Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Balap Motor MXGP Digelar 5 Tahun di NTB

image-gnews
Pembalap tim HRC asal Slovenia Tim Gajser melewati garis finis saat balapan pada seri ke-12 kejuaraan dunia motocross MXGP Samota 2022 di Rocket Motor Circuit, Sumbawa, NTB, Minggu 26 Juni 2022. Balapan tersebut dimenangkan pembalap tim HRC asal Slovenia Tim Gajser dengan mengumpulkan 50 poin (25-25) dengan catatan waktu 34 menit 55,151 detik dan 35 menit 12,673 detik. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Pembalap tim HRC asal Slovenia Tim Gajser melewati garis finis saat balapan pada seri ke-12 kejuaraan dunia motocross MXGP Samota 2022 di Rocket Motor Circuit, Sumbawa, NTB, Minggu 26 Juni 2022. Balapan tersebut dimenangkan pembalap tim HRC asal Slovenia Tim Gajser dengan mengumpulkan 50 poin (25-25) dengan catatan waktu 34 menit 55,151 detik dan 35 menit 12,673 detik. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Iklan

TEMPO.CO, Mataram - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) telah menjalin kontrak sebagai tuan rumah balap motor motocros MXGP selama 5 tahun sejak 2022. pada balapan musim ini, NTB mendapatkan dua seri, yakni di Sumbawa dan Lombok.

Bupati Lombok Tengah Fathul Bahri mengatakan NTB memiliki kontrak 5 tahun dengan MXGP sehingga harus dipersiapkan lokasinya mulai sekarang.

"Kalau sirkuit mudah saja dan gampang dibuat, tapi infrastruktur pendukung lainnya seperti penginapan dan akses jalan menuju sirkuit itu juga penting," ucap Pathul Bahri, dikutip hari ini, Senin, 5 September 2022.

Gubernur NTB Zulkieflimansyah mengatakan pemda memiliki dua alternatif lain sirkuit balap motor motocross, yakni di Sirkuit 459 Lantan Kabupaten Lombok Tengah dan bekas Bandara Selaparang di Kota Mataram.

Sirkuit 459 Lantan di Desa Lantan, Kecamatan Batukliang Utara, Kabupaten Lombok Tengah, berada di lahan seluas 350 hektare. Namun untuk sirkuit cukup sekitar 14 hektare.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Sirkuit Lantan sih, oke. Namun akses menuju lokasi yang perlu siapkan dan fasilitas akomodasi yang harus dipikirkan bersama,’’ kata Zulkieflimansyah di Sirkuit 459 Lantan pada Ahad lalu, 4 September 2022.

Gubernur NTB mengunjungi sirkuit motocross tu didampingi Bupati Lombok Tengah Lalu Pathul Bahri dan tim.

Baca: MXGP Samota Raih Penghargaan Best Media Opportunity 2022

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


24 Istilah yang Penting Diketahui dalam Balapan MotoGP

26 hari lalu

Ilustrasi balapan MotoGP. REUTERS/Ibraheem Al Omari
24 Istilah yang Penting Diketahui dalam Balapan MotoGP

Simak 24 istilah penting dalam MotoGP, kejuaraan dunia balap motor paling bergengsi yang memiliki banyak fans di seluruh dunia, termasuk Indonesia.


Ngabuburit di Pertamina Mandalika International Circuit, Pengunjung Bisa Merasakan jadi Pembalap

28 hari lalu

Ngabuburit di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat saat Ramadan 2024 (Dok. ITDC)
Ngabuburit di Pertamina Mandalika International Circuit, Pengunjung Bisa Merasakan jadi Pembalap

Pertamina Mandalika International Circuit menggelar ngabuburit Arrive and Drive, Ngabuburide (Open Track Day), dan Lampaq di Sirkuit.


