Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Tips Berkendara Aman Biker Perempuan ala Jisel

image-gnews
Pengendara Sepeda Motor perempuan Saudi Arabia. Foto/Instagram/saudiwomanrider
Pengendara Sepeda Motor perempuan Saudi Arabia. Foto/Instagram/saudiwomanrider
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Eleonora Ajisela, yang lebih dikenal dengan Jisel, mencuri perhatian kalangan pengendara. Wanita ini memberikan tips berkendara setelah melakukan perjalanan menarik dari Jakarta ke Bali untuk memperingati Hari Kartini.

Jisel memang penggemar touring alias berkendara sepeda motorPerjalanan berkendara kali ini untuk mengkampanyekan pesan pemberdayaan perempuan.

Lady biker itu mengendarai motor Royal Enfield Himalayan dalam touring sepuluh hari tersebut.

Menurut dia, perjalanannya begitu menyenangkan dan berjalan sesuai rencana. Ini karena ia sudah mempersiapkan perjalanan dengan matang sebelum akhirnya memulainya dari Jakarta menuju Bali, dan kembali lagi ke Jakarta.

Rider perempuan Jisel membagikan tips berkendara bagi para perempuan atau lady bikers yang ingin touring jarak jauh:

Sehat berkat olahraga dan tidur teratur
Tips berkendara pertama adalah sebelum perjalanan pengendara harus menjaga kesehatan, seperti rutin berolahraga serta tidur.  Dalam perjalanan berhenti setiap 2-3 jam sekali. sambil ngobrol dengan masyarakat sekaligus mengistirahatkan mata.

Motor sehat
Sepeda motor haruslah lebih dulu dibawa ke bengkel untuk memastikan secara teknis baik-baik saja. Tanyakan kepada mekanik bagian mana dari motor yang mungkin bisa bermasalah untuk memudahkan pengendara untuk mengatasinya.

Pasang beberapa alat tambahan di motor, seperti dudukan ponsel, lampu tambahan, serta klakson.

Perlengkapan safety riding
Gunakan helm Supermoto dengan visor bening untuk memudahkan pengendara pada siang hari karena topi kecil pada helm dan visor bening untuk berkendara pada malam hari.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Gunakan jaket riding khusus untuk wanita dengan pelindung. Pastikan tidak terlalu sempit atau kebesaran. Kenakan juga sarung tangan, balaclava, dan sepatu pergelangan kaki.

Perlu membawa pakaian yang bahannya mudah dicuci dan cepat kering, seperti bahan dry fit.

Siapkan rencana perjalanan
Perencanaan yang baik dapat membantu meminimalisasi masalah para lady bikers di perjalanan. Bawalah tim jika berkendara ke pedalaman agar lebih aman.

Siapkan peralatan dan kunci standar sepeda motor
Bersiaplah untuk kesulitan. Lady bikers jangan panik dan tetap waspada. Masih banyak warga lokal yang baik hati dan akan menawarkan bantuan.

Tips berkendara yang tak kalah penting adalah miliki rasa ingin tahu yang tinggi tentang sepeda motor yang sedang dikendarai. Jika ada suara asing muncul dari motor, segera mencari penghentian untuk mengetahui masalahnya dan kemudian memperbaiki.

Baca: 9 Tip Aman Berkendara Saat Hujan

HIDAYAT SALAM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

19 jam lalu

Ilustrasi pembunuhan. FOX2now.com
Kepergok Hendak Mencuri Motor, Pria di Bekasi Tewas Dikeroyok Massa

Pria yang diduga hendak mencuri sepeda motor itu diteriaki maling lalu dikejar dan dihujani pukulan oleh massa hingga tewas.


Uni Eropa, UNODC dan ILO Luncurkan PROTECT untuk Lindungi Hak Perempuan Pekerja Migran

1 hari lalu

Uni Eropa (UE) bekerja sama dengan Organisasi Perburuhan Internasional (ILO) dan Kantor PBB Urusan Narkoba dan Kejahatan (UNODC) pada Selasa, 15 Mei 2024, meluncurkan prakarsa baru bertajuk 'PROTECT', untuk memperkuat hak-hak perempuan pekerja migran, anak-anak dan kelompok berisiko di Indonesia. Sumber: dokumen ILO
Uni Eropa, UNODC dan ILO Luncurkan PROTECT untuk Lindungi Hak Perempuan Pekerja Migran

