Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

51 Mobil Daihatsu Ramaikan Kontes Modifikasi di Bandung

Reporter

image-gnews
Salah satu mobil Daihatsu peserta modifikasi Daihatsu Dress-Up Challenge di Bandung, 12 Mei 2018. Dok. ADM
Salah satu mobil Daihatsu peserta modifikasi Daihatsu Dress-Up Challenge di Bandung, 12 Mei 2018. Dok. ADM
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Daihatsu kembali menggelar kontes modifikasi bertajuk Daihatsu Dress-up Challenge 2018 yang terbuka untuk seluruh model Daihatsu. Kontes adu kreasi bagi para modifikator dan kawula muda ini hadir di Bandung pada 12 – 13 Mei 2018 bertempat di Graha Manggala Siliwangi.

Direktur Marketing PT Astra Daihatsu Motor Amelia Tjandra mengatakan bahwa Daihatsu kembali memfasilitasi acara Daihatsu Dress-up Challenge 2018 karena melihat tingginya animo para pecinta modifikasi mobil. “Kami berharap melalui acara ini, selain sebagai sarana penyaluran kreatifitasnya, para modifikator juga dapat terus berkreasi, dengan tetap memperhatikan aspek keamanan dan kenyamanan pengendara,” kata Amelia dalam siaran pers yang diterima Tempo, Sabtu, 12 Mei 2018.

Baca: 123 Mobil Modifikasi Ramaikan Final Daihatsu Dress Up Challenge

Tercatat sebanyak 51 unit mobil Daihatsu milik peserta yang unjuk gigi dalam kontes modifikasi di Bandung yang terdiri dari 22 Ayla, 10 Sirion, 9 Gran Max dan Luxio, 6 Taruna, 2 Xenia, 1 Terios, dan 1 Zebra.

Pada sisi kriteria penilaian Daihatsu Dress-up Challenge kali ini, dilakukan dengan memperhatikan 8 aspek, meliputi aspek overall build; exterior; interior; paint; engine; undercarriage; car audio & video; dan presentation.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada setiap kota penyelenggara, Babak Penyisihan akan dipilih total 14 peserta terbaik dengan dua kategori pemenang (Best dan Runner Up) pada setiap produk line-up Daihatsu. Peserta bersaing memperebutkan elite point yang diakumulasi pada setiap seri sampai final dengan total hadiah mencapai ratusan juta rupiah.

Baca: Kontes Modifikasi Mobil Daihatsu Ramaikan Yogyakarta

Tak hanya di Bandung, Daihatsu Dress-up Challenge juga diselenggarakan di 16 kota lainnya di Indonesia. Setelah Bandung, kontes modfikasi ini akan hadir di Bali, Malang, Medan, Batam, Makassar, Manado, Palangkaraya, Balikpapan, Palembang, Bandar Lampung, dan terakhir babak final di Jakarta, November 2018.

Daihatsu Dress-up Challenge 2018 dapat diikuti baik oleh perorangan, maupun klub atau komunitas dengan menghubungi panitia di nomor 0815-937-1128. Peserta dapat mendaftarkan modifikasi mobil kreasi Daihatsu seperti Sirion, Ayla, Xenia, Sigra, GranMax dan Luxio, Terios, dan mobil Daihatsu lainnya. Kontes ini terselenggara berkat kerja sama dengan Hot Import Night (HIN) dan merupakan bagian dari pameran Indonesia Auto Modified (IAM).

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

15 hari lalu

Daihatsu turut meramaikan Gaikindo Indonesia International Auto Show atau GIIAS Semarang 2023, 18-22 Oktober. (Foto: Daihatsu)
Penjualan Ritel Daihatsu pada Maret 2024 Naik 17 Persen

Pada Maret 2024, penjualan ritel Daihatsu tercatat mencapai 17.352 unit atau naik sekitar 17,1 persen dibanding bulan sebelumnya.


Road to IMX 2024 Surabaya: Mengangkat Suasana 'Pop Up Little Tokyo'

27 hari lalu

Mazda RX-7 FD LB Super Silhouette
Road to IMX 2024 Surabaya: Mengangkat Suasana 'Pop Up Little Tokyo'

Road to IMX 2024 Surabaya menjadi magnet bagi para pecinta modifikasi.


