Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Begini Skema Bandara Lombok Menyambut Kedatangan Pembalap MotoGP Mandalika

Reporter

image-gnews
Sirkuit Mandalika, Desember 2021. (ITDC)
Sirkuit Mandalika, Desember 2021. (ITDC)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), dikabarkan telah menyiapkan alur untuk menyambut pembalap MotoGP Mandalika di tes pramusim bulan depan. Nantinya tes pramusim itu akan dimainkan pada 11-13 Februari 2022.

Hal itu dibenarkan langsung oleh Humas PT Angkasa Pura I Bandara Lombok, Arif Haryanto. Dirinya menjelaskan bahwa pihaknya sudah mengatur langkah-langkah yang bakal dilakukan para pembalap MotoGP yang hadir di Bandara Lombok.

Nantinya para rider tersebut diarahkan untuk menuju ruangan pemeriksaan setelah tiba di Bandara Lombok. “Apabila hasil pemeriksaan sehat akan melanjutkan proses berikutnya, namun apabila tidak sehat, akan diarahkan ke rumah sakit,” ucap Arif, dikutip dari Antara.

Setelah itu, pihak Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok akan membawa pembalap MotoGP Mandalika ini ke konter KKP untuk pemeriksaan dokumen kesehatan, vaksin dan hasil tes PCR. Jika sudah, maka mereka akan menuju kantor imigrasi untuk pemeriksaan paspor dan visa.

“Setelah itu mereka mengambil barang bawaan dan melalui pemeriksaan bea cukai. Baru selanjutnya keluar dan dibawa menuju huotel menggunakan shuttle bus yang telah disiapkan di terminal kedatangan,” lanjut Arif.

Lebih lanjut, Arif menjelaskan bahwa pihaknya tidak tahu mengenai jadwal kedatangan kru dan pembalap MotoGP Indonesia ini. Dirinya mengaku belum mendapatkan jadwal tersebut dari pihak panitia penyelenggara.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Untuk jadwal kedayangan pembalap tes pramusim MotoGP Mandalika itu pihak MGPA (Mandalika Grand Prix Association) yang lebih tahu,” terang Arif.

Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok sendiri akan menerima logistik MotoGP Indonesia pada 7 dan 8 Februari. Nantinya, logistik tersebut bakal datang dengan menggunakan pesawat kargo.

Baca: Penonton MotoGP Mandalika Pengguna Private Jet Minta Akses Langsung ke Lombok

ANTARA

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar Sementara Rider MotoGP 2024, 4 Tim Tak Ubah Line-up

1 hari lalu

Pembalap Marc Marquez saat mengendarai motornya dalam sesi tes Grand Prix MotoGP Valencia di Ricardo Tormo, 28 November 2023. Pablo Morano / AnadoluNo
Daftar Sementara Rider MotoGP 2024, 4 Tim Tak Ubah Line-up

Sejumlah tim melakukan perombakan line-up untuk mengarungi Grand Prix MotoGP 2024. Berikut daftar pembalap sementara untuk musim depan:


BPS Catat Kenaikan Penumpang di Seluruh Moda Transportasi, Didorong MotoGP Mandalika hingga...

2 hari lalu

Calon penumpang pesawat berjalan di selasar Terminal 3 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat, 23 Desember 2022. PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Soekarno Hatta mencatat puncak arus mudik Natal 2022 terjadi pada H -2 dengan jumlah 1.090 penerbangan dan penumpang sebanyak 159.282 orang. ANTARA/Muhammad Iqbal
BPS Catat Kenaikan Penumpang di Seluruh Moda Transportasi, Didorong MotoGP Mandalika hingga...

BPS mencatat kenaikan penumpang di seluruh moda transportasi pada Oktober 2023. Apa saja faktor pendorongnya?