PROTECT ditujukan untuk memperkuat hak-hak perempuan pekerja migran, anak-anak dan kelompok berisiko di Indonesia


PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

1 hari lalu

Petugas bekerja memindahkan jenazah warga Palestina yang tewas selama serangan militer Israel dan dimakamkan di rumah sakit Nasser, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Khan Younis di Jalur Gaza selatan, 21 April 2024. REUTERS/Ramadan Abed
PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

PBB menegaskan bahwa jumlah korban tewas di Jalur Gaza akibat serangan Israel masih lebih dari 35.000 warga Palestina.


Kisah Royal Enfield Sebelum Memproduksi Motor di India

2 hari lalu

Royal Enfield Classic 500 Pegasus Limited Edition. (Royal Enfield)
Kisah Royal Enfield Sebelum Memproduksi Motor di India

Sebelum membuat motor, Royal Enfield memproduksi sejumlah produk di bawah tanah


Perempuan Lansia Meninggal di Rumahnya di Jakpus, Ditemukan Tetangga dalam Kondisi Mulai Membusuk

2 hari lalu

Ilustrasi tewas atau jenazah atau jasad. shutterstock.com
Perempuan Lansia Meninggal di Rumahnya di Jakpus, Ditemukan Tetangga dalam Kondisi Mulai Membusuk

Tetangga mencurigai perempuan berusia 71 tahun itu lama tidak keluar rumah. Jasadnya ditemukan dalam kondisi mulai membusuk.


Dugaan Pelecehan Seksual, Perempuan Jepang Kurang Berminat Daftar Tentara

3 hari lalu

Tentara Jepang melakukan operasi penyelamatan di sebuah rumah yang runtuh akibat gempa bumi di Suzu, prefektur Ishikawa, Jepang, 3 Januari 2024.  Kantor Staf Gabungan Kementerian Pertahanan Jepang/HANDOUT via REUTERS A
Dugaan Pelecehan Seksual, Perempuan Jepang Kurang Berminat Daftar Tentara

Jumlah tentara Jepang hanya 9 persen. Beberapa korban mengatakan budaya pelecehan yang mengakar telah membuat perempuan enggan mendaftar ke militer.


Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Cara Pengajuannya

3 hari lalu

Suasana pelayanan nasabah Pegadaian Salemba, Jakarta, Selasa, 20 Februari 2024. PT Pegadaian mencatatkan kinerja positif pada tahun 2023 dengan mencetak laba bersih sebesar Rp 4,38 Triliun.  TEMPO/Tony Hartawan
Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Cara Pengajuannya

Ketahui syarat gadai BPKB motor di Pegadaian agar proses pengajuan bisa diterima. Berikut ini cara pengajuannya yang perlu dipahami.


Invasi Israel di Rafah, UN Women: 700.000 Perempuan dan Anak Perempuan Palestina dalam Bahaya

8 hari lalu

Pengungsi Palestina melarikan diri dari Rafah setelah militer Israel mulai mengevakuasi warga sipil dari bagian timur kota Gaza selatan, menjelang ancaman serangan, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Khan Younis di selatan Gaza Strip 6 Mei 2024. Militer Israel melakukan serangan yang ditargetkan dengan sasaran kelompok Islam Hamas di bagian timur kota Rafah. REUTERS/Ramadhan Abed
Invasi Israel di Rafah, UN Women: 700.000 Perempuan dan Anak Perempuan Palestina dalam Bahaya

UN Women memperingatkan bahwa serangan darat Israel di Rafah, Gaza, akan memperburuk penderitaan 700.000 perempuan dan anak perempuan Palestina


Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

9 hari lalu

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar. Foto: Canva
Pentingnya Mendukung Perempuan Mengejar Kesempatan di Berbagai Bidang

Masyarakat perlu mendukung perempuan dalam mengejar kesempatan dan kesuksesan di berbagai bidang, termasuk di menjadi pemandu wisata perempuan.


Bamsoet Dorong Peningkatan Peran Politik Perempuan

9 hari lalu

Bamsoet Dorong Peningkatan Peran Politik Perempuan

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet, bekerjasama dengan Kaukus Perempuan Politik Indonesia (KPPI) untuk meningkatkan edukasi politik bagi perempuan.