus Tindak Pidana Fidusia dan atau Penipuan dan atau Penggelapan dan atau Penadahan Kendaraan Bermotor Jaringan Internasional di Slog Polri, Cipinang, Jakarta Timur, Kamis, 18 Juli 2024. sepeda motor sebanyak 675 unit dan dokumen pendukung adanya transaksi pengiriman sebanyak sekitar 20 ribu sepeda motor dalam rentang waktu Februari 2021 hingga Januari 2024. Dampak kerugian ekonomi dalam kasus ini sekitar Rp876 miliar. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Jaringan Penadah Motor Leasing Bisa Ekspor Ratusan Motor ke Rusia Hingga Nigeria

Bareskrim menggagalkan upaya jaringan penadah motor leasing yang mau mengekspor ratusan motor ke sejumlah negara.


Polisi Sita 675 Motor Honda yang Ditilep dari Dealer untuk Diekspor, Ini Kronologi Kasusnya

53 hari lalu

Polisi memeriksa barang bukti usai Konferensi Pers Pengungkapan Kasus Tindak Pidana Fidusia dan atau Penipuan dan atau Penggelapan dana atau Penadahan Kendaraan Bermotor Jaringan Internasional di Slog Polri, Cipinang, Jakarta Timur, Kamis, 18 Juli 2024. Sepeda motor sebanyak 675 unit dan dokumen pendukung adanya transaksi pengiriman sebanyak sekitar 20 ribu sepeda motor dalam rentang waktu Februari 2021 hingga Januari 2024. Dampak kerugian ekonomi dalam kasus ini sekitar Rp.876 miliar. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Polisi Sita 675 Motor Honda yang Ditilep dari Dealer untuk Diekspor, Ini Kronologi Kasusnya

Total ada 675 motor Honda senilai Rp 826 miliar yang disita polisi. Negara tujuan ekspornya Vietnam, Rusia, Hong Kong, Taiwan dan Nigeria.


Bareskrim Bongkar Jaringan Penadah Motor Internasional, 675 Motor Diamankan, 7 Orang Jadi Tersangka

53 hari lalu

Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Bareskrim Polri, Brigadir Jenderal (Brigjen), Djuhandhani Rahardjo Puro (tengah) saat memperlihatkan barang bukti pada Konferensi Pers Pengungkapan Kasus Tindak Pidana Fidusia dan atau Penipuan dan atau Penggelapan dan atau Penadahan Kendaraan Bermotor Jaringan Internasional di Slog Polri, Cipinang, Jakarta Timur, Kamis, 18 Juli 2024. sepeda motor sebanyak 675 unit dan dokumen pendukung adanya transaksi pengiriman sebanyak sekitar 20 ribu sepeda motor dalam rentang waktu Februari 2021 hingga Januari 2024. Dampak kerugian ekonomi dalam kasus ini sekitar Rp876 miliar. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Bareskrim Bongkar Jaringan Penadah Motor Internasional, 675 Motor Diamankan, 7 Orang Jadi Tersangka

Bareskrim mengungkap jaringan fidusia internasional, mereka melakukan penipuan dan menadah ratusan motor untuk dikirim ke luar negeri.


Awal 2025, Seluruh Mobil dan Motor Wajib Miliki Asuransi

54 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawasan perasuransian, Penjaminan, dan Dana Pensiun Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Ogi Prastomiyono, saat ditemui usai rapat kerja dengan DPR RI di Senayan, Jakarta pada Selasa, 4 April 2023. Tempo/Amelia Rahima Sari.
Awal 2025, Seluruh Mobil dan Motor Wajib Miliki Asuransi

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berencana menerapkan wajib asuransi bagi kendaraan.


4 Fakta Fakta Penambahan Kuota Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia di Universitas Al-Azhar

54 hari lalu

Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin menerima kunjungan Imam Besar atau Syekh Besar Universitas Al-Azhar, Ahmad Muhammad Ahmed Al-Tayeb, di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Indonesia, pada Rabu, 10 Juli 2024. (ANTARA /Benardy Ferdiansyah)
4 Fakta Fakta Penambahan Kuota Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia di Universitas Al-Azhar

Masa pendaftaran dan ujian penempatan mahasiswa baru di Universitas Al-Azhar akan berlangsung mulai Agustus hingga pertengahan Oktober 2024. Calon mahasiswa baru (camaba) diwajibkan mengikuti placement test (tahdd mustaw) dan matrikulasi bahasa sebagai syarat untuk mengikuti perkuliahan dan ujian.