Mengenal Luigi Dall'Igna, Bos Ducati yang pernah Berkarier di Aprilia

3 hari lalu

General Manajer Ducati Corse, Luigi Dall'Igna. MotoGP
Mengenal Luigi Dall'Igna, Bos Ducati yang pernah Berkarier di Aprilia

Luigi Dall'Igna bergabung dengan Aprilia pada 16 Januari 1992


Saber Industries Racing Team Tak Maksimal di Sepang 1.000 Km Endurance

4 hari lalu

Tim balap mobil asal Indonesia Saber Industries Racing Team tampil di Enduraces S1K kelas SP2G. (Dok Saber)
Saber Industries Racing Team Tak Maksimal di Sepang 1.000 Km Endurance

Saber Industries Racing Team telah menyelesaikan kejuaraan endure bertajuk Enduraces S1K (Sepang 1.000 Km), Malaysia.


Aquabike Jetski World Championship Segera Digelar di Danau Toba, Kargo Peserta Mulai Berdatangan

19 hari lalu

Atlet jetski Indonesia, Aero Sutan Aswar (depan) dan Aqsa Sutan Aswar, beradu kecepatan di nomor pertandingan runabout limited jetski Asian Games 2018 di Jet-Ski Indonesia Academy, Ancol, Jakarta, Jumat, 24 Agustus 2018. Dua atlet bersaudara tersebut hanya meraih perak dan perunggu. REUTERS/Beawiharta
Aquabike Jetski World Championship Segera Digelar di Danau Toba, Kargo Peserta Mulai Berdatangan

Aquabike Jetski World Championship 2023 akan digelar pada 22-26 November 2023 di Danau Toba, Sumatera Utara. Kargo dan logistik peserta tercatat mulai berdatangan.


Profil Veda Ega Pratama, Rider Indonesia Pertama yang Juara Asia Talent Cup

20 hari lalu

Pembalap Indonesia Veda Ega Pratama mengibarkan bendera Indonesia usai menjuarai  balapan kedua (Race 2) Idemitsu Asian Talent Cup (IATC). ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi
Profil Veda Ega Pratama, Rider Indonesia Pertama yang Juara Asia Talent Cup

Veda Ega Pratama berhasil mengamankan gelar juara Asia Talent Cup (ATC) 2023 usai seri Malaysia di Sirkuit Sepang,. Berikut profil singkatnya:


Profil Jorge Martin, Juara MotoGP Thailand

34 hari lalu

Jorge Martin di podium MotoGP Thailand 2023. (Foto: Red Bull Content Pool)
Profil Jorge Martin, Juara MotoGP Thailand

Pembalap Pramac Racing, Jorge Martin menjuarai balapan utama MotoGP Thailand di Sirkuit Buriram, Minggu, 29 Oktober 2023


Farudilla Adam Juara Umum Supermoto Race Seri Kejurnas 2023

35 hari lalu

Supermoto Race Seri Kejurnas 2023.
Farudilla Adam Juara Umum Supermoto Race Seri Kejurnas 2023

Pembalap Indonesia Farudilla Adam sukses menjuarai Supermoto Race Seri Kejurnas 2023 di kelas utama FFA 250.


DJP Sebut MotoGP Mandalika Berkontribusi Positif pada Penerimaan Pajak di Nusa Tenggara

36 hari lalu

Indonesia GP 2023: MotoGP Mandalika
DJP Sebut MotoGP Mandalika Berkontribusi Positif pada Penerimaan Pajak di Nusa Tenggara

Peredaran uang saat MotoGP Mandalika nilainya mencapai Rp 914 miliar, belum termasuk tiket.


Kualifikasi Supermoto Race: Wakil Indonesia Unggul dari Rider Kelas Dunia

36 hari lalu

Tommy Salim di kualifikasi SuperAdventure International Supermoto Race Seri Kejurnas 2023 di JIEXpo Kemayoran. (Foto: Supermoto)
Kualifikasi Supermoto Race: Wakil Indonesia Unggul dari Rider Kelas Dunia

Pembalap Indonesia Tommy Salim telah menyelesaikan sesi kualifikasi SuperAdventure International Supermoto Race Seri Kejurnas 2023 di JIEXpo Kemayoran