Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Alasan Honda Masih Belum Garap Maksimal Pesaing Toyota Alphard

Reporter

image-gnews
PT Honda Prospect Motor meluncurkan New Honda Odyssey di Jakarta, 1 Maret 2018. Dok. HPM
PT Honda Prospect Motor meluncurkan New Honda Odyssey di Jakarta, 1 Maret 2018. Dok. HPM
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Honda Prospect Motor atau HPM masih memantau perkembangan pasar di segmen MPV Premium atau Luxury. Segmen yang selama ini didominasi Toyota lewat Alphard dan Vellfire.

"Gimana ya, kita lihat kondisi pasar sih (MPV Premium) maunya gimana, konsumen maunya apa. Tapi kita pasti pilih yang terbaik buat konsumen di Indonesia," ujar Direktur Inovasi Bisnis, Pejualan, dan Pemasaran Honda Prospect Motor, Yusak Billy di sela-sela kegiatan Test Drive Honda Civic, Rabu, 19 Februari 2020.

Meski begitu, Billy enggan menyebut sejauh mana studi MPV Premium tersebut. Sama seperti pertanyaan terkait produk baru Honda tahun ini, Billy lebih banyak berkomentar aman.

"Konsumen lagi perlu apa kita siapkan, tapi saya belum bisa jawab apakah akan dibawa model itu atau belum,"ujarnya.

Segmen MPV Premium kita terus monitir, kata Billy. Terkait bagaimana kondisi global. dan waktu yang tepat untuk menghadirkan pesaing Alphard atau pun Vellfire tersebut. "Intinya survei kita jalan terus, tapi soal timingnya kita belum putuskan,"ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Honda sendiri sebenarnya sudah memiliki MPV kelas premium, yakni Honda Odyssey. Namun jika ditilik angka penjualannya, sangat kontras dengan Toyota Alphard.

Misalnya saja, angka wholesales pada 2019, Honda Odyssey hanya membukukan 229 unit, berbanding jauh dari Alphard yang meraup 4.151 unit plus Vellfire 486 unit. Honda Odyssey hanya bisa mengalahkan Nissan Elgrand dan Volkswagen Caravelle yang penjualannya tidak lebih dari 50 unit pada tahun 2019.

Selain itu, Honda juga diketahui memiliki produk MPV Premium yakni Elysion. Sayangnya belum ada tanda-tanda mobil yang sekilas mirip Odyssey itu bakal mengaspal di Indonesia.

Adapun Toyota Alphard dan Velfire diketahui telah mendapat penyegaran. Terbaru ada fitur Toyota Safety Sense. Bahkan, untuk varian hybrid juga sudah tersedia.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tarif Hotel dan Sewa Mobil untuk Upacara 17 Agustus di IKN Melonjak, Toyota Alphard Rp25 Juta per hari

36 hari lalu

Hotel Swissotel Nusantara di Jalan Sumbu Timur, Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Jumat (2/8/2024). ANTARA/Andi Firdaus
Tarif Hotel dan Sewa Mobil untuk Upacara 17 Agustus di IKN Melonjak, Toyota Alphard Rp25 Juta per hari

Tarif hotel dan sewa mobil untuk keperluan undangan yang menghadiri Upacara HUT Kemerdekaan RI di IKN, 17 Agustus 2024, melonjak.


33 Tahun Soichiro Honda Berpulang, Kisah Jatuh Bangun Dirikan Perusahaan Otomotif Honda

37 hari lalu

Soichiro Honda. Foto : Honda
33 Tahun Soichiro Honda Berpulang, Kisah Jatuh Bangun Dirikan Perusahaan Otomotif Honda

Pada 5 Agustus 1991 atau 33 tahun lalu Soichiro Honda meninggal. Kisahnya mendirikan perusahaan otomotif Honda.


Koalisi Mitsubishi Motors dengan Nissan-Honda untuk Kendaraan Listrik, Siap Hadapi Tesla dan Produk China

40 hari lalu

Mitsubishi Logo
Koalisi Mitsubishi Motors dengan Nissan-Honda untuk Kendaraan Listrik, Siap Hadapi Tesla dan Produk China

Mitsubishi Motors dikabarkan bergabung dengan kemitraan Nissan-Honda untuk kembangkan kendaraan listrik. Bersiap hadapi Tesla dan Produk China.


Gunakan Identitas Kakaknya, Gazalba Saleh Beli Toyota Alphard Rp 1 Miliar

48 hari lalu

Terdakwa Hakim MA nonaktif, Gazalba Saleh, mengikuti sidang lanjutan pemeriksaan keterangan saksi, di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta, Senin, 22 Juli 2024. Jaksa Penuntut Umum KPK menghadirikan saksi Verbalisan penyidik KPK, Ganda Swastika dikonfrontasikan dengan saksi advokat juga anggota exco PSSI, Ahmad Riyadh. TEMPO/Imam Sukamto
Gunakan Identitas Kakaknya, Gazalba Saleh Beli Toyota Alphard Rp 1 Miliar

Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh membeli mobil Toyota Alphard Hitam dengan atas nama kakaknya.


Harga Honda Stylo 160 2024 dan Spesifikasi Lengkapnya

5 Juni 2024

PT Astra Honda Motor (AHM) meluncurkan motor matic stylo 160 yang dibanderol mulai dari Rp 27 jutaan. astra-honda.com
Harga Honda Stylo 160 2024 dan Spesifikasi Lengkapnya

Berikut ini harga Honda Stylo 160 2024 dengan warna yang unik dan kekinian serta spesifikasinya. Harga mulai Rp27 jutaan.


Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

3 Mei 2024

Konferensi Pers di Polres Metro Jakarta Selatan, pada Senin, 29 April 2024, mengenai kasus Brigadir RA yang tewas di dalam mobil Alphard, pada Kamis, 25 April 2024. TEMPO/Advist Khoirunikmah.
Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

Kompolnas menilai masih ada sejumlah kejanggalan dalam kasus kematian Brigadir RAT.


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

5 Maret 2024

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

1 Maret 2024

Perwakilan instruktur Astra Honda Motor mengikuti kompetisi Safety Riding di Bangkok, Thailand, 1 Maret 2024. TEMPO/Erwan Hartawan
Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

Honda Motor menggelar kompetisi instruktur Safety Riding yang menghadirkan 3 kelas yakni yakni 150 cc, 300 cc dan 500 cc.


Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

1 Maret 2024

Perwakilan instruktur safety riding Astra Honda Motor berlatih menjelang kompetisi Safety Riding yang mempertemukan antar negara Asia-Oceania di Bangkok, Thailand, 29 Februari - 1 Maret 2024. TEMPO/Erwan Hartawan
Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

Indonesia mengirim empat perwakilan instruktur untuk mengikuti kompetisi Honda Safety Riding di Thailand, 29 Februari - 1 Maret 2024.


Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

1 Maret 2024

Instruktur safety riding Astra Honda Motor berlatih menjelang The 2nd Asia-Oceania Honda Safety Instructor Competition 2024 di Thailand, 29 Februari - 2 Maret 2024. TEMPO/Erwan Hartawan
Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

Asian Honda Motor menggelar kompetisi Safety Riding yang mempertemukan antar negara Asia-Oceania di Bangkok, Thailand pada 29 Februari - 1 Maret 2024.