Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Yamaha Bakal Bikin Mesin Hidrogen V8 5L untuk Mobil Toyota

Toyota-Yamaha mengembangkan mesin V8 Naturally Aspirated bertenaga hidrogen. (Carscoops)
Toyota-Yamaha mengembangkan mesin V8 Naturally Aspirated bertenaga hidrogen. (Carscoops)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Produsen sepeda motor asal Jepang, Yamaha akan membuatkan mesin hidrogen V8 berkapasitas 5L untuk mobil Toyota. Ini merupakan bentuk kemitraan sesama produsen otomotif untuk mencapai target netralitas karbon.

Seperti diketahui pada November 2021, lima perusahaan otomotif, baik produsen sepeda motor ataupun mobil, mengumumkan kolaborasi untuk mengejar target netral karbon. Kelima produsen otomotif itu adalah Kawasaki, Yamaha, Mazda, Subaru, dan Toyota.

Pada bulan ini Yamaha telah mengumumkan untuk membuatkan mesin hidrogen yang nantinya digunakan pada mobil Toyota. Hal itu diumumkan langsung oleh Presiden Yamaha Motor Yoshihiro Hidaka.

Ia menjelaskan bahwa mesin hidrogen buatan Yamana ini memiliki potensi untuk menjadi netral karbon. Namun, di saat yang bersamaan, keduanya mengklaim tetap akan menjaga semangat dalam memproduksi mesin pembakaran internal.

"Bekerja sama dengan perusahaan yang budaya dan bidang keahliannya berbeda adalah cara kami ingin memimpin jalan ke masa depan," kata Yoshihiro, dikutip dari laman Rideapart hari ini, Rabu, 23 Februari 2022.

Mesin hidrogen V8 buatan Yamaha ini akan dibuat untuk mobil. Mesin ini diklaim mampu menghasilkan tenaga maksimal 450 HP di 6.800 rpm dan torsi puncaknya mencapai 540 Nm di 3.600 rpm.

Hidrogen memang menjadi salah satu alternatif bahan bakar yang bisa digunakan untuk mencapai netralitas karbon. Namun dalam pengaplikasiannya, tidak semudah yang dibayangkan. Banyak hambatan dan tantangan yang dihadapi dalam pengembangan mesin hidrogen.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bahan bakar hijau hidrogen memang memiliki kompleksitas dan biaya yang lebih baik ketimbang bahan bakar lain. Itulah sebabnya mengapa dalam proses mencapai netralitas karbon, hidrogen menjadi bahan bakar yang populer untuk digunakan.

Namun nyatanya, penggunaan bahan bakar hidrogen tidak sepenuhnya ramah lingkungan. Pasalnya, dalam proses produksi, bahan bakar hidrogen ini menggunakan bahan baku gas alam. Namun bila dibandingkan dengan bahan bakar ramah lingkungan lain, hidrogen masih terbilang lebih hijau dan murah.

Baca: Rider Pertamina Mandalika Masuk 10 Besar di Tes Moto2 Portugal Hari Ke-3

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

DICKY KURNIAWAN | RIDEAPART

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Kata TAM Soal Rumor All New Toyota Rush Rilis November 2023

9 jam lalu

Toyota Rush GR Sport 2021. (Toyota)
Kata TAM Soal Rumor All New Toyota Rush Rilis November 2023

Berdasarkan bocoran yang Tempo terima dari salah satu pramuniaga dealer resmi Toyota di Jakarta, All New Toyota Rush akan memiliki varian hybrid.


Toyota Gazoo Racing Bakal Tampilkan Mobil Balap Konsep di Ajang 24 Hours of Le Mans

1 hari lalu

Toyota Gazoo Racing. (Toyota Global)
Toyota Gazoo Racing Bakal Tampilkan Mobil Balap Konsep di Ajang 24 Hours of Le Mans

Toyota Gazoo Racing akan merayakan 100 tahun 24 Hours of Le Mans pada balapan tahun ini di tanggal 10 dan 11 Juni mendatang.


