Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hadir di Solo, DFSK Super Cab Dijual Mulai Rp 136 Juta

Reporter

image-gnews
DFSK meresmikan dealer baru di Solo, 31 Agustus 2019. (DFSK)
DFSK meresmikan dealer baru di Solo, 31 Agustus 2019. (DFSK)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDFSK memperluas jaringan penjualan ke Jawa Tengah dengan meresmikan dealer di Surakarta. Pembukaan jaringan dealer baru ini sebagai upaya dari DFSK untuk membangun 40 jaringan baru yang akan melengkapo 50 jaringan penjualan yang sudah ada di Indonesia.

Dealer ini menawarkan seluruh line up DFSK seperti kendaraan pikap Super Cab, dan dua model SUV Glory 580 dan Glory 560. Pikap DFSK Super Cab dijual mulai Rp 136 juta. Sedangkan SUV Glory 580 dipasarkan dengan harga termurah Rp 256,9 juta. SUV terbaru Glory 560 ditawarkan mulai Rp 199 juta. Harga tersebut berlaku on the road untuk wilayah Surakarta.

Sales and marketing Director of Sales Centre PT Sokonindo Automobile, Alex Pan, mengatakan bahwa Surakarta merupakan salah satu kota besar di Jawa Tengah dengan perekonomian yang cukup aktif dengan ditunjang sektor pariwisata dan perdagangan. "Hal ini penting bagi DFSK untuk melayani kebutuhan mobilitas masyarakat Surakarta dan sekitarnya dengan kendaraan-kendaraan yang kami miliki seperti DFSK Glory 560, DFSK Glory 580 dan DFSK Super Cab yang sudah teruji sejauh ini,” kata Alex dalam siaran pers yang diterima Tempo, Sabtu, 31 Agustus 2019.

Daftar harga on the road DFSK di Surakarta:


NAME

TYPE

HARGA

 
 

GLORY 580

Glory 580 1.8L Comfort 5MT

256,900,000

 

Glory 580 1.5T Comfort CVT

293,000,000

 

Glory 580 1.5 T Luxury 6 MT

306,000,000

 

Glory 580 1.5 T Luxury CVT

319,500,000

 

Glory 580 1.8 L Luxury 1.8 CVT

319,500,000

 

SUPER CAB

Super Cab 1.3 T Diesel PU

160,000,000

 

Super Cab 1.3 T Diesel PU+Box

185,000,000

 

Super Cab Bensin 1.5L MT PS+AC

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

136,000,000

 

Super Cab Bensin 1.5L PU+Box

161,000,000

 

GLORY 560

Glory 560 1.5 T B-Type 6 Speed MT

199,000,000

 

Glory 560 C-Type 1.5 T 6 Speed MT

229,000,000

 

Glory 560 L-Type 1.5 T 6 Speed MT

239,000,000

 

Glory 560 L-Type 1.5 T CVT

249,000,000

 

Glory 560 L-Type 1.8 L CVT

249,000,000

 

Pasar otomotif di Surakarta memiliki cakupan yang cukup luas, mengingat wilayah ini menjadi pusat ekonomi untuk wilayah Surakarta yang mencakup Sukoharjo, Boyolali, Wonogiri, dan Karanganyar.

Sehingga penting bagi DFSK untuk hadir di Surakarta dan melayani kebutuhan mobilitas yang cukup luas di daerah-daerah sekitar Surakarta. Adanya pembangunan Tol Trans Jawa juga merupakan salah satu pemicu untuk Kota Solo menjadi salah satu pusat pergerakkan ekonomi di Jawa Tengah. Solo yang berada di titik tengah, mendapat banyak peluang untuk perkembangan kota dan kemajuan ekonomi masyarakatnya.

Alex juga menyebutkan bahwa DFSK memiliki kendaraan-kendaraan yang tepat sesuai dengan kebutuhan masyarakat di Surakarta. Di mulai dari DFSK Super Cab yang merupakan model pikap tangguh dan kuat, cocok untuk membantu sektor perdagangan di Surakarta.

Kemudian tersedia DFSK Glory 580 dan DFSK Glory 560 yang hadir dengan model SUV, sangat tepat untuk digunakan menunjang aktivitas sehari-hari konsumen di Surakarta dengan menawarkan desain stylish, teknologi canggih dan modern, performa kuat, serta harga yang kompetitif.

“DFSK memiliki misi utama melayani sebaik dan sebanyak mungkin kebutuhan mobilitas konsumen, karena kami memiliki motto all for customers. Konsumen kami yang tersebar di seluruh Indonesia harus mendapatkan kendaraan yang benar-benar sesuai dengan kebutuhannya namun tidak mengesampingkan personalisasi sebagai bagian dari kepuasan mengemudi, dan DFSK menawarkan itu melalui kendaraan-kendaraan yang kami tawarkan,” ujarnya.

Alex menambahkan bahwa dealer DFSK Solo hadir di bawah naungan PT Bintang Mitra Mobilindo (BMM) yang sudah lama menggeluti bisnis otomotif di Indonesia. PT BMM sangat memperhatikan kualitas kendaraan serta layanan purna jual yang prima. Hal ini coba ditunjukan oleh dealer DFSK Solo dengan menghadirkan layanan 3S (sales, service, sparepart) yang siap memenuhi berbagai kebutuhan konsumen akan kendaraan DFSK di satu tempat.

Dealer DFSK Solo, konsumen bisa menemukan lini kendaraan yang ditawarkan oleh DFSK mulai dari DFSK Glory 580, DFSK Glory 560 dan DFSK Super Cab. Selain itu bagi yang membutuhkan layanan purna jual, dealer termuda DFSK ini hadir dengan 3 stall servis dan dilengkapi 1 post lift yang didukung oleh ruang penyimpanan sparepart untuk memastikan ketersediaan seluruh suku cadang kendaraan DFSK.

Untuk layanan after sales, DFSK Solo sudah menghadirkan program Flight Service yang melakukan pelayanan service dengan membuka tempat sementara di pusat-pusat keramaian sehingga lebih mudah dijangkau oleh konsumen. Selain itu, DFSK Solo juga melayani home service dan layanan darurat 24 jam. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Simak Promo Mobil Listrik DFSK Seres E1 di IIMS 2024

19 Februari 2024

Mobil listrik Seres E1. (Foto: PT Sokonindo Automobile)
Simak Promo Mobil Listrik DFSK Seres E1 di IIMS 2024

DFSK tampil di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS 2024) dengan memboyong mobil listrik Seres E1. Simak promonya di sini:


Susul Xiaomi, Huawei Siap Rilis Mobil Sedan Listrik

9 Januari 2024

Mobil listrik Huawei. (Foto: Carscoops)
Susul Xiaomi, Huawei Siap Rilis Mobil Sedan Listrik

Huawei bekerja sama dengan produsen otomotif Chery untuk menggarap mobil listrik yang diberi nama Luxeed S7.


DFSK Mulai Produksi Mobil Listrik Seres E1 di Indonesia

14 Desember 2023

Produksi mobil listrik Seres E1. (Dok DFSK)
DFSK Mulai Produksi Mobil Listrik Seres E1 di Indonesia

PT Sokonindo Automobile secara resmi mulai memproduksi Seres E1 di Cikande, Serang, Banten di akhir tahun 2023.


Daftar Merek Mobil Cina yang Bakal Masuk Indonesia Tahun Depan

12 Desember 2023

Great Wall Motors Tank hadir di GIIAS 2023. (Foto: TEMPO/Rafif Rahedian)
Daftar Merek Mobil Cina yang Bakal Masuk Indonesia Tahun Depan

Mobil Cina seperti BYD, Great Wall Motor, Jaecoo, dan Weltmeister Motor akan meramaikan pasar otomotif Indonesia mulai tahun depan.


DFSK dan Seres Gelar Pameran di Akhir Tahun, Catat Lokasinya

7 Desember 2023

Pameran mobil DFSK dan Seres di 50 Kota. (Dok DFSK)
DFSK dan Seres Gelar Pameran di Akhir Tahun, Catat Lokasinya

PT Sokonindo Automobile menyelenggarakan pameran di 50 kota untuk kendaraan DFSK dan Seres. Cata lokasinya:


Neta Cukup Puas Mobil Listriknya Laku 250 Unit di Indonesia Sejak Agustus 2023

28 November 2023

Penyerahan unit perdana Neta V di Jakarta, 27 November 2023. TEMPO/ Erwan Hartawan
Neta Cukup Puas Mobil Listriknya Laku 250 Unit di Indonesia Sejak Agustus 2023

100 unit mobil listrik Neta V telah dikirim ke konsumen pada 27 November 2023.


Mobil Listrik Seres E1 Mejeng di GIIAS Bandung, Harga Mulai Rp 199 Juta

23 November 2023

Kiri - Kanan: Direktur DFSK Siloam Motor Bandung - Eddy Tjoa, Hartono Kurniawan, Direktur Utama PT Bevos Auto Mandiri dan Sales & Marketing Division Head - RB. Doni Putra Okten. GIIAS Bandung 2023. (Foto: Sokonindo Automobiles)
Mobil Listrik Seres E1 Mejeng di GIIAS Bandung, Harga Mulai Rp 199 Juta

Di GIIAS Bandung 2023, PT Sokonindo Automobile menampilkan dua unit mobil listrik, yakni Seres E1 dan DFSK Gelora E model minimbus.


Tanggapan Hyundai Indonesia soal Pabrikan Cina Gencar Jual Mobil Listrik Mungil

22 November 2023

Wuling Air ev Lite langsung mendapat respons positif dari pengunjung GIIAS 2023, Senin 14 Agustus 2023. (Foto: Tempo/Kusnadi Chahyono)
Tanggapan Hyundai Indonesia soal Pabrikan Cina Gencar Jual Mobil Listrik Mungil

Hyundai Indonesia mengatakan semakin banyak model mobil listrik yang dipasarkan di Indonesia semakin bagus karena pasarnya masih sangat besar.


Beli Mobil Listrik Seres E1 Gratis Wall Charging Senilai Rp 15 Juta

9 November 2023

Mobil listrik Seres E1. (Dok DFSK)
Beli Mobil Listrik Seres E1 Gratis Wall Charging Senilai Rp 15 Juta

PT Sokonindo Automobile memberikan seluruh konsumen mobil listrik DFSK Seres E1 dengan sebuah wall charger senilai Rp 15 juta.


Segini Biaya Perawatan DFSK Gelora, Mulai Rp 3 Ribuan per Harinya

5 Oktober 2023

DFSK Gelora E menjadi mobil angkutan penumpang di Bandara Halim, September 2023. FOTO: DFSK
Segini Biaya Perawatan DFSK Gelora, Mulai Rp 3 Ribuan per Harinya

DFSK Gelora diklaim hanya menghabiskan biaya perawatan mulai Rp 3.273 per hari. Simak informasi lengkapnya di sini: