Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Tips Mengajak Anak Berkendara yang Aman Pakai Kursi Khusus

Reporter

image-gnews
Rear inflatable seat belt atau sabuk pengaman belakang yang bisa mengembang milik Ford. (Dok. Ford)
Rear inflatable seat belt atau sabuk pengaman belakang yang bisa mengembang milik Ford. (Dok. Ford)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Menurut sebuah penelitian, jutaan orang tua memiliki risiko membahayakan nyawa anak-anak, saat membawa mereka berkendara mobil. Penelitian menemukan sebanyak 37 persen, baik ibu maupun ayah mengajak anak mereka berkendara tanpa memiliki pengekang atau sabuk yang cocok untuk mereka.

Baca: Tip Berkendara Bersama Hewan Peliharaan ala Chevrolet

Dalam survei yang dilakukan OnePoll.com, diketahui juga bahwa kemungkinan lebih dari sepertiga anak-anak berkendara tanpa menggunakan pengekang atau sabuk yang cocok. Yang mengejutkan, hampir dari seperlima dari mereka mengakui bahwa saat berkendara anak-anak diletakkan di bagasi, dan 22 persen menggunakan bantal sebagai pengganti kursi mobil yang cocok. Tiga dari sepuluh orang telah mengemudi dengan anak kecil duduk di pangkuan seseorang.

Sementara seperlimanya "memaksa" anak mereka duduk di kursi belakang yang telah berisi empat penumpang atau lebih. Bahkan satu dari 10 orang mengaku bahwa mereka telah melakukan perjalanan jarak pendek tanpa memperhatikan keamanan mereka di dalam kendaraan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: 9 Tip Aman Berkendara Saat Hujan

Maka dari itu, menggunakan kursi khusus anak pada mobil penting dilakukan. Dilansir dari The Sun, Jumat 31 Agustus 2018, ada tujuh tips memasang kursi khusus anak yang tepat pada mobil.
1. Anda harus menonaktifkan beberapa airbag di bagian depan sebelum menempatkan kursi khusus anak menghadap ke belakang.
2. Anda tidak boleh menggunakan kursi yang menghadap ke samping.
3. Kursi harus memiliki tali diagonal sendiri, dirancang untuk digunakan dengan bagian sabuk pengaman, atau dilengkapi dengan titik-titik kait ISOFIX (standar untuk kursi keselamatan anak).
4. ISOFIX mengaitkan kursi anak ke kursi belakang. ISOFIX memiliki tiga poin atau titik, yakni dua palang logam pada bagian bawah, dan satu tambatan pada bagian atas atau penyangga.
5. Pastikan kursi telah terpasang seaman mungkin, tanpa ada gerakan yang terlalu berlebihan.
6. Pastikan sabuk pengaman sudah terpasang dengan baik. Bila hal ini diabaikan, sabuk mungkin akan terlepas saat terjadi kecelakaan.
7. Khusus untuk bayi, tali kekang atau tali pengaman harus dipasang dengan erat. Ruang yang tersisa tidak boleh lebih dari dua jari, diukur dari bagian bahu di tulang selangka.

Simak: Remote Mobil Keyless Entry Tak Berfungsi, Ini Solusinya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

11 jam lalu

ilustrasi pelecehan seksual (pixabay.com)
Bocah 15 Tahun jadi Korban Persetubuhan Sang Kekasih, Ibunya Lapor Polisi

DP seorang anak wanita berusia 15 tahun menjadi korban dugaan persetubuhan anak di bawah umur. Pelaku diduga pemilik sebuah BAR.


Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

13 jam lalu

Tiga terdakwa mantan Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo (kiri), Sekjen Kementan RI, Kasdi Subagyono dan mantan Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan RI, Muhammad Hatta (kanan), mengikuti sidang lanjutan, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Kamis, 17 April 2024. Sidang ini dengan agenda pemeriksaan keterangan saksi Adc. Mentan, Panji Hartanto, yang telah mendapat perlindungan dari Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK), dihadirkan oleh Jaksa Penuntut Umum KPK untuk ketiga terdakwa dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait penyalahgunakan kekuasaan dengan memaksa memberikan sesuatu untuk proses lelang jabatan dalam pengadaan barang dan jasa serta penerimaan gratifikasi di lingkungan Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.


Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

14 jam lalu

Ilustrasi ibu berbicara dengan anak. Foto: Freepik.com/Racool_studio
Pentingnya Ibu Pahami Jenis Bahasa Kasih Sayang pada Anak dan Keluarga

Ibu cerdas perlu mengetahui bahasa kasih sayang agar bisa disampaikan kepada keluarga dan anak.


Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

1 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.


OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

1 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
OJK Imbau Para Ibu agar Tak Ciptakan Generasi Sandwich

toritas Jasa Keuangan (OJK) mengingatkan para ibu agar tidak menciptakan generasi sandwich. Apa itu?


Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

5 hari lalu

Kebiasaan Anak Berbohong
Kenali Penyebab dan Kiat Menangani Anak yang Gemar Berbohong

Berikut langkah-langkah yang bisa dilakukan ketika mendapati anak berbohong.


Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

6 hari lalu

Foto udara kendaraan pemudik memadati di jalur selatan, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, Minggu 14 April 2024. Arus balik H+3 lebaran dari Tasikmalaya menuju Bandung terpantau padat merayap dan terjadi antrean kendaraan dari Sindangkasih, Kabupaten Ciamis hingga Indihiang, Kota Tasikmalaya. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi
Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.


5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

6 hari lalu

Pengendara mobil bak terbuka membawa setumpuk besar muatan di sebuah jalan di Selandia baru. Facebook.com/Traffic and Highway Patrol Command
5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?


7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

10 hari lalu

Mekanik sedang melakukan servis mobil Honda. (HPM)
7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.


7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

10 hari lalu

Ilustrasi makanan sehat. (Canva)
7 Tips Ajak Anak Pola Makan Sehat

Kebiasaan makan yang buruk dapat berdampak negatif pada kesehatan anak. Simak 5 tips anak ajak pola makan sehat