Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Lewis Hamilton Kena Hukuman Penalti Grid di Formula 1 Italia

Reporter

image-gnews
Pembalap Mercedes Lewis Hamilton saat balapan GP Arab Saudi di Jeddah Corniche Circuit, Jeddah, Araba Saudi, 28 Maret 2022. REUTERS/Hamad I Mohammed
Pembalap Mercedes Lewis Hamilton saat balapan GP Arab Saudi di Jeddah Corniche Circuit, Jeddah, Araba Saudi, 28 Maret 2022. REUTERS/Hamad I Mohammed
Iklan

TEMPO.CO, JakartaLewis Hamilton dilaporkan bakal menerima hukuman penalti grid di ajang Formula 1 Italia pada akhir pekan nanti, Minggu, 11 September 2022. Itu terjadi karena komponen mesin mobil balapnya diganti.

Menurut laporan dari situs resmi F1, Hamilton bakal mengubah daya unit untuk keempat kalinya jelang Grand Prix Formula 1 Italia 2022. Namun saat ini belum ada konfirmasi resmi soal degradasi posisi Hamilton ke grid paling belakang.

Pergantian komponen mesin tersebut sengaja dilakukan Mercedes karena mobil balap Hamilton diklaim mengalami kerusakan. Itu dikarenakan insiden tabrakan dengan Fernando Alonso (Alpine Reanult) di Formula 1 Belgia.

Saat ini tim pabrikan Mercedes dilaporkan tengah bekerja untuk memulihkan mesin mobil balap Hamilton. Sang pembalap pun yakin bisa meraih hasil positif di Formula 1 Italia akhir pekan nanti.

“Kami telah membuat begitu banyak kemajuan sebagai sebuah tim, kami semakin dekat ke puncak. Ketika datang ke mesin, hanya saja dengan perbaikan pada mesin baru, kami tidak punya pilihan selain memasang unit penggerak baru di sini,” kata dia, dikutip dari Speedweek.

“Saya tidak tahu apakah kami bisa sebagus di Zandvoort. Tapi saya tahu kami tidak akan seburuk di Belgia,” tambah pembalap berkebangsaan Inggris tersebut.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lewis Hamilton bukan satu-satunya pembalap yang menerima hukuman penalti grid di Formula 1 musim ini. Sebelumnya, Max Verstappen (Red Bull Racing RBPT) juga mengalami hal serupa saat tampil di Sirkuit Spa-Francorchamps, Belgia.

Baca Juga: Gantikan Vettel, Nyck de Vries Bakal Tampil di Formula 1 Italia

FORMULA 1

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mencoba Beragam Permainan di The Glam Circuit Festival 2024 Kampong Gelam

2 hari lalu

The Glam Circuit Festival 2024, Kampong Gelam, Singapura. TEMPO/Yunia Pratiwi
Mencoba Beragam Permainan di The Glam Circuit Festival 2024 Kampong Gelam

Ada permainan apa saja di The Glam Circuit Festival 2024 Kampong Gelam?


Ramaikan F1 di Singapura, The Glam Circuit Festival 2024 Lebih Semarak dan Ramah Lingkungan

3 hari lalu

Melissa Ow - Chief Executive, Singapore Tourism Board, Zaki Ma'arof Ketua One Kampong Gelam, Grace Fu Menteri Keberlanjutan dan Lingkungan Hidup Singapura dan Menteri yang Bertanggung Jawab atas Hubungan Perdagangan, dan Olivier Lim Ketua Singapore Tourism Board, saat membuka The Glam Circuit Festival 2024 di Kampong Gelam, Singapura, Jumat 13 September 2024. Dok.One Kampong Gelam
Ramaikan F1 di Singapura, The Glam Circuit Festival 2024 Lebih Semarak dan Ramah Lingkungan

Ada beberapa kawasan di Singapura yang dipilih untuk menyemarakkan balapan F1, salah satunya Kampong Gelam lewat The Glam Circuit Festival 2024


Di Indonesia Terima Gratifikasi Bisa Dipenjara 20 Tahun, Bagaimana dengan Negara Lain?

13 hari lalu

Ilustrasi Suap. shutterstock.com
Di Indonesia Terima Gratifikasi Bisa Dipenjara 20 Tahun, Bagaimana dengan Negara Lain?