5 Aturan Bawa Barang di Atas Motor agar Tidak Membahayakan

2 hari lalu

Pengendara motor membawa barang belanjaan melintasi Pasar Tasik Cideng, Jakarta, Senin, 20 Maret 2023. Pelanggan dari pasar ini merupakan pedagang yang akan menjual kembali secara eceran. Tempo/Tony Hartawan
5 Aturan Bawa Barang di Atas Motor agar Tidak Membahayakan

Terdapat 5 aturan membawa barang di atas motor. Berikut Tempo.co merangkumnya seperti dilansir dari laman Wahana Honda hari ini, Sabtu, 27 Mei 2023:


4 Tips Berkemah Pakai Motor agar Aman dan Nyaman

2 hari lalu

Berkemah dengan motor. (Foto: PT SIS)
4 Tips Berkemah Pakai Motor agar Aman dan Nyaman

Berikut tips dan beberapa hal yang harus diperhatikan oleh para pengendara saat berkemah menggunakan sepeda motor, versi Suzuki:


Lin Jarvis Komentari Performa Buruk Yamaha di MotoGP, Apa Penyebabnya?

2 hari lalu

Pembalap Monster Energy Yamaha Franco Morbidelli berjabat tangan dengan Managing Director Monster Energy Yamaha MotoGP Team Principal & Yamaha Motor Racing Lin Jarvis saat peluncuran Yamaha YZR M1 2023 Livery Terbaru di Jakarta, Selasa, 17 Januari 2023. Pada musim balap 2023, Monster Energy Yamaha MotoGP dengan dua pembalapnya Fabio Quartararo dan Franco Morbidelli memamerkan Yamaha YZR M1 2023 Livery Terbaru serta 'wearpack' pembalap dan seragam tim terbarunya. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Lin Jarvis Komentari Performa Buruk Yamaha di MotoGP, Apa Penyebabnya?

Tim pabrikan Yamaha telah mengalami kesulitan untuk bersaing di Grand Prix MotoGP sejak musim lalu. Bagaimana komentar Lin Jarvis?


Penting! Inilah Fungsi Dashboard Kamera Mobil yang Bisa Membantu Anda

3 hari lalu

Interior mobil listrik Kia EV6 dilengkapi dengan dashboard dan layar lebar berukuran 21-inci, yang juga terdapat panel pengaturan AC, digunakan operasi haptic seperti smartphone dan mobil mewah modern. Foto : Kia
Penting! Inilah Fungsi Dashboard Kamera Mobil yang Bisa Membantu Anda

Dashboard kamera mobil memiliki peran krusial sebagai saksi bisu yang detail dan jujur mengungkapkan fakta.


BG Indonesia Luncurkan 3 Produk Cairan Perawatan Mobil Hybrid

4 hari lalu

Produk cairan perawatan mesin hybrid dari BG Indonesia. (TEMPO/Rafif Rahedian)
BG Indonesia Luncurkan 3 Produk Cairan Perawatan Mobil Hybrid

BG Indonesia (PD Karya Prima Utama) secara resmi meluncurkan produk chemical untuk perawatan mobil hybrid, yakni Hybrid Performance Service Kit.


Saat Pakai Mesin Honda, Aston Martin Diharapkan Rekrut Yuki Tsunoda

4 hari lalu

Pembalap AlphaTauri, Yuki Tsunoda. REUTERS
Saat Pakai Mesin Honda, Aston Martin Diharapkan Rekrut Yuki Tsunoda

Aston Martin akan menggunakan mesin Honda pada Grand Prix Formula 1 2026, dan diharapkan bisa merekrut Yuki Tsunoda.


Mobil Pelat Polisi Tak Mau Bayar Tol, Adakah Kendaraan yang Bebas Tarif?

4 hari lalu

Seorang pria memotret mobil-mobil yang diduga milik anggota Komisi III DPR RI, Arteria Dahlan di Basement Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis, 20 Januari 2022. Sebelumnya sempat heboh lima mobil Arteria Dahlan berpelat nomor polisi sama yang terparkir di DPR. TEMPO/M Taufan Rengganis
Mobil Pelat Polisi Tak Mau Bayar Tol, Adakah Kendaraan yang Bebas Tarif?

Kejadian mobil berpelat polisi yang tidak mau bayar tol baru-baru ini viral di media sosial. Bagaimana aturan bayar tol bagi kendaraan dinas?


Koleksi Mobil Gibran yang Dipanggil PDIP Usai Bertemu Prabowo

4 hari lalu

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka bertemu dengan Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto di Solo, Jumat malam, 19 Mei 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Koleksi Mobil Gibran yang Dipanggil PDIP Usai Bertemu Prabowo

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming dipanggil PDIP setelah pertemuannya dengan bakal calon presiden Prabowo Subianto. Intip koleksi mobil dia: