Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Taksi Otonom GM Diperbolehkan Mulai Berbisnis

Reporter

image-gnews
Chevrolet Bolt EV. (Antara/General Motors)
Chevrolet Bolt EV. (Antara/General Motors)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaDivisi mobil listrik General Motors (GM Cruise) mengumumkan telah mengantongi izin untuk memungut biaya kepada konsumen taksi otonom di San Francisco, Amerika Serikat.

Taksi otonom adalah mobil tanpa pengemudi atau mobil swakemudi (self-driving). Mobil nirawak ini menjadi pemandangan yang umum di San Francisco yang berpotensi menjadi ladang bisnis baru di kota-kota besar sebagai taksi tanpa pengemudi.

Mobil-mobil otonom tadi digunakan gratis karena masih tahap uji coba.

Mengutip Reuters hari ini, Sabtu, 4 Juni 2022, GM selanjutkan akan meluncurkan layanan berbayar taksi otonom 30 mobil listrik Chevrolet Bolt swakemudi.

Komisaris Utilitas Publik California Clifford Rechtschaffen menyetujui izin operasi armada taksi otonom tanpa awak dengan syarat, "Mengambil pendekatan bertahap yang hati-hati." Cara ini ditempuh untuk mengatur operasional mobil otonom.

"Ini akan memungkinkan staf kami untuk terus mengumpulkan data yang sangat penting yang akan mendukung pengembangan di fase mendatang," ucap Rechtschaffen.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Taksi tanpa sopir itu tidak bisa melaju sembarangan, tapi dibatasi pada wilayah tertentu dengan kecepatan maksimal 48 km/jam. Armada taksi otonom juga dilarang beroperasi pada pukul 22.00 hingga 06.00 dan tidak diizinkan berjalan saat terjadi kabut tebal serta hujan deras.

Masyarakat terutama pebisnis dan penyandang disabilitas mendukung pengoperasian taksi otonom. Tapi masih banyak pekerjaan rumah GM dan otoritas setempat untuk memastikan mobil nirawak tidak membahayakan masyarakat.

Mobil otonom GM Cruise AV pernah berhenti sembarangan dan menghalangi mobil pemadam kebakaran menuju tiga lokasi kebakaran. Mobil nirawak serupa juga pernah pergi begitu saja ketika polisi yang menghentikannya sedang mencatat sesuatu.

BacaPerusahaan Cina Pony.ai Terima Lisensi Taksi Mobil Otonom

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Polisi Tahan Puluhan Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di Jembatan San Fransisco

17 hari lalu

Anggota pasukan keamanan berjaga selama KTT CEO Kerjasama Ekonomi Asia-Pasifik (APEC) di San Francisco, California, AS 16 November 2023. REUTERS/Loren Elliott
Polisi Tahan Puluhan Pengunjuk Rasa Pro-Palestina di Jembatan San Fransisco

Dua ratus pengunjuk rasa Pro-Palestina memblokade jembatan San Fransisco saat kota itu menjadi tuan rumah APEC.


Dari Cokelat hingga Basket, Berikut Kenangan Xi Jinping di California

18 hari lalu

Xi Jinping (tengah, depan) diberikan suvenir jersey Los Angeles Lakers dengan namanya tercetak di atasnya oleh mantan bintang Lakers Magic Johnson (kanan, depan) di Staples Center di Los Angeles, Amerika Serikat, 17 Februari 2012  .(Xinhua/Lan Hongguang)
Dari Cokelat hingga Basket, Berikut Kenangan Xi Jinping di California

California, merupakan perhentian pertama dalam perjalanan perdana Xi Jinping ke Amerika Serikat beberapa dekade silam.


General Motors Jadi Pemasok Mesin Balap Formula 1 Mulai 2028

19 hari lalu

General Motors Logo (Dok. GM)
General Motors Jadi Pemasok Mesin Balap Formula 1 Mulai 2028

General Motors akan menjadi pemasok bagi tim Andretti jika permohonan tim asal Amerika Serikat itu disetujui Manajemen Formula 1.


Jokowi Akan Temui Biden di Gedung Putih sebelum APEC, Ini Agendanya

28 hari lalu

Presiden Joko Widodo berbicara dengan Presiden Amerika Serikat Joe Biden saat pertemuan bilateral di sela rangkaian kegiatan KTT G20 Indonesia di Nusa Dua, Bali, Senin 14 November 2022. Achmad Ibrahim/Pool via REUTERS
Jokowi Akan Temui Biden di Gedung Putih sebelum APEC, Ini Agendanya

Jokowi akan menemui Joe Biden di Gedung Putih sebelum gelaran APEC 2023 di San Fransisco bulan ini.


Google Beresi Tuduhan Pengembang Aplikasi Kencan Match Group soal Monopoli

33 hari lalu

Gaji kerja di Google yang paling tinggi bisa mencapai Rp7,6 miliar per tahun. Berikut ini informasi lengkap gaji di Google sesuai tingkatannya. Foto: Canva
Google Beresi Tuduhan Pengembang Aplikasi Kencan Match Group soal Monopoli

Google dan Match menyelesaikan klaim antimonopoli Google Play.


Kisah Clint Eastwood, Pemeran Film Koboi yang Legendaris

48 hari lalu

Clint Eastwood. REUTERS/Mario Anzuoni
Kisah Clint Eastwood, Pemeran Film Koboi yang Legendaris

Sebelum terkenal di film koboi, Clint Eastwood dikenal pernah kerja serabutan dari sopir truk hingga petugas pom bensin


Mobil Seruduk Konsulat Cina di San Fransisco, Pengemudi Ditembak Mati

55 hari lalu

Kendaraan Polisi San Francisco diparkir di jalan dekat kantor visa konsulat Cina, di mana media lokal melaporkan sebuah kendaraan mungkin menabrak gedung, di San Francisco, California, AS pada 9 Oktober 2023. REUTERS/Nathan Frandino
Mobil Seruduk Konsulat Cina di San Fransisco, Pengemudi Ditembak Mati

Petugas menembak mati pengemudi kendaraan yang menabrak konsulat Cina di San Francisco, dan sempat nyelonong ke lobi kantor visa.


Joe Biden Berencana Bertemu Xi Jinping di San Fransisco pada November

59 hari lalu

Joe Biden Berencana Bertemu Xi Jinping di San Fransisco pada November

Gedung Putih berencana mengadakan pertemuan tatap muka antara Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan pemimpin Cina Xi Jinping di San Francisco


Profil Akio Morita Pendiri Sony Corporation, Kisah Sukses Anak Pengusaha Sake

3 Oktober 2023

Akio Morita, pendiri Sony Corporation. akiomorita.com
Profil Akio Morita Pendiri Sony Corporation, Kisah Sukses Anak Pengusaha Sake

Akio Morita pendiri Sony Corporation anak seorang pengusaha sake, yang sukses sebagai pengusaha produsen barang elektronik. Ini profilnya.


Serikat Pekerja Lakukan Aksi Mogok di Pabrik GM, Stellantis dan Ford

23 September 2023

Presiden Serikat Pekerja United Auto Workers Shawn Fain bergabung dengan anggota UAW yang melakukan pemogokan, di garis piket di Pabrik Perakitan Ford Michigan di Wayne, Michigan, AS, 15 September 2023. REUTERS/Rebecca Cook
Serikat Pekerja Lakukan Aksi Mogok di Pabrik GM, Stellantis dan Ford

Serikat pekerja United Auto Workers (UAW) melakukan aksi mogok di tiga pabrik otomotif, yakni General Motors (GM), Stellantis dan Ford.