Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Harga Suzuki XL7 di Batam Lebih Murah Dibanding di Jakarta

Suzuki XL7 diluncurkan di Krakatau Ballroom kawasan Taman Mini Indonesia Indah.
Suzuki XL7 diluncurkan di Krakatau Ballroom kawasan Taman Mini Indonesia Indah.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaSuzuki XL7 secara eksklusif diluncurkan oleh PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) di Batam, Jumat, 21 Februari 2020, dengan bekerja sama dengan PT Rodamas makmur Motor (Suzuki Indomobil Batam).

Produk yang resmi diluncurkan secara nasional di Jakarta pada 15 Februari 2020 lalu itu tersedia dalam pilihan transmisi manual 5-percepatan dan otomatis 4-percepatan, 6 pilihan warna, serta 3 varian yaitu Zeta, Beta, dan Alpha.

Kendati begitu, harga produk ini di Batam berbeda dari yang ditawarkan di Jakarta. Harga on-the-road Suzuki XL7 di Batam relatif lebih murah.

Berdasarkan pantauan Bisnis, varian termurah, XL7 Zeta transmisi manual (MT), dijual dengan harga Rp213 juta, sedangkan untuk transmisi otomatisnya (AT), Zeta dibanderol Rp223 juta. Padahal, harga on-the-road Jakarta ditetapkan senilai Rp230 juta untuk Zeta MT dan Rp240,5 juta untuk Zeta AT.

Di Batam, varian Beta MT diberi harga Rp226 juta dan Beta AT Rp236 juta, sedangkan di Jakarta masing-masing ditetapkan dengan harga Rp246,5 juta dan Rp257 juta.

Sementar itu, harga XL7 Alpha MT dipatok Rp236 juta dan Alpha AT Rp246 juta. Harga varian itu juga berselisih dengan harga XL7 di Jakarta yang mencapai Rp256 juta untuk transmisi manual dan Rp267 juta untuk transmisi otomatis.

Video Suzuki XL7:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Branch Manager Suzuki Indomobil Batam Rudy Wijaya mengakui bahwa peluncuran produk ini pun mendapat sambutan hangat dari masyarakat Batam. Pasalnya, dia mengatakan saat ini 12 unit Suzuki XL7 telah laku terjual dan akan segera diserahterimakan.

"Padahal, launching produk baru dilaksanakan hari ini," ujarnya di sela-sela seremoni peluncuran.

Untuk skema penawaran, Suzuki Indomobil Batam selaku diler resmi SIS telah menyiapkan berbagai skema menarik untuk pelanggan, seperti harga khusus, servis gratis hingga 50.000 km, gratis asuransi, bunga 0 persen, program trade in, test drive berhadiah, dan lucky wheel.

Adapun, Suzuki XL7 diperkenalkan kepada publik Batam di Grand Batam Mall. Seremoni tersebut dilanjutkan dengan acara Suzuki Day yang berlangsung hingga dengan 23 Februari 2020.

Suzuki XL7 merupakan kendaraan jenis Low SUV yang berkompetisi dengan Toyota Rush, Daihatsu Terios, Mitsubishi Xpander Cross, Honda BR-V, dan DFSK Glory 560. 

BISNIS

 
 
Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Daihatsu Terios Facelift Meluncur 8 Juni 2023?

13 jam lalu

Daihatsu secara resmi meluncurkan All New Terios di Jakarta. Mesin menggunakan kapasitas 1,5 L Dual VVTI yang mampu menghasilkan tenaga 104 PS dan torsi 13,9 kgm. Terios mampu terjual 29.113 unit. TEMPO/Tony Hartawan
Daihatsu Terios Facelift Meluncur 8 Juni 2023?

Daihatsu Terios terakhir kali mendapatkan penyegaran pada September 2021 dengan penambahan fitur Eco Idel.


