Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pembalap AHRC Adenanta Putra Raih Podium Race 1 AP250 ARRC Sirkuit Sepang 2022

image-gnews
Pembalap Adenanta Putra saat berada di podium Asia Talent Cup 2019 Sirkuit Sepang Malaysia. Dok AHM
Pembalap Adenanta Putra saat berada di podium Asia Talent Cup 2019 Sirkuit Sepang Malaysia. Dok AHM
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap motor dari Astra Honda Racing Team (AHRT) meraih podium tertinggi pada Asia Road Racing Championship atau ARRC di dua kelas balap, yakni Muhammad Adenanta Putra dan Herjun Atna Firdaus.

Dalam balap motor di Sepang International Circuit, Malaysia, Sabtu lalu, 8 Oktober 2022, Adenanta Putra meraih podium di race pertama kelas Asia Production 250 (AP250) dengan posisi start kedua. Dia tampil impresif dan mendominasi setiap lap selama delapan putaran dan finish di posisi pertama.

Adapun pembalap muda kelahiran Pati, Jawa tengah, Herjun Atna Firdaus start pada posisi ketujuh dan meraih podium ketiga. Pada kelas yang sama, pembalap Rheza Danica Ahrens, harus puas finis pada posisi keempat.

“Alhamdulillah, saya meraih podium pertama di Sepang. Saya telah berjuang sejak awal balapan,” kata Adenanta, asal Magetan, Jatim, dikutip dari siaran pers AHRT hari ini, Minggu, 9 Oktober 2022.

Dia meraih race pertama Asia Production 250 ARRC dengan catatan waktu 19 menit 46,847 detik. Meski merasakan daya cengkram ban motor balapnya mulai menurun pada lap terakhir, Adenanta berusaha menjaga irama agar tetap bisa bertahan.

Kemenangan Muhammad Adenanta Putra dalam balap motor ARRC di Sirkuit Sepang tersebut adalah kali kedua di musim ini. Sebelumnya, dia mengamankan podium tertinggi pada Race 2 AP250 di ARRC Jepang.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pemuda kelahiran 2004 tadi mendapatkan tambahan 25 poin. Dia pun naik ke posisi keempat dengan mengantongi 74 poin, sama seperti Rafid Topan Sucipto di peringkat kelima. “Saya akan coba meraih kemenangan lagi pada race 2,” ucap Adenanta Putra.

KHOLIS KURNIA WATI | JOBPIE

Baca: Andi Gilang Raih Pole Position di SS600 ARRC Malaysia

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


AHRT Sudah Kantongi Nama Pembalap untuk Musim Depan, Siapa Saja?

1 hari lalu

Pembalap Astra Honda Racing Team (AHRT) Rheza Danica Ahrens (kiri) berhasil raih podium kedua pada race pertama kelas Asia Production 250cc (AP250) di ajang Asia Road Racing Championship (ARRC) 2023 seri Cina. (Dok AHRT)
AHRT Sudah Kantongi Nama Pembalap untuk Musim Depan, Siapa Saja?

Astra Honda Racing Team (AHRT) telah memiliki nama-nama yang akan jadi pembalap mereka pada musim depan. Adakah bocoran namanya?


Daftar Pembalap di Porsche Sprint Challenge Indonesia, Ada Ahmad Sahroni

1 hari lalu

Pembalap yang tampil di Porsche Sprint Challenge Indonesia. (Dok MGPA)
Daftar Pembalap di Porsche Sprint Challenge Indonesia, Ada Ahmad Sahroni

Ajang balap mobil Porsche Sprint Challenge Indonesia diikuti oleh sejumlah pembalap Indonesia, termasuk politisi NasDem, yakni Ahmad Sahroni.


Rheza Danica Juara AP250 ARRC 2024, Pembalap Astra Honda Dominasi Klasemen

6 hari lalu

Rheza Danica Ahrens (Astra Honda Racing Team), Buriram, Thailand, 26 Maret 2022. (AHM)
Rheza Danica Juara AP250 ARRC 2024, Pembalap Astra Honda Dominasi Klasemen

Astra Honda Racing Team dipastikan mengunci gelar juara tim. Sementara pembalap Rheza Danica juga meraih gelar di sektor pembalap.


Masalah Ban, Andi Gilang Gagal Juara di Race 2 ASB1000 ARCC Thailand 2023

6 hari lalu

Andi Gilang di ARRC ASB1000 Thailand 2023. (Foto: Instagram/@27_andigilang)
Masalah Ban, Andi Gilang Gagal Juara di Race 2 ASB1000 ARCC Thailand 2023

Andi Gilang gagal kembali juarai Race 2 di kelas Asia Superbike 1.000cc (ASB1000) di Sirkuit Buriram, Thailand, akibat masalah ban.


Profil Andi Gilang yang Menjuarai Race 1 ASB1000 ARRC Thailand 2023

6 hari lalu

Andi Gilang di ARRC ASB1000 Thailand 2023. (Foto: Instagram/@27_andigilang)
Profil Andi Gilang yang Menjuarai Race 1 ASB1000 ARRC Thailand 2023

Andi Gilang mulai ikut balap underbone ketika usianya belum genap 10 tahun. Dia juga pernah tampil di kejuaraan dunia Moto2 (2020) dan Moto3 (2021).


Veda Ega Pratama dan Andi Gilang Juara di Race 1 ARRC Thailand 2023

7 hari lalu

Andi Gilang di ARRC ASB1000 Thailand 2023. (Foto: Instagram/@27_andigilang)
Veda Ega Pratama dan Andi Gilang Juara di Race 1 ARRC Thailand 2023

Veda Ega Pratama dan Andi Gilang berhasil keluar sebagai juara di balapan pertama Asia Road Racing Championship (ARRC) Thailand 2023.


Daftar Sementara Rider MotoGP 2024, 4 Tim Tak Ubah Line-up

7 hari lalu

Pembalap Marc Marquez saat mengendarai motornya dalam sesi tes Grand Prix MotoGP Valencia di Ricardo Tormo, 28 November 2023. Pablo Morano / AnadoluNo
Daftar Sementara Rider MotoGP 2024, 4 Tim Tak Ubah Line-up

Sejumlah tim melakukan perombakan line-up untuk mengarungi Grand Prix MotoGP 2024. Berikut daftar pembalap sementara untuk musim depan:


Andi Gilang dan Veda Ega Pratama Pole Position di ARRC Thailand 2023

7 hari lalu

Andi Gilang di ARRC ASB1000 Thailand 2023. (Foto: Instagram/@27_andigilang)
Andi Gilang dan Veda Ega Pratama Pole Position di ARRC Thailand 2023

Andi Gilang dan Veda Ega Pratama raih pole position dalam ajang Asia Road Racing Championship (ARRC) Thailand di kelas berbeda.


Mengenal Luigi Dall'Igna, Bos Ducati yang pernah Berkarier di Aprilia

9 hari lalu

General Manajer Ducati Corse, Luigi Dall'Igna. MotoGP
Mengenal Luigi Dall'Igna, Bos Ducati yang pernah Berkarier di Aprilia

Luigi Dall'Igna bergabung dengan Aprilia pada 16 Januari 1992


Saber Industries Racing Team Tak Maksimal di Sepang 1.000 Km Endurance

10 hari lalu

Tim balap mobil asal Indonesia Saber Industries Racing Team tampil di Enduraces S1K kelas SP2G. (Dok Saber)
Saber Industries Racing Team Tak Maksimal di Sepang 1.000 Km Endurance

Saber Industries Racing Team telah menyelesaikan kejuaraan endure bertajuk Enduraces S1K (Sepang 1.000 Km), Malaysia.