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

48 hari lalu

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


Kendaraan Listrik Jadi Ladang Baru Modifikator Lokal, Begini Penjelasan IMI

25 Februari 2024

Pengunjung melihat mobil yang dipamerkan dalam Indonesian International Motor Show (IIMS) 2024 di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Jumat 16 Februari 2024. Pameran otomotif IIMS 2024 yang berlangsung 15-25 Pebruari itu diikuti sebanyak 188 merek meramaikan IIMS 2024, termasuk diantaranya 53 merek kendaraan roda empat dan dua berbahan dasar mesin dan listrik dengan target transaksi mencapai Rp5,3 triliun. TEMPO/Tony Hartawan
Kendaraan Listrik Jadi Ladang Baru Modifikator Lokal, Begini Penjelasan IMI

Wakil Ketua Umum IMI bidang Mobilitas, Rifat Sungkar, mengatakan bahwa kendaraan listrik bisa menjadi peluang bagi modifikator lokal untuk berkarya.


Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

14 Februari 2024

All New Daihatsu Xenia dipamerkan di Jakarta Auto Week, 12 Maret 2022. TEMPO/Dicky Kurniawan
Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengumumkan penarikan kembali atau recall model All New Xenia di pasar otomotif Indonesia.


Toyota Bakal Umumkan Manajemen Baru untuk Daihatsu Global Pekan Ini

12 Februari 2024

.
Toyota Bakal Umumkan Manajemen Baru untuk Daihatsu Global Pekan Ini

Perubahan manajemen baru ini dilakukan setelah skandal uji keselamatan mengguncang Daihatsu.


Menperin: Industri Modifikasi Dapat Menaikkan Penjualan Kendaraan Nasional

11 Februari 2024

Minister of Industry Agus Gumiwang Kartasasmita at the business forum during the 23rd National Meeting of the Industrial Estates Association (HKI) in Bali on Thursday (September 21, 2023). ANTARA/HO-Ministry of Industry.
Menperin: Industri Modifikasi Dapat Menaikkan Penjualan Kendaraan Nasional

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang mengatakan sektor industri modifikasi otomotif berdampak pada penjualan kendaraan nasional.


Mitsubishi Lancer Evo IX Bermotif Batik Bakal Tampil di Pameran Modifikasi Internasional

10 Februari 2024

Mitsubishi Lancer Evo IX modifikasi garapan Saber Industries dari Indonesia akan dipamerkan di Osaka Auto Messe (OAM) 2024. (IMX)
Mitsubishi Lancer Evo IX Bermotif Batik Bakal Tampil di Pameran Modifikasi Internasional

Mitsubishi Lancer Evo IX garapan Saber Industries akan dipamerkan di pameran modifikasi Osaka Auto Messe (OAM) 2024.


16.976 Mobil Daihatsu Terjual di Januari 2024, Naik 12,5 Persen

9 Februari 2024

Mobil Daihatsu All New Ayla dipamerkan dalam acara Gaikindo Jakarta Auto Week 2023 di JCC, Jakarta, 11 Maret 2023. Daihatsu menawarkan All New Ayla tiga varian, yaitu varian M (1.0 liter-Transmisi Manual), X (1.0 liter Transmisi Manual), dan R (1.0liter transmisi CVT, 1.2 liter transmisi manual serta 1.2 liter transmisi CVT). TEMPO/Fajar Januarta
16.976 Mobil Daihatsu Terjual di Januari 2024, Naik 12,5 Persen

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) melaporkan bahwa penjualan mobil mereka sepanjang Januari 2024 mencapai 16.976 unit. Simak selengkapnya di sini:


Yamaha Ingatkan Modifikasi Tangki Bensin Lexi L 155 Bisa Gugurkan Garansi

7 Februari 2024

Seorang model menunjukkan produk terbaru Yamaha LEXi LX 155 di Jakarta, Jumat 12 Januari 2024. Yamaha resmi meluncurkan LEXi LX 155 yang dilengkapi dengan mesin Blue Core 155 cc generasi terbaru yang memiliki tiga varian dan tiga warna. ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin/pras.
Yamaha Ingatkan Modifikasi Tangki Bensin Lexi L 155 Bisa Gugurkan Garansi

Yamaha mengingatkan konsumen yang melakukan modifikasi tangki bensin Lexi L 155 dapat menggugurkan garansi.