"

Daftar 10 Mobil Listrik Terlaris 2017, Mobil Cina Juaranya

Reporter

Tesla memperkenalkan mobil Tesla Model X Electrik di Freemont, California, 29 September 2015. Perusahaan yang berbasis di Caifornia usai suskses membuat mobil Sport elektrik, memproduksi mobil SUV karena tingginya populasi konsumen yang menggunakan mobil keluarga tersebut. REUTERS
Tesla memperkenalkan mobil Tesla Model X Electrik di Freemont, California, 29 September 2015. Perusahaan yang berbasis di Caifornia usai suskses membuat mobil Sport elektrik, memproduksi mobil SUV karena tingginya populasi konsumen yang menggunakan mobil keluarga tersebut. REUTERS

TEMPO.CO, Jakarta - Pasar mobil listrik terus menunjukkan peningkatan. Peningkatan penjualan mobil listrik terjadi di Amerika Serikat, Eropa, dan Cina.

Sepanjang Desember 2017, penjualan mobil listrik secara global mencapai 170 ribu unit. Angka ini meningkat 67 persen dibanding periode yang sama tahun 2016, seperti dilaporkan China Daily.

Baca: Tren Mobil Listrik, Pertamina Akan Produksi Baterai

Tahun lalu, total sebanyak 1,22 juta mobil listrik terjual di seluruh dunia, meningkat 58 persen year on year. Tahun ini diperkirakan penjualannya dapat menembus angka 1,5 juta unit, dan setengahnya diprediksi mengisi pasar Cina.

Baca: Laris Manis, BMW Fokus Pasarkan Mobil Listrik

Berikut ini daftar 10 mobil listrik terlaris di seluruh dunia.

Merek

Unit

BAIC EC-Series

78,079

Tesla Model S

54,715

Toyota Prius Prime/PHV

50,830

Nissan Leaf

47,195

Tesla Model X

46,535

Zhi Dou D2

42,342

Renault Zoe

31,932

BMW i3

31,410

BYD Song PHEV

30,920

Chevrolet Bolt

27,982

 CHINA DAILY | WP

 




Berita Selanjutnya





Genesis Berminat Bikin Mobil Listrik Mewah Berukuran Kecil

46 menit lalu

Genesis Mint Concept (Genesis)
Genesis Berminat Bikin Mobil Listrik Mewah Berukuran Kecil

Mobil listrik kecil ini akan berada di bawah posisi Genesis GV60 dan diperkirakan akan mengadopsi mobil Mint Concept yang diperkenalkan pada 2019.


Rute Sirkuit Formula E Jakarta 2024 Bakal Lewati Kawasan Masjid Istiqlal

17 jam lalu

Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni
Rute Sirkuit Formula E Jakarta 2024 Bakal Lewati Kawasan Masjid Istiqlal

Ketua Pelaksana Formula E Jakarta 2022 Ahmad Sahroni mengatakan balap mobil listrik itu akan digelar di street circuit.


Luhut Klaim Negosiasi Indonesia dengan Tesla Alami Kemajuan

2 hari lalu

Pemilik Tesla, SpaceX, dan Twitter duduk bersama Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan
Luhut Klaim Negosiasi Indonesia dengan Tesla Alami Kemajuan

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menginformasikan proses negosiasi Indonesia dengan Tesla.


17 Unit Mobil Listrik BMW iX Diserahkan ke Konsumen Indonesia

2 hari lalu

BMW Astra menyerahkan 17 unit BMW iX xDrive40 secara serentak kepada konsumen di Indonesia, Selasa, 21 Maret 2023. FOTO: BMW Astra
17 Unit Mobil Listrik BMW iX Diserahkan ke Konsumen Indonesia

BMW Astra melakukan penyerahan 17 unit mobil listrik BMW iX xDrive40 untuk pertama kalinya kepada konsumen di Indonesia.


Luhut Ungkap Perkembangan Terbaru Negosiasi dengan Tesla: Kita Punya Kemajuan yang Sangat Maju

2 hari lalu

Pemilik Tesla, SpaceX, dan Twitter duduk bersama Menko Marves, Luhut Binsar Pandjaitan
Luhut Ungkap Perkembangan Terbaru Negosiasi dengan Tesla: Kita Punya Kemajuan yang Sangat Maju

Menteri Luhut Binsar Pandjaitan menyampaikan perkembangan terbaru dalam negosiasi dengan pabrikan mobil listrik asal AS, Tesla Inc.


Audi Siapkan Mobil Listrik Entry Level Gantikan Posisi A3

2 hari lalu

Audi A3 Sportback, di ajangGaikindo Indonesia International Auto Show, di ICE BSD, Tangerang,Selasa 15 Agustus 2017. TEMPO/GRANDY AJI
Audi Siapkan Mobil Listrik Entry Level Gantikan Posisi A3

Audi mengonfirmasi akan meluncurkan mobil listrik kecil baru yang diperkirakan didasarkan pada platform EV generasi terbaru Volkswagen Group.


Insentif Tekan Harga Mobil Listrik 32 Persen dan Motor Listrik 18 Persen, Ini Harapan Sri Mulyani

3 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengikuti rapat kerja dengan Komisi XI DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin, 12 Desember 2022. Sri Mulyani menjelaskan sejauh ini prevalensi perokok laki-laki dewasa mencapai 71,3 persen, sehingga membuat Indonesia menduduki peringkat pertama tertinggi di dunia. TEMPO/M Taufan Rengganis
Insentif Tekan Harga Mobil Listrik 32 Persen dan Motor Listrik 18 Persen, Ini Harapan Sri Mulyani

Sri Mulyani memperkirakan insentif kendaraan listrik menekan harga jual mobil listrik 32 persen.


Luhut dan Sri Mulyani Umumkan Insentif Mobil dan Bus Listrik Rilis pada 1 April 2023

3 hari lalu

Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (tengah) berbincang dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani (kiri) dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto (kanan) sebelum mengikuti Sidang Kabinet Paripurna di Istana Negara, Jakarta, Selasa 6 Desember 2022. Sidang Kabinet Paripurna itu membahas kondisi perekonomian tahun 2023, evaluasi penanganan COVID-19 serta ketahanan pangan dan energi. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Luhut dan Sri Mulyani Umumkan Insentif Mobil dan Bus Listrik Rilis pada 1 April 2023

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan kembali memaparkan rencana program insentif fiskal untuk kendaraan mobil dan bus listril. Ia menuturkan insentif akan secara resmi diluncurkan 1 April 2023 mendatang.


Pakar Beri 5 Langkah Strategis agar Merek Jepang Dapat Insentif Mobil Listrik

3 hari lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (tengah) bersama Direktur PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia Bob Azam sedang memeriksa pengisian daya mobil listrik Toyota bZ4X di Jakarta, 6 Maret 2023. (Toyota Indonesia)
Pakar Beri 5 Langkah Strategis agar Merek Jepang Dapat Insentif Mobil Listrik

Dengan melakukan langkah-langkah strategis tersebut, produsen mobil, khususnya Jepang, dapat memanfaatkan peluang insentif mobil listrik.


Waze Hadirkan Fitur Lokasi Charger Kendaraan Listrik, Baru Tersedia di Negara Ini

3 hari lalu

Aplikasi Waze akan menampilkan stasiun pengisian daya terdekat yang mendukung mobil listrik pengguna dan steker pengisi dayanya. (Waze)
Waze Hadirkan Fitur Lokasi Charger Kendaraan Listrik, Baru Tersedia di Negara Ini

Aplikasi navigasi Waze menghadikan fitur baru yang memberitahukan lokasi pengisian daya atau charging station kendaraan listrik.