Harga Versi Produksi Mitsubishi XFC Concept Bakal Lebih Mahal dari Xpander Cross

2 hari lalu

Mitsubishi memamerkan XFC Concept dalam ajang IIMS 2023 di Jakarta, Kamis 16 Februari 2023. Meski masih dalam konsep, Mitsubishi XFC Concept dibocorkan mendapat fitur Normal, Wet, gravel, dan Mud. Mode berkendara baru yakni
Harga Versi Produksi Mitsubishi XFC Concept Bakal Lebih Mahal dari Xpander Cross

Versi produksi dari Mitsubishi XFC Concept terkonfirmasi bakal melantai di pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2023.


Berapa Booking Fee XL7 Hybrid, Meluncur 15 Juni 2023

5 hari lalu

Suzuki XL7 di Gaikindo Jakarta Auto Week 2023. (Foto: Suzuki)
Berapa Booking Fee XL7 Hybrid, Meluncur 15 Juni 2023

XL7 Hybrid nampaknya akan mempertahankan desain dari Suzuki XL7 yang dipasarkan saat ini. Open Indent dan booking fee sudah dibuka.


Suzuki XL7 Hybrid Sudah Open Indent, Diperkirakan Meluncur 15 Juni 2023

5 hari lalu

Suzuki XL7 Alpha FF di IIMS 2022. 31 Maret 2022. TEMPO/Rafif Rahedian
Suzuki XL7 Hybrid Sudah Open Indent, Diperkirakan Meluncur 15 Juni 2023

Harga XL7 Hybrid sedikit lebih tinggi dari Suzuki XL7 Alpha FF yang dibanderol Rp 292,7 juta on the road (OTR) DKI Jakarta.


Ini Harga XL7 Hybrid yang bakal Rilis 15 Juni 2023

5 hari lalu

Suzuki XL7 pilihan kendaraan 7 seater. (Foto: Suzuki)
Ini Harga XL7 Hybrid yang bakal Rilis 15 Juni 2023

Harga XL7 Hybrid diperkirakan tidak terpaut jauh berbeda dari harga Suzuki XL7 Alpha FF.


Kata TAM Soal Rumor All New Toyota Rush Rilis November 2023

7 hari lalu

Toyota Rush GR Sport 2021. (Toyota)
Kata TAM Soal Rumor All New Toyota Rush Rilis November 2023

Berdasarkan bocoran yang Tempo terima dari salah satu pramuniaga dealer resmi Toyota di Jakarta, All New Toyota Rush akan memiliki varian hybrid.


Perkiraan Harga All New Toyota Rush yang Dikabarkan Rilis November 2023

7 hari lalu

Toyota Rush GR Sport 2021. (Toyota)
Perkiraan Harga All New Toyota Rush yang Dikabarkan Rilis November 2023

Dealer saat ini sudah mulai membuka pemesanan All New Toyota Rush dengan booking fee Rp 10 juta.


Dealer Sudah Buka Pemesanan All New Toyota Rush, Booking Fee Rp 10 Juta

8 hari lalu

Toyota RAV4 PHEV dipamerkan di Gaikindo Jakarta Auto Week, 10-19 Maret 2023. TEMPO/Wawan Priyanto
Dealer Sudah Buka Pemesanan All New Toyota Rush, Booking Fee Rp 10 Juta

All New Toyota Rush dikabarkan akan meluncur November 2023. Kemungkinan besar akan dilengkapi varian hybrid.


All New Toyota Rush Dikabarkan Rilis November 2023, Bakal Ada Varian Hybrid?

8 hari lalu

Logo Toyota. REUTERS/Mike Blake
All New Toyota Rush Dikabarkan Rilis November 2023, Bakal Ada Varian Hybrid?

Tempo mendapatkan informasi dari salah satu pramuniaga dealer Toyota di Jakarta bahwa All New Toyota Rush ini bakal rilis pada November 2023.


Penjualan Mobil All New Ertiga Hybrid Naik 8 Persen pada Maret 2023

46 hari lalu

Suzuki Ertiga Hybrid 2022. TEMPO/Dicky Kurniawan
Penjualan Mobil All New Ertiga Hybrid Naik 8 Persen pada Maret 2023

PT Suzuki Indomobil Sales telah menginformasikan data penjualan mobil All New Ertiga Hybrid dan model lainnya sepanjang Maret 2023.