Berikut hukuman bagi pelaku yang terbukti menerima gratifikasi di berbagai negara di belahan dunia.


Paus Fransiskus dan Jejak Kedekatan dengan Olahraga Balap MotoGP, Formula 1, hingga Formula E

15 hari lalu

Presiden Joko Widodo (kanan) memperkenalkan Menteri Pertahanan sekaligus presiden terpilih untuk masa bakti 2024-2029 Prabowo Subianto kepada Pemimpin Takhta Suci Vatikan Sri Paus Fransiskus sebelum upacara penyambutan di Istana Merdeka, Jakarta, 4 September 2024. ANTARA/Muhammad Adimaja
Paus Fransiskus dan Jejak Kedekatan dengan Olahraga Balap MotoGP, Formula 1, hingga Formula E

Pemimpin Gereja Katolik Dunia Paus Fransiskus sedang berada di Indonesia sejak Selasa, 3 September 2024. Menaruh perhatian pada olahraga balap.


Mengenal Kimi Antonelli, Pembalap Muda yang Baru Bergabung Mercedes untuk F1 2025

16 hari lalu

Andrea Kimi Antonelli. REUTERS/Claudia Greco
Mengenal Kimi Antonelli, Pembalap Muda yang Baru Bergabung Mercedes untuk F1 2025

Kimi Antonelli menjadi pembalap kedua Mercedes untuk menghadapi Formula 1 musim 2025 bersama George Russell


Hasil dan Klasemen Formula 1 Italia 2024: Charles Leclerc Juara, Max Verstappen Finis Keenam

17 hari lalu

Charles Leclerc. Foto: Scuderia Ferrari HP)
Hasil dan Klasemen Formula 1 Italia 2024: Charles Leclerc Juara, Max Verstappen Finis Keenam

Pembalap Scuderia Ferrari Charles Leclerc menjadi yang tercepat dalam balapan Formula 1 Italia 2024.


Klasemen Formula 1 2024 setelah Lando Norris Ungguli Max Verstappen di Grand Prix Belanda

24 hari lalu

Lando Norris di F1 Belanda 2024. (Foto: McLaren Formula 1)
Klasemen Formula 1 2024 setelah Lando Norris Ungguli Max Verstappen di Grand Prix Belanda

Lando Norris menaklukkan pemimpin klasemen musim ini, Max Verstappen (Red Bull), pada balapan kandangnya yakni Formula 1 Belanda 2024.


Jadwal dan Klasemen Formula 1 Belanda 2024 Minggu 25 Agustus: Lando Norris Start dari Posisi Terdepan

25 hari lalu

Lando Norris. (Foto: McLaren Formula 1)
Jadwal dan Klasemen Formula 1 Belanda 2024 Minggu 25 Agustus: Lando Norris Start dari Posisi Terdepan

Pembalap McLaren Lando Norris merebut posisi pole pada kualifikasi Formula 1 Belanda 2024.


6 Pemain Judi Online dan 1 Terpidana Pelecehan Dicambuk di Aceh Barat

34 hari lalu

Algojo melakukan eksekusi pidana cambuk terhadap seorang terpidana judi online, dipusatkan di halaman Lapas Kelas II B Meulaboh, Kabupaten Aceh Barat, Kamis (15 Agustus 2024). (ANTARA/Teuku Dedi Iskandar)
6 Pemain Judi Online dan 1 Terpidana Pelecehan Dicambuk di Aceh Barat

Kejaksaan Negeri Aceh Barat melakukan eksekusi pidana cambuk terhadap 1 terpidana pelaku judi online dan 1 terpidana pecelehan seksual.


Armor Toreador Suami Cut Intan Nabila Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara

35 hari lalu

Tersangka KDRT terhadap Intan Nabila, Armor Toreador tertunduk lesu saat dihadirkan dalam konfrensi pers oleh Polisi di Mapolres Bogor, Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu, 14 Agustus 2024. TEMPO/M.A MURTADHO
Armor Toreador Suami Cut Intan Nabila Terancam Hukuman 10 Tahun Penjara

Armor Toreador terancam hukuman maksimal 10 tahun penjara atas perbuatan KDRT ke Cut Intan Nabila.