Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Fuso Buka Bengkel Siaga 24 Jam dan Part Depo Baru di Banjarmasin

image-gnews
Mitsubishi Fuso Super Long Trip. (Foto: TEMPO/Rafif Rahedian)
Mitsubishi Fuso Super Long Trip. (Foto: TEMPO/Rafif Rahedian)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB), distributor kendaraan niaga Mitsubishi Fuso Truck and Bus Corporation (MFTBC) di Indonesia, membuka Bengkel Siaga 24 Jam dan Part Depo baru.

Bengkel dan part depo tersebut dibuka pada 15 Maret lalu di dealer mobil PT Barito Berlian Motor, Banjarmasin, Kalimantan Selatan.

Bengkel Siaga 24 Jam Fuso itu adalah bengkel pertama di Kalimantan yang siap melayani pelanggan setiap hari nonstop 24 jam. Peralatan yang disiapkan khusus berteknologi tinggi plus mekanik profesional bersertifikat.

Adapun launching Part Depo baru Fuso dilakukan oleh Sales and Marketing Director PT KTB Kei Kubota dan pemilik PT Barito Berlian Motor Henry Katio.

“Saya sangat senang hari ini. Ini adalah tujuan kami sejak lama untuk membuka Bengkel Siaga 24 Jam dan Parts Depo Mitsubishi Fuso di area Kalimantan untuk mendukung operasional bisnis konsumen,” ujar Kubota dalam siaran pers, dikutip hari ini, Sabtu, 18 Maret 2023.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Kubota, Mitsubishi Fuso menyadari pentingnya layanan prima yang berkualitas serta tepat waktu. Sama halnya dengan Bengkel Siaga 24 Jam lainnya, konsumen juga dapat memanfaatkan WhatsApp dan hotline call untuk membantu pelanggan yang mengalami kendala selama 24 jam.

Selama menunggu kendaraan selesai di servis di Bengkel Siaga 24 Jam Mitsubishi Fuso, konsumen juga dapat menikmati fasilitas yang nyaman, seperti kamar tidur dan kamar mandi.

Pilihan Editor: Mitsubishi Fuso Berharap Truk Listrik Juga Dapat Subsidi

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Perlindungan Pekerja

23 hari lalu

BPJS Ketenagakerjaan Perkuat Perlindungan Pekerja

Ketua Dewan Pengawas BPJS Ketenagakerjaan, Muhammad Zuhri, mempererat silaturahmi dengan Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina, dalam rangka program Safari Ramadan yang digelar BPJS Ketenagakerjaan.


Mengulik Keragaman Kuliner Khas Jawa Timur, Banjarmasin, hingga Lombok

28 hari lalu

Bebek Songkem. (dok. Indonesia Kaya)
Mengulik Keragaman Kuliner Khas Jawa Timur, Banjarmasin, hingga Lombok

Ada tiga episode web series dalam format dokumenter membahas tentang filosofi, cara hingga tips memasak kuliner setiap daerah


Jepang Tertarik Kembangkan Proyek untuk IKN, dari Lift hingga Teknologi Smart City

31 hari lalu

Duta Besar Jepang untuk Indonesia Masaki Yasushi dalam acara jumpa wartawan di kantor Kedutaan Besar Jepang, Jakarta Pusat pada Senin, 25 Maret 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Jepang Tertarik Kembangkan Proyek untuk IKN, dari Lift hingga Teknologi Smart City

Jepang telah menyampaikan 25 surat pernyataan niat untuk kerja sama pembangunan di IKN.


Sidang Pencucian Uang Bisnis Narkoba Fredy Pratama, Jaksa Cecar Lian Silas Soal Aset dan Aliran Dana dari Anaknya

38 hari lalu

Ayah Fredy Pratama, Lian Silas menjalani sidang di Pengadilan Negeri Banjarmasin, Selasa, 19 Maret 2024. (ANTARA/Firman)
Sidang Pencucian Uang Bisnis Narkoba Fredy Pratama, Jaksa Cecar Lian Silas Soal Aset dan Aliran Dana dari Anaknya

Ayah Fredy Pratama, Lian Silas, dijerat perkara tindak pidana pencucian uang (TPPU) hasil bisnis narkoba anaknya.


Kronologi Lengkap XPander Tabrak Porsche di Showroom Mobil Mewah di PIK 2

42 hari lalu

Kepala Kepolisian Sektor Teluknaga Ajun Komisaris Wahyu Hidayat mengatakan pihaknya sudah menahan pengemudi Mitsubishi Xpander yang menabrak Porsche. Wahyu menyebutkan identitas penabrak Porsche adalah Jefri, warga Jakarta Barat, tetapi tinggal dan mengontrak rumah di PIK 2. Saat kejadian berlangsung, sang pengemudi Xpander diketahui dalam pengaruh alkohol. X/InnovaCommunity
Kronologi Lengkap XPander Tabrak Porsche di Showroom Mobil Mewah di PIK 2

JP, sopir mobil Xpander mabuk saat mengendarai mobilnya pada siang hari sehingga menabrak Porsche yang terparkir di Showroom PIK 2.


Perbandingan Harga Xpander vs Porsche GT3 yang Diseruduk di PIK 2

42 hari lalu

Mitsubishi Xpander berwarna hitam menerobos masuk dan menghantam keras etalase kaca showroom dan berhenti setelah menghantam mobil seharga Rp 8,9 miliar. X/InnovaCommunity
Perbandingan Harga Xpander vs Porsche GT3 yang Diseruduk di PIK 2

Segini perbedaan harga Mitsubishi Xpander dan Porsche 911 GT3 yang alami insiden kecelakaan


Larangan Sahur On the Road Sepanjang Ramadan di Beberapa Daerah, Apa Alasannya?

43 hari lalu

Ratusan remaja di Pasar Minggu ditangkap polisi karena menggelar sahur di jalan atau Sahur On The  Road (SOTR). Foto: Dokumentasi Polsek Pasar Minggu
Larangan Sahur On the Road Sepanjang Ramadan di Beberapa Daerah, Apa Alasannya?

Kegiatan Sahur On the Road selama Ramadan di beberapa daerah dilarang dilakukan. Berikut beberapa daerah itu dan alasannya.


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

48 hari lalu

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


Harga Mitsubishi XForce 2024 dan Spesifikasinya

52 hari lalu

Mobil Mitsubishi XForce. sumber: dokumen Mitsubishi
Harga Mitsubishi XForce 2024 dan Spesifikasinya

Mitsubishi XForce pertama kali masuk Indonesia pada Agustus 2023 lalu dalam gelaran GIIAS. Lalu, berapa harga Mitsubishi XForce?


Mitsubishi Menangkan Pengadaan Lift dan Eskalator di IKN

26 Februari 2024

Beginilah penampakan Ibu kota Nusantara di Indonesia nantinya bila semua pembangunan sudah selesai. (Foto: IKN)
Mitsubishi Menangkan Pengadaan Lift dan Eskalator di IKN

Mitsubishi memenangkan pengadaaan lift dan ekslatator untuk fasilitas utama pemerintah di Ibu Kota Nusantara atau IKN. TKDN produknya 40 persen.