Tingkatkan Kemampuan UMKM Mitra dan Binaan, Bank Indonesia NTB Gelar Aneka Pelatihan

29 hari lalu

Pameran produk UMKM di Nusa Tenggara Barat. Dok. Lombok NTB Pearl
Tingkatkan Kemampuan UMKM Mitra dan Binaan, Bank Indonesia NTB Gelar Aneka Pelatihan

Bank Indonesia menggelar sejumlah pelatihan seperti "Pelatihan Pencatatan Keuangan melalui Aplikasi SIAPIK".


PLN Hadirkan 1.000 Paket Sembako Murah di Lombok Tengah

31 hari lalu

PLN Hadirkan 1.000 Paket Sembako Murah di Lombok Tengah

Selain paket sembako murah, bazar UMKM dan santunan menambah meriah Safari Ramadan BUMN 2024 di Desa Puyung.


Menjelang Lebaran, Bank Indonesia NTB Siapkan Uang Tunai Rp 3,63 Triliun

36 hari lalu

Warga mengantre untuk menukar uang pecahan di mobil kas keliling yang melayani penukaran uang pecahan di Pasar Pramuka, Jakarta, Rabu 20 Maret 2024. Bank Indonesia (BI) menyiapkan uang tunai senilai Rp197,6 triliun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama Hari Besar Keagamaan dan Nasional (HBKN) Idulfitri 1445 H/2024 M. Kepala Departemen Pengelolaan Uang Bank Indonesia Marlison Hakim menyampaikan bahwa penyediaan rupiah ini tumbuh sebesar 4,65% dari realisasi tahun sebelumnya yang mencapai Rp188,8 triliun. TEMPO/Tony Hartawan
Menjelang Lebaran, Bank Indonesia NTB Siapkan Uang Tunai Rp 3,63 Triliun

Bank Indonesia menyatakan jumlah tersebut sangat siap untuk memenuhi kebutuhan masyarakat pada Ramadan hingga Lebaran.


3 Pembalap Indonesia Naik Podium di Asia Road Racing Championhip Thailand, Andi Gilang Juara

39 hari lalu

Andi Gilang di ARRC. (Foto: Instagram/@27_andigilang)
3 Pembalap Indonesia Naik Podium di Asia Road Racing Championhip Thailand, Andi Gilang Juara

Tiga pembalap Indonesia mampu naik podium di Asia Road Racing Championhip (ARRC) seri perdana. Andi Gilang juara.


Warga Resah Area Bintaro Dijadikan Arena Balap Liar Jelang Sahur

40 hari lalu

Perempatan Penabur, Bintaro, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan yang dijadikan arena adu kecepatan atau speeding oleh puluhan remaja menjelang sahur, Minggu 17 Maret 2024. Foto: TEMPO/Muhammad Iqbal
Warga Resah Area Bintaro Dijadikan Arena Balap Liar Jelang Sahur

Perempatan Penabur, Bintaro, Kota Tangerang Selatan kerap dijadikan arena balap liar para remaja menjelang sahur


Angin Puting Beliung Merusak Puluhan Rumah di 15 Desa Lombok Tengah

45 hari lalu

Kepala BPBD Nusa Tenggara Barat (NTB), Ahmadi. (ANTARA/Nur Imansyah).
Angin Puting Beliung Merusak Puluhan Rumah di 15 Desa Lombok Tengah

Angin puting beliung menerjang 15 desa pada enam kecamatan di Kabupaten Lombok Tengah.


Rakornas KPI 2024 akan Digelar di Provinsi NTB

57 hari lalu

Rakornas KPI 2024 akan Digelar di Provinsi NTB

Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) terpilih sebagai tuan rumah penyelenggaraan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), yang dihadiri oleh perwakilan dari 34 provinsi di seluruh Indonesia


Bamsoet Pastikan Indonesia Gelar Dua Seri MXGP 2024

57 hari lalu

Bamsoet Pastikan Indonesia Gelar Dua Seri MXGP 2024

Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau Bamsoet memastikan Indonesia kembali menggelar dua seri Kejuaraan Motocross Dunia MXGP 2024.