Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Vespa Dual Rp 23 Jutaan Berpeluang Dipasarkan di Indonesia

Reporter

image-gnews
Vespa Dual (Vespa India)
Vespa Dual (Vespa India)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Piaggio Indonesia membuka peluang menjual Vespa Dual di tanah air. Hal tersebut disampaikan PR & Communications Manager PT Piaggio Indonesia (PID) Ayu Hapsari.

Ia mengaku telah mendengar kabar peluncuran Dual di India. Namun PID belum melakukan pembahasan soal hal tersebut.

"Kami aware akan hal itu (kehadiran Dual di India), tapi belum ada permintaan (prinsipal). Intinya belum ada pembicaraan ke arah sana," ujar Ayu Hapsari kepada wartawan pada Senin 12 Juni 2023.

Ayu menambahkan, jika masuk ke Indonesia pastinya harga yang ditawarkan ke konsumen tentu akan berbeda.

Diketahui, Dual resmi meluncur di India sejak beberapa pekan lalu. Dual hadir melalui dua varian berbeda, yakni VXL dan SXL.

Vespa Dual (Vespa India)

Kedua skuter matik ini dibangun dari basis LX dan S yang dijual di Indonesia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dual VXL dibanderol mulai 132 ribu rupee atau Rp 23 jutaan, sementara varian SXL dilego Rp 3 jutaan lebih mahal. Keduanya memiliki perbedaan di beberapa bagian, mulai dari desain lampu hingga kombinasi warna.

Dual memakai mesin 125cc bersilinder tunggal dengan daya 9,65 dk dan torsi puncak 10,11 Nm. Motor tersebut juga tersedia melalui mesin yang lebih besar, yakni 150cc dengan semburan 10,78 dk dan torsi 11,26 Nm.

Tenaga itu disalurkan ke roda belakang melalui transmisi otomatis. 

Kira-kira kalau masuk Indonesia harganya jadi berapa ya? Mungkinkah menjadi model Vespa termurah yang dipasarkan di Tanah Air? 

Pilihan Editor: Vespa GTS Terbaru Meluncur, Model Lama Diskon Rp 4 Juta

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Piaggio Indonesia Buka Dealer Motoplex 4 Brands Pertama di Bandung

24 Februari 2024

Dealer Motoplex 4 Brands Piaggio Indonesia. (Dok Piaggio Indonesia)
Piaggio Indonesia Buka Dealer Motoplex 4 Brands Pertama di Bandung

PT Piaggio Indonesia kembali membuka brand Motoplex 4 Brands pertama di Bandung, Jawa Barat. Simak selengkapnya di sini:


Piaggio Indonesia Umumkan Setop Produksi Vespa Batik

17 Februari 2024

Vespa Batik. (Foto: Piaggio Indonesia)
Piaggio Indonesia Umumkan Setop Produksi Vespa Batik

Lini terakhir dari Vespa Batik ini akan berhenti diproduksi pada Oktober 2024 setelah mencapai total produksi sebanyak 1.920 unit.


Yamaha XMAX Dapat Warna Baru, Tampil Lebih Lebih Racing

10 Februari 2024

Yamaha XMAX Connected Premium Black gunakan pelek biru. (Foto: Yamaha)
Yamaha XMAX Dapat Warna Baru, Tampil Lebih Lebih Racing

Yamaha XMAX Connected 2024 mendapatkan warna dan grafis baru dengan tampilan lebih 'racing'.


Dealer Motoplex Piaggio dan Vespa Hadir di Gading Serpong, Konsumen Bisa Test Ride

8 Februari 2024

Dealer Piaggio Indonesia terbaru di Gading Serpong. (Dok PID)
Dealer Motoplex Piaggio dan Vespa Hadir di Gading Serpong, Konsumen Bisa Test Ride

PT Piaggio Indonesia meresmikan dealer Motoplex 2 brand terbaru di kawasan Gading Serpong, Tangerang. Simak layanan dan lokasinya di sini:


Honda Luncurkan Skutik Stylo 160, Yamaha: Biar Konsumen yang Memilih

7 Februari 2024

Honda Stylo 160 memiliki panjang untuk versi ABS mencapai 1.886 mm, lebar 706 mm (701 mm versi CBS), dan tinggi 1.133 mm. Jarak sumbu rodanya 1.275 mm dengan penggunaan ban ukuran 110/90 - 12 inci untuk depan dan 130/80 -12 untuk ban belakang. astra-honda.com
Honda Luncurkan Skutik Stylo 160, Yamaha: Biar Konsumen yang Memilih

Honda merilis skuter matik baru Stylo 160 yang menjadi rival bagi Yamaha Grand Filano.


Gibran Sunmori Bareng Artis di Jakarta Naik Vespa, Intip Spesifikasi Motornya

4 Februari 2024

Calon wakil presiden nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka berboncengan dengan istri Selvi Ananda berkendara menggunakan motor di Jakarta, Minggu, 4 Februari 2024. Gibran menggelar Sunday Morning Ride (Sunmori) bersama sejumlah artis pendukung Prabowo-Gibran seperti Rafi Ahmad, Nagita Slavina, Andre Taulany, dan Gading Martin. ANTARA FOTO/Erlangga Bregas Prakoso
Gibran Sunmori Bareng Artis di Jakarta Naik Vespa, Intip Spesifikasi Motornya

Gibran Rakabuming Raka menggelar Sunday Morning Ride di Jakarta mengendarai Vespa bersama sejumlah artis seperti Raffi Ahman hingga Gading Marten.


Suzuki Targetkan Burgman Street 125EX Bisa Dongkrak Penjualan di 2024

1 Februari 2024

Suzuki Burgman Street 125EX di IMOS 2023. 25 Oktober 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
Suzuki Targetkan Burgman Street 125EX Bisa Dongkrak Penjualan di 2024

Suzuki Burgman Street 125EX diharapkan mampu terjual sebanyak 500 unit per bulan.


Suzuki Indonesia Tutup Peluang Hadirkan Saluto 125 di Tanah Air

1 Februari 2024

Warna baru Suzuki Saluto. (Foto: Suzuki Taiwan)
Suzuki Indonesia Tutup Peluang Hadirkan Saluto 125 di Tanah Air

Suzuki Indonesia mengatakan skuter matik Saluto dibuat khusus untuk pasar Taiwan.


Suzuki Tak Mau Bersaing di Kelas Motor Matik Lawan Yamaha NMax dan Honda PCX

31 Januari 2024

Suzuki Burgman Street 125EX. (Foto: Tempo/Kusnadi Chahyono)
Suzuki Tak Mau Bersaing di Kelas Motor Matik Lawan Yamaha NMax dan Honda PCX

PT Suzuki Indomobil Sales lebih berminat menjual Suzuki Burgman dengan mensin 125 cc di Tanah Air dibanding harus melawan Yamaha NMax dan Honda PCX


Piaggio Rilis Vespa 946 Dragon, Hanya Diproduksi 1.888 Unit

23 Januari 2024

Vespa 946 Dragon. (Dok Piaggio Indonesia)
Piaggio Rilis Vespa 946 Dragon, Hanya Diproduksi 1.888 Unit

Piaggio Group meluncurkan edisi spesial Vespa 946 Dragon untuk menyemarakkan Tahun Naga. Simak informasi lengkapnya di artikel ini: