Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Toyota Gandeng Joby Aircraft Kembangkan Mobil Terbang

Reporter

image-gnews
Mobil terbang Joby Aircraft. (Joby Aircraft)
Mobil terbang Joby Aircraft. (Joby Aircraft)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Perusahaan raksasa otomotif Jepang, Toyota, menyatakan akan menanamkan modal senilai hampir US$ 400 juta di sebuah perusahaan dalam bidang komersialisasi mobil terbang listrik sebagai layanan transportasi udara yang cepat, tenang dan terjangkau.

Hal itu terungkap dalam pernyataan Toyota seperti yang dikutip dari The Star Online, Kamis, 16 Januari 2020. 

Investasi dalam Joby Aviation itu sejalan dengan rencana perusahaan produsen mobil tersebut untuk ekspansi ke sektor-sektor baru ketika industri berubah dengan cepat. Presiden Toyota Motor Corp, Akio Toyoda, berjanji untuk mengubah perusahaan dari produsen mobil ke perusahaan mobilitas.

“Transportasi udara telah menjadi tujuan jangka panjang bagi Toyota, dan sementara kami melanjutkan pekerjaan kami di bisnis mobil, perjanjian kerja sama ini akan membuat kami mengarahkan pandangan ke langit,” kata Toyoda dalam sebuah pernyataan yang mengumumkan investasi.

“Melalui upaya yang baru dan menarik ini, kami berharap dapat memberikan kebebasan bergerak dan kesenangan kepada pelanggan di mana pun, di darat, dan sekarang, di langit.”

Didirikan pada tahun 2009, Joby Aviation saat ini sedang mengembangkan pesawat listrik empat penumpang yang dapat lepas landas dan mendarat secara vertikal, seperti helikopter, meskipun memiliki beberapa rotor.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perusahaan itu membayangkan pesawat sebagai moda transportasi komersial untuk mengangkut penumpang, bukan untuk dijual kepada perorangan.

Toyota mengatakan akan menawarkan keahlian dalam manufaktur, kontrol kualitas dan biaya untuk pengembangan dan produksi dalam pengembangan pesawat Joby. Salah satu Wakil Presiden Eksekutif Toyota, Shigeki Tomoyama, akan bergabung dengan dewan direksi Joby Aviation dan akan berperan aktif dalam menetapkan arah strategis.

Joby juga sudah memiliki kemitraan dengan perusahaan Uber untuk mengembangkan layanan taksi udara perkotaan.

Sementara itu, Toyota juga terus  mengembangkan investasinya ke bidang kendaraan terbang di tempat lain lewat investasi dalam proyek SkyDrive Jepang untuk mengembangkan mobil terbang terkecil di dunia.

Selain itu ada juga cabang usaha ke sektor lain. Pada Consumer Electronics Show di Las Vegas bulan Januari ini, Toyota mengumumkan rencananya untuk membangun “kota tenunan” di kaki Gunung Fuji yang akan dilengkapi dengan sel bahan bakar hidrogen dan juga infrastruktur jalan bagi kendaraan otonom juga yang akan disebut sebagai rumah pintar.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

1 hari lalu

PT Blue Bird Tbk menggelar peluncuran Lifecare Taxi di Jalan Selatan, Kamis, 25 April 2024. Taksi yang diluncurkan Bluebird itu ditujukan untuk pengguna penyandang disabilitas dan lansia. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Lifecare Taxi Terbaru dari Bluebird untuk Layani Difabel dan Lansia, Pakai Toyota Voxy

Bluebird meluncurkan layanan Lifecare Taxi untuk menunjang kebutuhan penyandang disabilitas dan lansia.


Mudik Hemat Bersama All-New Yaris Cross

3 hari lalu

Mudik Hemat Bersama All-New Yaris Cross

Dengan 1 liter bahan bakar mampu menempuh jarak 31 kilometer. dipadukan dengan tenaga elektrik, jadi semakin irit. Keluarga juga nyaman karena di atap terdapat Panoramic Glass Roof with Power Sunshade.


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

48 hari lalu

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

52 hari lalu

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


Apa Peran PT Dirgantara Indonesia (PTDI) dalam Pengembangan Mobil Terbang Vela Alpha

22 Februari 2024

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi ketika meninjau miniatur Vela Alpha, drone hasil kerjasama PT Dirgantara Indonesia (persero) dan Vela Aero, di sela Singapore Airshow 2024 di Changi, Singapura, Selasa, 20 Februari 2024 (Dokumentasi Kementerian Perhubungan)
Apa Peran PT Dirgantara Indonesia (PTDI) dalam Pengembangan Mobil Terbang Vela Alpha

PT Dirgantara Indonesia (Persero) turut serta dalam pengembangan mobil terbang Vela Alpha. Bagaimana peran PTDI di proyek ini?


3 Negara Mulai Luncurkan Mobil Terbang, di IKN Mengudara Tahun 2045

21 Februari 2024

Pengunjung melihat mobil terbang eVTOL X2 XPeng yang melakukan penerbangan publik pertamanya di Dubai, Uni Emirat Arab, 10 Oktober 2022. Setelah lepas landas di Dubai, X2 menyelesaikan penerbangan uji publik 90 menit yang bersejarah. Penerbangan ini menandai era baru yang menarik dari penerbangan jarak pendek dan solusi mobilitas cerdas. REUTERS/Amr Alfiky
3 Negara Mulai Luncurkan Mobil Terbang, di IKN Mengudara Tahun 2045

Negara mana saja yang sudah mulai melakukan peluncuran mobil terbang layaknya yang akan diterapkan di IKN?


Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

21 Februari 2024

Logo Toyota hybrid. TEMPO/Wira Utama
Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

Gaikindo melaporkan data penjualan mobil sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 merek mobil terlaris pada bulan lalu:


Skema Cicilan Toyota Vellfire Hybrid, Angsuran Mulai Rp 38 Juta

20 Februari 2024

Peluncuran Toyota Vellfire Hybrid di IIMS 2024, Jakarta, 15 Februari 2024. TEMPO/Dicky Kurniawan
Skema Cicilan Toyota Vellfire Hybrid, Angsuran Mulai Rp 38 Juta

Toyota Vellfire hybrid ini dipasarkan dengan banderol Rp 1.802.700.000 untuk tipe 2.5 HEV non-premium color dan Rp 1.806.200 tipe premium color.


Promo Toyota IIMS 2024: DP Mulai 10 Persen, Gratis Asuransi 3 Tahun

20 Februari 2024

Toyota Rangga dipamerkan di IIMS 2024. TEMPO/Dimas Prassetyo
Promo Toyota IIMS 2024: DP Mulai 10 Persen, Gratis Asuransi 3 Tahun

Toyota juga menawarkan DP 10 persen atau Rp 30 jutaan dan cicilan ringan mulai Rp 4 juta jutaan untuk pembelian di pameran otomotif IIMS 2024.


Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

19 Februari 2024

Peluncuran Toyota Vellfire Hybrid di IIMS 2024, Jakarta, 15 Februari 2024. TEMPO/Dicky Kurniawan
Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

PT Toyota Astra Motor (TAM) menilai insentif mobil hybrid bisa mendorong masyarakat untuk beralih ke elektrifikasi.